Pesan Guardiola kepada Arsenal, Jangan Ragukan Kemampuan Arteta

Manajer Manchester City Pep Guardiola mendukung mantan asistennya yang kini menukangi Arsenal, Mikel Arteta.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Selasa, 15 Desember 2020
Pesan Guardiola kepada Arsenal, Jangan Ragukan Kemampuan Arteta
Mikel Arteta dan Pep Guardiola (twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Manajer Manchester City Pep Guardiola mendukung mantan asistennya yang kini menukangi Arsenal, Mikel Arteta. Guardiola yakin Arteta bisa membalikkan peruntungan Arsenal.

Cuma mengemas 13 poin dari 12 pertandingan Liga Inggris, Arsenal mencatat awal musim terburuk dalam hampir 40 tahun. Tak pelak tekanan meningkat terhadap Arteta yang didapuk menjadi arsitek Desember 2019.

Baca Juga:

Suporter Arsenal Dilarang Datang ke Stadion

Cerita Thierry Henry Batal Tonton Arsenal karena Sosok Xhaka

Burnley Ukir Rekor, Arsenal Merana di Emirates Stadium

"Arsenal tak memiliki manajer lebih baik lagi yang bisa memimpin tahun ini dan nanti," kata Guardiola dikutip Reuters.

"Saya tak perlu memberikan dukungan terbuka saya karena dia sudah memilikinya. Dia adalah salah seorang manajer terbaik yang pernah bekerjasama dan saya lihat," sambung Guardiola.

"Saya yakin sekali dia akan membalikkan keadaan dan tampil sebagaimana semua orang harapkan. Manakala sebuah klub tidak dalam masa yang baik, maka klub itu butuh waktu."

"Jika saja saya bagian dari dewan direksi, maka saya tak akan meragukan kapasitasnya dalam membawa Arsenal ke tempat di mana mereka pantas berada."

Direktur Teknik Arsenal Edu sudah mengatakan Arteta sudah berada di jalur yang benar dan memprediksi masa depan yang cerah bersama klub yang tak pernah meraih gelar juara liga sejak 2004.

"Mikel melakukan kerja yang hebat," kata Edu. "Saya bisa melihat masa depan yang besar dan indah."

Arsenal Mikel Arteta Breaking News
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.581

Berita Terkait

Piala Dunia
Lolos dengan Catatan Sempurna, Harry Kane: Inggris Favorit di Piala Dunia 2026
Harry Kane menilai skuad Inggris saat ini merupakan salah satu yang terkuat yang pernah mereka miliki.
Yusuf Abdillah - Selasa, 18 November 2025
Lolos dengan Catatan Sempurna, Harry Kane: Inggris Favorit di Piala Dunia 2026
Timnas
Adrian Wibowo dan Tim Geypens Berpeluang Perkuat Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2025
Timnas Indonesia U-22 berpeluang turun dengan kekuatan penuh di SEA Games 2025. Terbaru, Adrian Wibowo dan Tim Geypens menunjukkan tanda positif untuk bergabung
Rizqi Ariandi - Selasa, 18 November 2025
Adrian Wibowo dan Tim Geypens Berpeluang Perkuat Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2025
Inggris
Cedera Lebih Parah, Brasil Kembalikan Gabriel ke Arsenal
Gabriel telah kembali ke Arsenal untuk menjalani perawatan setelah dipulangkan oleh timnas Brasil.
Yusuf Abdillah - Selasa, 18 November 2025
Cedera Lebih Parah, Brasil Kembalikan Gabriel ke Arsenal
Piala Dunia
Peluang ke Piala Dunia 2026 Tertutup, Nigeria Tuding Kongo Gunakan Voodoo
Kegagalan ini membuat Nigeria gagal lolos ke Piala Dunia untuk kedua kalinya secara beruntun.
Yusuf Abdillah - Selasa, 18 November 2025
Peluang ke Piala Dunia 2026 Tertutup, Nigeria Tuding Kongo Gunakan Voodoo
Prediksi
Prediksi dan Statistik Spanyol vs Turki: Tim Tamu Berharap Keajaiban
Spanyol hanya perlu menghindari kekalahan telak untuk mengamankan tiket langsung ke Piala Dunia 2026.
Yusuf Abdillah - Selasa, 18 November 2025
Prediksi dan Statistik Spanyol vs Turki: Tim Tamu Berharap Keajaiban
Hasil akhir
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Menang Besar, Jerman dan Belanda Raih Tiket Langsung
Belanda dan Jerman memastikan diri lolos ke Piala Dunia 2026 setelah mencatatkkan kemenangan besar pada laga terakhir Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Eropa.
Yusuf Abdillah - Selasa, 18 November 2025
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Menang Besar, Jerman dan Belanda Raih Tiket Langsung
Lainnya
Indonesia Jadi Tuan Rumah Asian Champions League 2025, Bukti Keseriusan FSMI Kembangkan Minifootball di Tanah Air
Ini menjadi bukti keseriusan FSMI kembangkan Minifootball di Tanah Air, untuk semakin banyak dimainkan.
Tengku Sufiyanto - Senin, 17 November 2025
Indonesia Jadi Tuan Rumah Asian Champions League 2025, Bukti Keseriusan FSMI Kembangkan Minifootball di Tanah Air
Liga Indonesia
Kena Denda Rp105 Juta, Persib Imbau Bobotoh Patuhi Regulasi
Denda tersebut didapatkan Persib Bandung imbas kehadiran Bobotoh saat menghadapi Bali United di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, 1 November 2025.
Tengku Sufiyanto - Senin, 17 November 2025
Kena Denda Rp105 Juta, Persib Imbau Bobotoh Patuhi Regulasi
Timnas
Ada Rizky Ridho di Nomine, Kapan Pengumuman FIFA Puskas Award 2025?
Pemenang Puskas Award 2025 nanti ditentukan via 50 persen dari voting dan 50 persen penilaian juri-juri FIFA.
Tengku Sufiyanto - Senin, 17 November 2025
Ada Rizky Ridho di Nomine, Kapan Pengumuman FIFA Puskas Award 2025?
Liga Indonesia
Pelatih Persib Bojan Hodak Bertemu Modric dan Zlatko Dalic, Apa yang Dibicarakan?
Sebenarnya, Bojan Hodak tetap melatih Persib Bandung, atau jadi pelatih kepala Timnas Indonesia, atau justru ke Kroasia?
Tengku Sufiyanto - Senin, 17 November 2025
Pelatih Persib Bojan Hodak Bertemu Modric dan Zlatko Dalic, Apa yang Dibicarakan?
Bagikan