Pesan Jurgen Klopp di Balik Penampilan Gemilang Mohamed Salah

Mohamed Salah jadi bintang kemenangan Liverpool melawan Everton.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Kamis, 02 Desember 2021
Pesan Jurgen Klopp di Balik Penampilan Gemilang Mohamed Salah
Mohamed Salah (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Striker Liverpool, Mohamed Salah, mengungkap peran penting Jurgen Klopp di balik penampilan gemilangnya pada laga kontra Everton. Klopp memberi tahu Salah apa yang akan dilakukan sang lawan.

Mohamed Salah jadi bintang kemenangan Liverpool melawan Everton. Penyerang tim nasional Mesir itu mencetak dua dari empat gol The Reds. Skor akhirnya adalah 4-1 untuk tim tamu.

Baca Juga:

Hasil Pertandingan: Chelsea, Liverpool, Man City, Duo Milan, dan Madrid Kompak Raih Kemenangan

Soal Bek Sayap, Manchester United Perlu Belajar dari Liverpool

5 Hal Mengenai Tyler Morton, Produk Akademi Liverpool Pengagum Gerrard dan Thiago

Dengan tambahan dua gol, kini Salah sudah mendulang 13 gol di Premier League. Jika ditambah catatannya di Liga Champions, eks Fiorentina itu sudah mengemas 19 gol dari 19 pertandingan.

"Semoga saya bisa mencetak gol lagi. Tujuan saya adalah memenangi sesuatu bersama klub seperti Premier League dan Liga Champions. Semoga kami bisa meraih keduanya," ujar Mohamed Salah seperti dilaporkan Liverpool Echo.

Salah paham, Everton tidak akan menyerah begitu saja. Apalagi, ini adalah laga Derby Merseyside.

"Pesan dari Jurgen Klopp adalah Everton akan bermain secara kuat dan mengandalkan fisik untuk merebut setiap bola yang kami kuasai. Kami harus tetap memainkan taktik kami dan mencoba menciptakan peluang. Itu yang kami lakukan," tambah Salah.

"Pertandingan terasa sulit ketika skor 2-1. Namun, ketika kedudukan menjadi 3-1, semua jadi jauh lebih baik."

Berkat kemenangan itu, Liverpool menjaga jarak dari Chelsea yang berada di puncak klasemen. Saat ini, Virgil van Dijk dan kawan-kawan hanya tertinggal dua poin dari The Blues.

Mohamed salah Breaking News Liverpool Jurgen Klopp
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.147

Berita Terkait

Prediksi
Prediksi dan Statistik Liverpool vs Barnsley: Momen Mengakhiri Rentetan Laga Tanpa Kemenangan The Reds
Statistik serta prediksi putaran tiga Piala FA antara Liverpool vs Barnley di Anfield.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Liverpool vs Barnsley: Momen Mengakhiri Rentetan Laga Tanpa Kemenangan The Reds
Hasil akhir
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Laga Serie A antara Fiorentina melawan AC Milan di Stadion Artemio Franchi, Minggu (11/1) malam WIB, berakhir imbang 1-1.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Hasil akhir
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Arsenal mengalahkan Portsmouth 4-1 pada laga putaran ketiga Piala FA yang berlangsung di Fratton Park, Minggu (11/1) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Liga Indonesia
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Persija harus bermain dengan 10 pemain, usai Bruno Tubarao mendapat kartu merah pada menit ke-53.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Liga Indonesia
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Selebrasi ini pernah berujung sanksi Komdis PSSI karena dinilai memprovokasi suporter Persija.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Spanyol
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Pemecatan Ruben Amorim oleh Manchester United sejatinya dapat memberikan jalan bagi Marcus Rashford untuk kembali ke Old Trafford.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Liga Indonesia
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Persib Bandung berhasil mengalahkan Persija Jakarta dengan skor 1-0 di Stadion GBLA, Minggu (11/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Jadwal
Link Streaming Inter Milan vs Napoli, Senin 12 Januari 2026
Inter Milan akan menghadapi Napoli pada pertandingan lanjutan Serie A 2025-2026, di Stadion Giuseppe Meazza, Senin (12/1) pukul 02.45 WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Link Streaming Inter Milan vs Napoli, Senin 12 Januari 2026
Inggris
Lolos ke Putaran Keempat Piala FA, Manchester City Berambisi Sapu Bersih Gelar
Manchester City lolos ke putaran keempat Piala FA setelah menghancurkan Exeter City 10-1 di Stadion Etihad.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Lolos ke Putaran Keempat Piala FA, Manchester City Berambisi Sapu Bersih Gelar
Italia
Juventus Pertimbangkan Barter Pemain dengan AC Milan
Juventus sedang mempertimbangkan untuk menawarkan kesepakatan pertukaran pinjaman kepada AC Milan.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Juventus Pertimbangkan Barter Pemain dengan AC Milan
Bagikan