Piala Dunia Antarklub 2025: Gelombang Panas Philadelphia, Mustahil bagi Chelsea Berlatih Normal
BolaSkor.com - Cuaca dibarengi dengan gelombang panas di Amerika Serikat menjadi salah satu hal yang mendapatkan kritik sepanjang perhelatan Piala Dunia Antarklub 2025.
Terlebih, para pemain, khususnya dari liga-liga top Eropa belum beristirahat penuh usai memainkan musim 2024-2025 yang panjang dan rawan cedera karena letih.
Chelsea arahan Enzo Maresca salah satu klub yang terkena dampak gelombang panas yang berada di Philadelphia.
Baca Juga:
Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Flamengo Vs Chelsea, Sabtu 21 Juni 2025
Cari Pengganti Jadon Sancho, Chelsea Layangkan Penawaran untuk Malick Fofana
View this post on Instagram
Juara UEFA Conference League masih akan bertanding melawan ES Tunis di Lincoln Financial Field, Rabu (25/06) pukul 08.00 pagi WIB atau Selasa (24/06) malam waktu setempat.
Diprediksi suhu cuaca akan menembus 37,8 derajat celcius dan itu akan jadi yang pertama, dengan suhu tersebut, sejak 1994.
Sulit Berlatih dengan Benar
Arief Hadi
16.317
Berita Terkait
Jadwal Live Streaming Laga Liga Champions Napoli vs Chelsea, Bertanding Mulai Kamis (29/01) Pukul 03.00 WIB
Isu Cole Palmer Gabung Manchester United Berembus Kencang, Pelatih Chelsea Buka Suara
Superkomputer Prediksi Hasil Napoli vs Chelsea: Peluang Menang The Blues Tembus 40 Persen
Liga Champions: Chelsea Siap Hadapi 'Neraka' di Stadio Diego Armando Maradona
Laga Hidup Mati di Markas Napoli, Antonio Conte Tak Punya Rekor Bagus Lawan Chelsea
Prediksi dan Statistik Liga Champions Napoli vs Chelsea: Laga Hidup Mati Il Partenopei
7 Fakta Menarik Duel Napoli vs Chelsea: Partenopei Tangguh di Kandang
Jadwal Lengkap Pertandingan Liga Champions Tengah Pekan Ini: Penentuan Nasib Banyak Klub Besar
Hasil Premier League: Hajar Crystal Palace 3-1, Chelsea Tembus Empat Besar