Piala Presiden: Tekuk Persela 2-1, Madura United Tantang Persebaya di Semifinal

Leg pertama semifinal akan digelar di kandang Persebaya, Rabu (3/4) malam, sebelum gantian dihelat di markas Madura United, Sabtu (6/4).
Frengky AruanFrengky Aruan - Minggu, 31 Maret 2019
Piala Presiden: Tekuk Persela 2-1, Madura United Tantang Persebaya di Semifinal
Logo Piala Presiden 2019. (Istimewa)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Madura United memastikan diri melangkah ke semifinal Piala Presiden 2019. Itu berkat kemenangan 2-1 atas Persela Lamongan dalam babak delapan besar di Stadion Surajaya, Lamongan, Minggu (31/3) sore.

Madura United mencetak gol ketika laga baru berjalan empat menit. Adalah Alberto Goncalves yang membuka keunggulan Sapeh Kerrab dengan sundulan memaksimalkan umpan silang.

Gol tersebut direspons cepat Persela Lamongan. Semenit berselang, Laskar Joko Tingkir membuat gol melalui Washington Brandao.

Persela Lamongan harus gigit jari mengingat Madura United mencetak gol lagi pada menit kedelapan. Gol kedua Madura United dicetak Aleksandar Rakic dengan kepala memaksimalkan umpan silang.

Baca Juga:

Jumpa Kalteng Putra, Makan Konate Yakin Arema FC Tak Bernasib seperti Persija

Wasit Untungkan Persebaya, Rugikan TIRA-Persikabo

Persela Lamongan mencoba membalas. Namun hingga babak pertama berakhir, Persela tetap tertinggal dari Madura United.

Skuat asuhan Aji Santoso juga berusaha memaksimalkan babak kedua untuk bisa mengejar. Pada menit ke-64, Persela hampir membuat gol melalui Jose Sardon. Gol gagal dibuat Persela lantaran bola hasil tendangan bebas Jose Sardon kena mistar.

Persela juga dipaksa untuk tetap berkonsentrasi di lini belakang, mengingat Madura United tetap menyerang, bahkan beberapa kali mengancam salah satunya lewat Andik Vermansah.

Percobaan Jose Sardon melalui tendangan bebas kembali gagal pada menit ke-78. Bola yang mengarah ke gawang ditepis M. Ridho. Sementara bola tembakan Jairo Rodrigues diamankan M. Ridho pada menit ke-91.

Skor tidak berubah, sekaligus memastikan bahwa Persela Lamongan tersingkir. Adapun Madura United melaju dan akan bertemu dengan Persebaya Surabaya di semifinal Piala Presiden 2019.

Leg pertama semifinal Piala Presiden 2019 digelar di kandang Persebaya, Rabu (3/4) malam, sebelum gantian dihelat di markas Madura United, Sabtu (6/4) malam.

Susunan Pemain

Persela Lamongan: Dian Agus, Eky Taufik, Arif Satria, Jairo Rodrigues, Samsul Arifin, Achmad Baasith, Kei Hirose, Jefri Kurniawan, Jose Sardon, M. Hambali, Washington Brandao

Madura United: M. Ridho, Marckho Meraudje, Fachruddin Aryanto, Jaimerson Xavier, Andik Rendika Rama, Asep Berlian, Zulfiandi, Andik Vermansah, Zah Rahan Krangar, Alberto Goncalves, Aleksandar Rakic

Persela lamongan Madura united Piala Presiden Breaking News
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Laga Serie A antara Fiorentina melawan AC Milan di Stadion Artemio Franchi, Minggu (11/1) malam WIB, berakhir imbang 1-1.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Hasil akhir
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Arsenal mengalahkan Portsmouth 4-1 pada laga putaran ketiga Piala FA yang berlangsung di Fratton Park, Minggu (11/1) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Liga Indonesia
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Persija harus bermain dengan 10 pemain, usai Bruno Tubarao mendapat kartu merah pada menit ke-53.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Liga Indonesia
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Selebrasi ini pernah berujung sanksi Komdis PSSI karena dinilai memprovokasi suporter Persija.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Spanyol
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Pemecatan Ruben Amorim oleh Manchester United sejatinya dapat memberikan jalan bagi Marcus Rashford untuk kembali ke Old Trafford.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Liga Indonesia
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Persib Bandung berhasil mengalahkan Persija Jakarta dengan skor 1-0 di Stadion GBLA, Minggu (11/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Jadwal
Link Streaming Inter Milan vs Napoli, Senin 12 Januari 2026
Inter Milan akan menghadapi Napoli pada pertandingan lanjutan Serie A 2025-2026, di Stadion Giuseppe Meazza, Senin (12/1) pukul 02.45 WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Link Streaming Inter Milan vs Napoli, Senin 12 Januari 2026
Inggris
Lolos ke Putaran Keempat Piala FA, Manchester City Berambisi Sapu Bersih Gelar
Manchester City lolos ke putaran keempat Piala FA setelah menghancurkan Exeter City 10-1 di Stadion Etihad.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Lolos ke Putaran Keempat Piala FA, Manchester City Berambisi Sapu Bersih Gelar
Italia
Juventus Pertimbangkan Barter Pemain dengan AC Milan
Juventus sedang mempertimbangkan untuk menawarkan kesepakatan pertukaran pinjaman kepada AC Milan.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Juventus Pertimbangkan Barter Pemain dengan AC Milan
Spanyol
Final Piala Super Spanyol: Xabi Alonso Siapkan Rencana untuk Redam Lamine Yamal
Real Madrid akan menghadapi Barcelona pada final Piala Super Spanyol 2026 di King Abdullah Sports City, Senin (12/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Final Piala Super Spanyol: Xabi Alonso Siapkan Rencana untuk Redam Lamine Yamal
Bagikan