Pesan Haru Taufik Hidayat untuk Lee Chong Wei

Taufik Hidayat memberi semangat kepada Lee Chong Wei.
Andhika PutraAndhika Putra - Sabtu, 15 Juni 2019
Pesan Haru Taufik Hidayat untuk Lee Chong Wei
Taufik Hidayat (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Keputusan Lee Chong Wei gantung raket mengundang reaksi dari para pebulu tangkis top dunia. Banyak yang memberi pesan semangat hingga ucapan perpisahan mengharukan kepada pria berusia 36 tahun itu.

Termasuk legenda bulu tangkis Indonesia, Taufik Hidayat. Rival Lee Chong Wei di lapangan itu memberi pesan mengharukan.

Lee Chong Wei dan Taufik memang kerap berjumpa di beberapa kompetisi. Setelah Taufik pensiun, pertemanan keduanya masih tetap terjalin.

Baca Juga:

Putuskan Pensiun, Istri Lee Chong Wei Merasa Lega

Keputusan Pensiun Lee Chong Wei Merupakan Langkah Terbaik

"Saya tahu itu tak mudah. Tetap angkat kepalamu dengan tegak, kuatkan hatimu, karena yang telah kau berikan kepada negara lebih besar daripada dirimu sendiri. Semangat Lee Chong Wei," tulis Taufik.

Lee Chong Wei mengakhiri karier 19 tahun di bulu tangkis. Total, pebulu tangkis asal Malaysia itu sudah merebut tiga medali perak Olimpiade.

Keputusan gantung raket diambil Lee Chong Wei melalui beberapa pertimbangan. Faktor utama mengapa Lee Chong Wei pensiun adalah kondisi kesehatannya yang tak kunjung stabil pasca sembuh dari kanker hidung.*

Breaking News Malaysia Lee Chong Wei Taufik hidayat
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Inggris
Pep Guardiola Jawab Isu Enzo Maresca Gantikan Posisinya di Manchester City
Pep Guardiola menanggapi rumor Enzo Maresca bakal menggantikannya di Manchester City. Sang manajer menegaskan posisinya di Etihad.
Johan Kristiandi - Sabtu, 03 Januari 2026
Pep Guardiola Jawab Isu Enzo Maresca Gantikan Posisinya di Manchester City
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Persija Jakarta vs Persijap Jepara di Super League 2025/2026, Sabtu 3 Januari 2026
Persija menjamu Persijap Jepara di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Sabtu (3/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 03 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung Persija Jakarta vs Persijap Jepara di Super League 2025/2026, Sabtu 3 Januari 2026
Italia
Inter Milan Siap Rampungkan Transfer, Joao Cancelo Masih Tunggu Keputusan Barcelona
Inter Milan bergerak cepat merampungkan transfer Joao Cancelo. Namun, bek Portugal itu masih menanti keputusan Barcelona di bursa transfer.
Johan Kristiandi - Sabtu, 03 Januari 2026
Inter Milan Siap Rampungkan Transfer, Joao Cancelo Masih Tunggu Keputusan Barcelona
Prediksi
Prediksi dan Statistik Espanyol vs Barcelona: Misi Menjaga Momentum
Barcelona menghadapi Espanyol pada lanjutan LaLiga 2025/2026. Blaugrana wajib menjaga momentum kemenangan demi menjauh dari Real Madrid.
Johan Kristiandi - Sabtu, 03 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Espanyol vs Barcelona: Misi Menjaga Momentum
Italia
Prediksi dan Statistik Juventus vs Lecce: Bukan Lawan Sebanding
Juventus menjamu Lecce di Allianz Stadium pada lanjutan Serie A. Perbedaan kualitas dan rekor pertemuan membuat Bianconeri sangat diunggulkan.
Johan Kristiandi - Sabtu, 03 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Juventus vs Lecce: Bukan Lawan Sebanding
Italia
Massimiliano Allegri Bantah AC Milan Berada di Puncak Klasemen karena Jadwal Lebih Sepi
Massimiliano Allegri membantah anggapan AC Milan berada di puncak klasemen Serie A karena jadwal lebih sepi. Rossoneri dinilai pantas memimpin.
Johan Kristiandi - Sabtu, 03 Januari 2026
Massimiliano Allegri Bantah AC Milan Berada di Puncak Klasemen karena Jadwal Lebih Sepi
Liga Indonesia
Unggul Statistik, Persebaya Tak Boleh Lengah Lawan Madura United
Persebaya Surabaya menantang Madura United di Gelora Madura Ratu Pamelingan, Pamekasan, Sabtu (3/1) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 03 Januari 2026
Unggul Statistik, Persebaya Tak Boleh Lengah Lawan Madura United
Hasil akhir
Hasil Serie A: Tumbangkan Cagliari, AC Milan Geser Inter Milan dari Puncak Klasemen
AC Milan menumbangkan Cagliari 1-0 lewat gol tunggal Rafael Leao. Rossoneri resmi naik ke puncak klasemen Serie A dan menggeser Inter Milan.
Johan Kristiandi - Sabtu, 03 Januari 2026
Hasil Serie A: Tumbangkan Cagliari, AC Milan Geser Inter Milan dari Puncak Klasemen
Spanyol
Resolusi Tahun Baru Jude Bellingham: Bawa Real Madrid Raih Trofi
Jude Bellingham mengakui performa Real Madrid sepanjang 2025 belum memenuhi harapan, namun optimistis raih trofi pada 2026.
Yusuf Abdillah - Jumat, 02 Januari 2026
Resolusi Tahun Baru Jude Bellingham: Bawa Real Madrid Raih Trofi
Liga Indonesia
Persija Jakarta Resmi Lepas Satu Pemain
Persija melepas satu pemain muda, yakni Alwi Fadilah. Alwi dilepas karena kontraknya di Persija sudah habis.
Rizqi Ariandi - Jumat, 02 Januari 2026
Persija Jakarta Resmi Lepas Satu Pemain
Bagikan