Piala Asia U-16 Dibatalkan, Begini Pesan Bima Sakti untuk Timnas U-16

Bima Sakti mencoba mengambil sisi positif dari pembatalan Piala Asia U-16 ini.
Hadi FebriansyahHadi Febriansyah - Minggu, 17 Januari 2021
Piala Asia U-16 Dibatalkan, Begini Pesan Bima Sakti untuk Timnas U-16
Bima Sakti (PSSI)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Konfederasi Sepak Bola Asia (AFC) telah resmi mengumumkan pembatalan Piala Asia U-16 dan U-19 2020. AFC membatalkan dua turnamen ini dengan alasan pandemi COVID-19 yang masih masif penyebarannya di seluruh Dunia.

Sejatinya, Piala Asia U-16 yang dilangsungkan di Bahrain akan dimainkan pada 31 Maret-17 April 2021. Sementara untuk Piala Asia U-19 yang diselenggarakan di Uzbekistan dimainkan pada 3-20 Maret 2021.

Menanggapi hal tersebut, pelatih Timnas Indonesia U-16, Bima Sakti, mencoba mengambil sisi positif dari pembatalan Piala Asia U-16 ini. Menurutnya, persiapan tim untuk ajang-ajang selanjutnya akan lebih matang.

Baca Juga:

Shin Tae-yong Masuk Prioritas Penerima Vaksin Sinovac di Indonesia

Ini Akun Instagram Resmi Shin Tae-yong

Tidak hanya itu saja, mantan pemain PSM Makassar ini mengatakan, apa yang sudah dilakukan oleh para pemain baik yang pada pemusatan latihan (TC) atau dalam laga uji coba tidak akan ada yang sia-sia.

“Ini sudah menjadi keputusan FIFA dan AFC. Sejak setahun lebih, kami menjalani pemusatan latihan serta uji coba internasional, saya yakin ada manfaatnya di kemudian hari nanti," kata Bima Sakti seperti dilansir dari laman resmi PSSI.

"Tim ini punya prospek yang bagus dan masa depan yang cerah untuk Timnas Indonesia di kelompok usia selanjutnya,” tambah mantan pemain Persiba Balikpapan tersebut.

Tidak hanya Piala Asia U-16 dan U-19 saja yang dibatalkan. AFC memutuskan akan ada penjadwalan turnamen baru secara keseluruhan, baik sepak bola wanita dan pantai, serta futsal.

Nantinya penyelenggaraan kedua turnamen akan digelar pada tahun 2023 digunakan dengan regulasi baru, dan berubah nama menjadi Piala Asia U-17 dan Piala Asia U-20. Hak tuan rumah masih dipegang Bahrain dan Uzbekistan.

Timnas Indonesia U-16 Breaking News Bima sakti Piala Asia U-16
Posts

4.870

Berita Terkait

Lainnya
Bandung bjb Tandamata Siap Tancap Gas di Proliga 2026, Andalkan Energi Muda dan Kekuatan Penuh
Bandung bjb Tandamata menyambut laga perdana Proliga 2026 dengan kepercayaan diri tinggi. Tim kebanggaan Jawa Barat akan menghadapi Jakarta Livin Mandiri.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
Bandung bjb Tandamata Siap Tancap Gas di Proliga 2026, Andalkan Energi Muda dan Kekuatan Penuh
Spanyol
Real Madrid Tanpa Kylian Mbappe, Diego Simeone Waspadai Vinicius
Pelatih Atletico Madrid Diego Simeone menyadari potensi bahaya yang bisa dihadirkan Vinicius.
Yusuf Abdillah - Kamis, 08 Januari 2026
Real Madrid Tanpa Kylian Mbappe, Diego Simeone Waspadai Vinicius
Basket
Pelita Jaya Jakarta Luncurkan Tim untuk IBL 2026, Bertekad Bangun Tradisi Juara
Pelita Jaya Jakarta menggelar launching tim untuk menghadapi IBL 2026. Launching digelar pada Kamis (8/1) di Jakarta.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
Pelita Jaya Jakarta Luncurkan Tim untuk IBL 2026, Bertekad Bangun Tradisi Juara
Timnas
PSSI Bebaskan John Herdman Pilih Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
John Herdman akan dibantu asisten pelatih lokal di Timnas Indonesia. Nantinya, Herdman yang bakal memilih asistennya itu.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
PSSI Bebaskan John Herdman Pilih Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
Inggris
Liam Rosenior Minta Chelsea Tancap Gas di Sisa Musim
Liam Rosenior memahami apa yang diharapkan dari seorang pelatih Chelsea dan bersemangat menerima peran tersebut.
Yusuf Abdillah - Kamis, 08 Januari 2026
Liam Rosenior Minta Chelsea Tancap Gas di Sisa Musim
Lainnya
Presiden Prabowo Berikan Bonus SEA Games 2025, Total Rp465 Miliar Langsung Ditransfer ke Atlet
Total sebesar Rp465.250.000.000 diberikan oleh pemerintah kepada para atlet Tim Indonesia di SEA Games 2025.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 08 Januari 2026
Presiden Prabowo Berikan Bonus SEA Games 2025, Total Rp465 Miliar Langsung Ditransfer ke Atlet
Timnas
Nova Arianto Dipastikan Tidak Masuk Kandidat Asisten John Herdman di Timnas Indonesia
Ketua Badan Tim Nasional, Sumardji, memastikan bahwa Nova Arianto tidak masuk kandidat asisten John Herdman.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
Nova Arianto Dipastikan Tidak Masuk Kandidat Asisten John Herdman di Timnas Indonesia
Liga Indonesia
Selain Saddil Ramdani, Persib Tanpa Striker Andalannya Hadapi Persija
Beckham Putra Nugraha dan Teja Paku Alam juga belum mendapat kepastian apa bisa diturunkan atau tidak.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 08 Januari 2026
Selain Saddil Ramdani, Persib Tanpa Striker Andalannya Hadapi Persija
Liga Indonesia
Bernardo Tavares Tak Akan Bajak Pemain PSM, Datangkan Dua Pemain Asing Anyar ke Persebaya
Persebaya Surabaya mendatangkan dua pemain asing berposisi gelandang tengah dan bek kiri.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 08 Januari 2026
Bernardo Tavares Tak Akan Bajak Pemain PSM, Datangkan Dua Pemain Asing Anyar ke Persebaya
Italia
Inter Milan di Puncak Klasemen, Chivu: Bahaya Selalu Mengintai!
Memasuki paruh musim, Inter Milan sementara berada di puncak klasemen Serie A dengan keunggulan empat poin dari pesaing terdekat.
Yusuf Abdillah - Kamis, 08 Januari 2026
Inter Milan di Puncak Klasemen, Chivu: Bahaya Selalu Mengintai!
Bagikan