Piala AFF U-19: Susunan Pemain Indonesia U-19 Vs Malaysia U-19, Egy Maulana Vikri Starter


BolaSkor.com - Timnas Indonesia U-19 akan menghadapi Malaysia pada pertandingan semifinal Piala AFF U-19 2018 di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo, Kamis (12/7). Pemain Garuda Muda yang baru bergabung, Egy Maulana Vikri, langsung menjadi starter.
Skuat Garuda Muda menjadi runner-up Grup A dengan 12 poin. Jumlah tersebut diraih dari empat kemenangan dan satu kekalahan. Sementara itu, Malaysia lolos sebagai pemuncak klasemen Grup B dengan mengoleksi 10 poin.
Pelatih Indra Sjafri langsung menurunkan Egy Maulana Vikri sebagai motor serangan. Pemain asal Medan itu ditugaskan memberi umpan matang kepada Muhammad Rafli Nursalim yang diplot sebagai ujung tombak utama.
Pemenang pertandingan ini sudah ditunggu Myanmar U-19 yang diluar dugaan berhasil mengalahkan Thailand U-19 dengan skor tipis 1-0.
Berikut susunan pemain Indonesia U-19 Vs Malaysia U-19:
Johan Kristiandi
17.595
Berita Terkait
Link Streaming Getafe vs Real Madrid, Senin 20 Oktober 2025

Kejuaraan Dunia Senam Artistik 2025 Jadi Kesempatan Emas untuk Atlet Muda Indonesia

Jack Grealish Tidak Tampil saat Everton Dikalahkan Manchester City, Ini Penjelasannya

Mimpi Besar Federasi Gimnastik Indonesia: Sumbang Medali di Olimpiade 2032

Link Streaming AC Milan vs Fiorentina, Senin 20 Oktober 2025

Live Sebentar Lagi, Cara Menonton dan Link Streaming Como vs Juventus

AC Milan vs Fiorentina: Massimiliano Allegri Jamin Posisi Rafael Leao

10 Pelatih yang Paling Cepat Dipecat dalam Sejarah Premier League

Hasil Drawing SEA Games 2025: Timnas Indonesia U-22 Satu Grup dengan Filipina hingga Myanmar

Menilik Prediksi Starting XI AC Milan vs Fiorentina di Tengah Banyak Pemain Cedera
