Politisi Rusia: Capello Pencuri!
Politisi Rusia: Capello Pencuri!
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Moskow - Kegagalan Rusia di Piala Dunia 2014 menyulut amarah penggemar sepak bola di negeri Beruang Merah itu. Bahkan kalangan politisi Rusia secara lantang menyebut Capello sebagai 'pencuri'.
Rusia tersingkir di babak penyisihan Grup H, kalah bersaing dengan Belgia dan Aljazair. Atas kegagalan itu, Capello pun dipanggil ke gedung DPR oleh polisiti MP Vladimir Zhirinovsky untuk bertanggung jawab dan memaparkan alasan kegagalan Rusia.
Zhirinovsky yang juga ketua Partai Demokrat Liberal, mengaku akan melihat kinerja terlebih dahulu baru kemudian memintanya untuk mundur. Namun, dia meragukan Capello memenuhi permintaan tersebut.
"Dia serakah, tentu saja dia tak mau mundur. Enak sekali mendapatkan uang tanpa melakukan apa-apa. Tim tak dapat apa-apa, dan itu tak berpengaruh terhadap gajinya. Pencuri!. Bahkan melihatnya saja membuat orang sulit untuk menyukainya. Capello seperti guru di sekolah," ujar Zhirinovsky kepada media Rusia, dikutip Football Italia, Kamis (3/7).
Capello, yang pernah sukses menangani Timnas Inggris, AC Milan dan Real Madrid, tercatat sebagai pelatih dengan bayaran termahal di ajang empat tahunan ini. Gajinya sebesar Rp132 miliar per tahun, mengungguli pelatih Inggris Roy Hodgson dan pelatih Italia Cesare Prandelli.
Posts
11.190
Berita Terkait
Italia
Fabio Capello Sebut Pemain AC Milan yang Bisa Jadi Pembeda dalam Derby della Madonnina
Fabio Capello memperkirakan duel Inter vs AC Milan dalam Derby della Madonnina kali ini akan berjalan ketat dan sengit.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 22 November 2025
Piala Dunia
Thomas Tuchel Beri Isyarat Akan Nanyikan Lagu Kebangsaan Inggris di Piala Dunia
Pelatih Inggris Thomas Tuchel mengatakan akan mempertimbangkan untuk menyanyikan lagu "God Save the King" di Piala Dunia 2026.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 15 November 2025
Italia
Lini Tengah, Poros Kekuatan Pertahanan AC Milan di Serie A
AC Milan salah satu tim dengan pertahanan terbaik di Serie A dan eks pelatih asal Italia, Fabio Capello, menilai poros kekuatan tim berada di lini tengah.
Arief Hadi - Kamis, 13 November 2025
Ragam
8 Negara dengan Populasi Besar yang Tidak Pernah Berpartisipasi di Piala Dunia
Negara-negara dengan tingkat populasi yang besar tidak menjamin mereka tampil di Piala Dunia.
Arief Hadi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Piala Dunia
Harry Kane Ingin Hapus Memori Buruk Gagal Penalti di Piala Dunia
Harry Kane masih dihantui kegagalannya mengeksekusi penalti di perempat final Piala Dunia 2022.
Yusuf Abdillah - Kamis, 16 Oktober 2025
Piala Dunia
Mental Terlalu Lembek, Carlo Ancelotti Blak-blakan Ungkap Kelemahan Brasil
Carlo Ancelotti mendesak para pemain Brasil untuk mengembangkan ketahanan mental yang lebih baik.
Yusuf Abdillah - Rabu, 15 Oktober 2025
Piala Dunia
Jika Gagal ke Piala Dunia 2026, Gennaro Gattuso Siap Tinggalkan Italia
Gennaro Gattuso berjanji akan bertanggung jawab penuh jika Italia gagal lolos ke Piala Dunia 2026.
Yusuf Abdillah - Rabu, 15 Oktober 2025
Piala Dunia
Daftar 28 Negara yang Sudah Lolos ke Piala Dunia 2026, Inggris Jadi Wakil Eropa Pertama
Sebanyak 28 negara sudah dipastikan lolos ke Piala Dunia 2026, tiga merupakan debutan.
Yusuf Abdillah - Rabu, 15 Oktober 2025
Piala Dunia
Carlo Ancelotti Buka Kemungkinan Neymar Kembali ke Timnas Brasil, Ini Syaratnya
Pelatih Brasil Carlo Ancelotti mengatakan bahwa Neymar tetap masuk dalam rencananya bersama Tim Samba.
Yusuf Abdillah - Selasa, 14 Oktober 2025
Piala Dunia
Dua Dekade Lalu, Tidak Ada yang Percaya Tanjung Verde Akan Lolos ke Piala Dunia
Tanjung Verde untuk pertama kalinya dalam sejarah lolos ke Piala Dunia, sebuah pencapaian yang hampir tidak dapat dipercaya 20 tahun yang lalu.
Yusuf Abdillah - Selasa, 14 Oktober 2025