Piala Asia Futsal Putri 2025
Piala Asia Futsal Putri 2025: Indonesia Gagal ke Semifinal Usai Dihajar Tuan Rumah
BolaSkor.com - Timnas Futsal Putri Indonesia gagal mencetak sejarah dengan lolos ke semifinal Piala Asia Futsal Putri 2025.
Tim asuhan Luis Estrella kalah telak 0-6 saat bertemu tuan rumah China pada babak perempat final yang berlangsung di Hohhot Sports Center, Selasa (13/5).
China membuka keunggulan lewat Zhan Zewen di menit 12. Tuan rumah baru bisa menambah gol pada menit 21 berkat aksi Fan Yuqiu.
Unggul 2-0 tak membuat China mengendurkan serangan. Mereka terus menekan pertahanan Timnas Futsal Putri.
Baca Juga:
Timnas Futsal Putri Takluk dari Jepang di Laga Perdana Piala Asia Futsal Putri 2025
Peringkat FIFA Timnas Futsal Melonjak, FFI Makin Pede Bersaing di Level Asia hingga Dunia
Timnas Futsal Indonesia Naik ke Ranking 21 Dunia, Nomor 4 di Asia
Lihat postingan ini di Instagram
Hasilnya, China memborong empat gol tambahan melalui Zhang Rui (24'), Jiang Xiaoyu (35'), Yu Ting (35'), dan Xiong Jing (37'). Skor 6-0 untuk China bertahan sampai laga usai.
Dengan hasil ini Timnas Futsal Putri gagal melaju ke semifinal sekaligus mencetak sejarah. Peluang tim asuhan Luis Estrella untuk berlaga di Piala Dunia Futsal Putri 2025 juga dipastikan kandas.
Thailand Satu-satunya Wakil ASEAN di Semifinal
Rizqi Ariandi
7.342
Berita Terkait
Hansi Flick Ingin Tinggalkan Barcelona pada Akhir Musim Ini
5 Pemain Bintang yang Meninggalkan AC Milan dengan Status Bebas Transfer
Tim Indonesia di Islamic Solidarity Games Riyadh 2025 Tetap Optimistis Meski Tak Bawa Kekuatan Terbaik
Soal Jadon Sancho, Manchester United Susun Rencana Transfer Tidak Biasa
Selangor FC vs Persib Bandung, Saddil Ramdani Berpesan agar Bobotoh Harus Tertib di Negeri Orang
Fabrizio Romano Ungkap Peluang Manchester United Rekrut Endrick dari Real Madrid
Liga Champions: Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Manchester City vs Borussia Dortmund
Link Streaming Borneo FC vs Dewa United Banten FC 5 November 2025, Live Sebentar Lagi
Link Streaming Inter Milan vs Kairat Almaty, Kamis 6 November 2025
Link Streaming Club Brugge vs Barcelona, Kamis 6 November 2025