Piala Presiden 2025

Piala Presiden 2025 Bersih dari Mafia dan Sampah

Piala Presiden 2025 mengajarkan kita akan industri sepak bola sesungguhnya.
Rizqi AriandiRizqi Ariandi - Selasa, 15 Juli 2025
Piala Presiden 2025 Bersih dari Mafia dan Sampah
Port FC menjuarai Piala Presiden 2025 usai menang 2-1 atas Oxford United di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Minggu (13/7). (Media Piala Presiden 2025)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Piala Presiden 2025 telah usai. Semua bergembira atas kesuksesan turnamen paling bergengsi di Indonesia tersebut.

Piala Presiden 2025 selalu menyajikan pertandingan-pertandingan menarik dari babak penyisihan grup sampai final.

6 klub adu taktik dan mental hingga menjadi yang terbaik kala itu. Tak ada pengaturan skor, bahkan mafia yang menggelendoti.

Buktinya, Persib Bandung gugur di fase penyisihan grup. Sebuah anomali, tim tuan rumah terhenti.

Padahal, jika Persib masuk final, crowd Piala Presiden 2025 akan semakin naik dari hak siar dan lain-lain.

Baca Juga:

Daftar Penghargaan Piala Presiden 2025: Mark Harris Top Skorer, Bordin Phala Pemain Terbaik

Kalahkan Oxford United, Port FC dari Thailand Cetak Sejarah Juara Piala Presiden 2025

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Tetapi ini lah Piala Presiden 2025, turnamen yang sangat bersih mencontohkan industri sepak bola Indonesia sesungguhnya.

Sampai akhirnya final pun mempertemukan dua klub luar negeri, Oxford United vs Port FC di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung, Minggu (13/7). Port FC dari Thailand berhasil menjadi juara usai menumbangkan Oxford United asal Inggris dengan skor 2-1.

"Kalau Persib masuk pasti lebih ramai lagi gitu kan? Tapi ya lumayan lah ya gitu ya. Jujur aja kalau Persib masuk pasti lebih rame lagi. Tapi kan kita enggak ngatur skor. Bebas. Ya itu adalah fair play. Ya begitu," kata Ketua Steering Committee (SC) Piala Presiden 2025, Maruarar Sirait di di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung.

Piala Presiden 2025 juga membuktikan diri bersih dari praktik-praktik kotor, karena diaudit oleh auditor independent, yakni PrincewaterhouseCoopers (PwC), yang berasal dari Inggris.

"Non-APBN, non-APBD, non-BUMN. Ini industri. Dan kita kan sudah konsisten lakukan ini berapa kali? 6 kali atau 7 kali. Jadi konsistensinya sudah dibangun. Dengan disiplin, dengan prinsip-prinsip fair play," tegas Maruarar Sirait.

Piala Presiden 2025 Kampanyekan Bersih dari Sampah

Piala Presiden 2025 Maruarar Sirait Breaking News
Ditulis Oleh

Rizqi Ariandi

Menjadi jurnalis sejak 2016. Pernah meliput Asian Games 2018, SEA Games 2023, dan Piala Dunia U-17 2023
Posts

7.356

Berita Terkait

Klasemen
Klasemen Sementara Grup H Piala Dunia U-17 2025 Usai Timnas Indonesia U-17 Dikalahkan Brasil
Peluang Timnas Indonesia U-17 untuk lolos ke babak berikutnya tinggal dari slot 8 peringkat 3 terbaik.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Klasemen Sementara Grup H Piala Dunia U-17 2025 Usai Timnas Indonesia U-17 Dikalahkan Brasil
Hasil akhir
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Dikalahkan Brasil, Timnas Indonesia U-17 Berada di Ujung Tanduk
Timnas Indonesia U-17 kalah 0-4 dari Brasil pada laga kedua Grup H, Jumat (7/11).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Dikalahkan Brasil, Timnas Indonesia U-17 Berada di Ujung Tanduk
Liga Indonesia
Rekor Tak Terkalahkan Terhenti di Tangan Sumsel United, Garudayaksa FC Jadikan Hal Ini sebagai Evaluasi untuk Putaran Kedua
Garudayaksa FC takluk 0-1 dari Sumsel United, pada laga lanjutan Championship Indonesia 2025/2026 di Staidon Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jumat (7/11) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Rekor Tak Terkalahkan Terhenti di Tangan Sumsel United, Garudayaksa FC Jadikan Hal Ini sebagai Evaluasi untuk Putaran Kedua
Timnas
Suporter Timnas Indonesia U-17 Kesulitan Dapat Tiket Pertandingan Lawan Brasil U-17
Garuda Qatar memastikan bakal memberikan dukungan maksimal untuk Timnas Indonesia U-17 di laga kontra Brasil U-17, Jumat (7/11). Dhani Mizanna, Divisi Publikasi dan Media Garuda Qatar
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Suporter Timnas Indonesia U-17 Kesulitan Dapat Tiket Pertandingan Lawan Brasil U-17
Jadwal
Link Streaming Brasil vs Indonesia di Piala Dunia U-17 2025 7 November 2025 dan Cara Menontonnya
Skuad Garuda Muda menghadapi tim kuat Brasil di Aspire Zone - Picth 7, Qatar, Jumat (7/11) pukul 22.45 malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Link Streaming Brasil vs Indonesia di Piala Dunia U-17 2025 7 November 2025 dan Cara Menontonnya
Timnas
Piala Dunia U-17 2025: Pelatih Persija Prediksi Timnas Indonesia U-17 Akan Kesulitan Hadapi Brasil
Timnas Indonesia U-17 akan menghadapi Brasil pada laga kedua Grup H Piala Dunia U-17 2025, Jumat (7/11).
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Piala Dunia U-17 2025: Pelatih Persija Prediksi Timnas Indonesia U-17 Akan Kesulitan Hadapi Brasil
Liga Indonesia
I League Gelar Drawing Liga Nusantara 2025/2026, Format hingga Regulasi Akan Berubah
Liga Nusantara 2025/2026 rencananya akan bergulir mulai akhir November ini.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
I League Gelar Drawing Liga Nusantara 2025/2026, Format hingga Regulasi Akan Berubah
Timnas
Piala Dunia U-17 2025: Hadapi Brasil, Timnas Indonesia U-17 Diminta Tidak Kalah Sebelum Bertanding
Pelatih Timnas Indonesia U-17, Nova Arianto, meminta Evandra Florasta dan kawan-kawan tidak takut dengan Brasil.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Piala Dunia U-17 2025: Hadapi Brasil, Timnas Indonesia U-17 Diminta Tidak Kalah Sebelum Bertanding
Timnas
FIFA Jatuhkan Sanksi kepada Thom Haye, Shayne Pattynama, dan PSSI
Thom Haye dan Shayne Pattynama mendapatkan sanksi larangan bermain dan denda.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
FIFA Jatuhkan Sanksi kepada Thom Haye, Shayne Pattynama, dan PSSI
Timnas
Daftar 30 Pemain Timnas Indonesia U-22 untuk Lawan Mali: Ada Ivar Jenner dan Mauro Zijlstra
Pelatih Timnas Indonesia U-22, Indra Sjafri, memanggil 30 pemain untuk menghadapi Mali pada 15 dan 18 November 2025.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Daftar 30 Pemain Timnas Indonesia U-22 untuk Lawan Mali: Ada Ivar Jenner dan Mauro Zijlstra
Bagikan