Timnas Putri
Posisi Satoru Mochizuki Digeser, Joko Susilo Jadi Pelatih Sementara Timnas Putri Indonesia
BolaSkor.com - PSSI menggeser posisi dan peran Satoru Mochizuki di Timnas Putri Indonesia.
Satoru Mochizuki kini tak lagi menjabat sebagai pelatih Timnas Putri Indonesia.
Hal ini dikonfirmasi oleh anggota Komite Eksekutif (Exco) PSSI, Vivin Cahyani Sungkono.
Vivin mengatakan Satoru Mochizuki diminta oleh PSSI untuk menjabat posisi yang lebih strategis.
Baca Juga:
Timnas Putri Indonesia Gagal Lolos ke Piala Asia Wanita 2026
Pelatih Timnas Putri Satoru Mochizuki Makin Hafal Indonesia Raya
Ketua Umum PSSI Erick Thohir Dorong PT LIB Gelar Kompetisi Pramusim Liga Putri 2026
Lihat postingan ini di Instagram
Pelatih asal Jepang tersebut akan bertugas menyusun roadmap sepak bola putri bersama Indra Sjafri.
"Jadi coach Mochi sudah diputuskan di development, sekarang coach Mochi bekerja dengan coach Indra (Sjafri) untuk mempersiapkan roadmap," kata Vivin di Jakarta, Rabu (16/7).
Joko Susilo Ditunjuk Jadi Pelatih Sementara Timnas Putri Indonesia
Rizqi Ariandi
7.770
Berita Terkait
Presiden Inter Milan Bocorkan Perkembangan Transfer Moussa Diaby
Lolos Sempurna, Siapa yang Bisa Jadi Lawan Arsenal di 16 Besar Liga Champions?
Jadwal Lengkap Liga Europa: Tersisa 6 Tiket Otomatis ke 16 Besar
Belanja Transfer Pemain 2025 Capai Rp219 Triliun, Tertinggi Sepanjang Sejarah
Jadwal Drawing Playoff 16 Besar Liga Champions 2025-2026
Bagan Babak 16 Besar Liga Champions 2025-2026
Daftar Lengkap Tim Lolos 16 Besar Liga Champions dan Playoff
Hasil Liga Champions: Chelsea Singkirkan Napoli, Lima Tim Inggris Lolos Langsung ke 16 Besar
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Arsenal vs Kairat, Live Sebentar Lagi
Adaptasi Bagus, Shayne Pattynama Berpeluang Debut untuk Persija saat Lawan Persita