Piala AFF 2020: Witan Sulaeman Bawa Timnas Indonesia Unggul atas Singapura

Witan Sulaeman mencatatkan namanya di papan skor pada menit ke-28.
Rizqi AriandiRizqi Ariandi - Rabu, 22 Desember 2021
Piala AFF 2020: Witan Sulaeman Bawa Timnas Indonesia Unggul atas Singapura
Aksi Witan Sulaeman melawan Singapura. (PSSI)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Timnas Indonesia menutup babak pertama dengan keunggulan 1-0 atas Singapura. Gol Timnas Indonesia disumbangkan oleh Witan Sulaeman pada menit 28.

Timnas Indonesia melakoni semifinal leg pertama Piala AFF 2020 kontra Singapura. Pertandingan dihelat di Stadion Nasional, Singapura, Rabu (22/12) malam WIB.

Kedua tim bermain dengan intensitas tinggi sejak awal pertandingan. Beberapa peluang hingga pelanggaran-pelanggaran keras menghiasi pertandingan ini.

Singapura mendapat peluang emas pertama pada menit 22. Sundulan Safuwan Baharudin mampu mengancam gawang tim Merah-Putih. Beruntung sundulan pemain bernomor punggung 21 tersebut bisa ditepias Nadeo Argawinata.

Baca Juga:

Susunan Pemain Singapura Vs Timnas Indonesia: Strategi Shin Tae-yong Bikin Kejutan Lagi

Jelang Lawan Singapura, 7 Pemain Timnas Indonesia Dapat Pemutihan Kartu

Timnas Indonesia akhirnya membuka keunggulan pada menit ke-28 lewat Witan Sulaeman. Proses gol Witan ini sangat berkelas.

Witan melakukan umpan satu dua dengan Asnawi. Pemain Ansan Greeners tersebut kemudian mengirimkan umpan mendatar yang diselesaikan dengan sempurna oleh Witan Sulaeman.

Tersentak dengan gol Timnas Indonesia, Singapura mulai meningkatkan intensitas serangan. Namun, skor 0-1 untuk Timnas Indonesia bertahan hingga turun minum.

Susunan Pemain Singapura Vs Timnas Indonesia:

Singapura: Hasan Sunny; Nazrul Nazari, Irfan Fandi, Safwan Baharudin, Nur Adam Abdullah; Hariss Harun, Shahdan Sulaiman, Song Uiyoung, Zulfahmi Arifin; Ikhsan Fandi, Faris Ramli.

Pelatih: Tatsuma Yoshida

Timnas Indonesia: Nadeo Argawinata; Fachruddin Aryanto, Rizky Ridho, Asnawi Mangkualam, Pratama Arhan; Alfeandra Dewangga; Rachmat Irianto, Ricky Kambuaya, Witan Sulaeman, Irfan Jaya; Dedik Setiawan.

Pelatih: Shin Tae-yong

Timnas Indonesia Timnas Singapura Witan Sulaeman Piala aff Piala AFF 2020 Breaking News
Ditulis Oleh

Rizqi Ariandi

Menjadi jurnalis sejak 2016. Pernah meliput Asian Games 2018, SEA Games 2023, dan Piala Dunia U-17 2023
Posts

7.668

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim
Malut United kalah di kandang Persebaya, sehingga laga Persib vs Persija jadi penentu siapa juara paruh musim Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim
Liga Indonesia
Persib Tanpa Andrew Jung dan Saddil Ramdani, Pelatih Persija Cuek dan Sebut Itu Urusan Bojan Hodak
Pelatih Persija, Mauricio Souza, menilai kekuatan Persib terletak pada sosok Bojan Hodak selaku peramu taktik.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib Tanpa Andrew Jung dan Saddil Ramdani, Pelatih Persija Cuek dan Sebut Itu Urusan Bojan Hodak
Timnas
Hindari Awak Media, John Herdman Tiba di Indonesia
John Herdman tiba di Indonesia pada Sabtu (10/1) pukul 13.20 WIB dengan maskapai Cathay Pacific.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Hindari Awak Media, John Herdman Tiba di Indonesia
Liga Indonesia
Mauricio Souza Berharap VAR Bekerja dengan Baik di Laga Persib vs Persija
Pelatih Persija Jakarta Mauricio Souza berharap VAR bekerja dengan baik dan tepat agar tidak ada keputusan-keputusan salah.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Mauricio Souza Berharap VAR Bekerja dengan Baik di Laga Persib vs Persija
Liga Indonesia
Dear Jakmania Jangan ke GBLA, Cukup Dukung dan Doa dari Jakarta Agar Persija Menang
Persib Bandung menghadapi Persija Jakarta di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Gedebage, Minggu (11/1) sore WIB
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Dear Jakmania Jangan ke GBLA, Cukup Dukung dan Doa dari Jakarta Agar Persija Menang
Italia
Baru Tampil 46 Menit, Niclas Fullkrug Berharap Dipermanenkan AC Milan
Penyerang baru AC Milan Niclas Fullkrug berharap akan bertahan saat masa peminjamannya dari West Ham United habis.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Baru Tampil 46 Menit, Niclas Fullkrug Berharap Dipermanenkan AC Milan
Liga Indonesia
Jelang Lawan Persib, Pemain Baru Persija Antusias Bakal Naik Rantis ke Stadion
Rantis atau kendaraan taktis masih digunakan di Indonesia untuk pertandingan Persib vs Persija. Persib akan menjamu Persija di GBLA, Minggu (11/1).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Jelang Lawan Persib, Pemain Baru Persija Antusias Bakal Naik Rantis ke Stadion
Liga Indonesia
Link Streaming Persebaya Surabaya vs Malut United, Sabtu 10 Januari 2025
Persebaya Surabaya akan menjamu Malut United di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Sabtu (10/1). Ini adalah debut Bernardo Tavares sebagai pelatih Persebaya.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Link Streaming Persebaya Surabaya vs Malut United, Sabtu 10 Januari 2025
Inggris
Ruben Amorim Pergi, Amad Diallo Sedih Kehilangan Sosok Ayah
Pemecatan Ruben Amorim oleh Manchester United menjadi sebuah keputusan yang sulit diterima oleh Amad Diallo.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Ruben Amorim Pergi, Amad Diallo Sedih Kehilangan Sosok Ayah
Liga Indonesia
Kapten Pelita Jaya Jakarta Prediksi Persija Menang Tipis di Bandung
Kapten Pelita Jaya Jakarta, Andakara Prastawa, memprediksi Persija Jakarta mampu mengalahkan Persib Bandung di kandangnya dengan skor tipis.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Kapten Pelita Jaya Jakarta Prediksi Persija Menang Tipis di Bandung
Bagikan