Pertimbangan Barcelona saat Merekrut Adama Traore

Produk La Masia, Adama Traore kembali ke Barcelona.
Arief HadiArief Hadi - Jumat, 28 Januari 2022
Pertimbangan Barcelona saat Merekrut Adama Traore
Adama Traore di Premier League (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Transfer Barcelona tak berakhir meski telah merekrut Ferran Torres dari Manchester City. Blaugrana sempat dikaitkan dengan kedatangan bek kiri baru, tapi baru ini justru penyerang sayap yang akan datang.

Pemain itu tak asing lagi dengan Barcelona karena pernah bermain di La Masia, yakni Adama Traore. Barcelona meminjamnya dari Wolverhampton Wanderers dengan opsi beli sebesar 35 juta euro dan gajinya ditanggung penuh Barca.

"Adama Traore dijadwalkan untuk menjalani tes medis besok menjelang kepindahan dari Wolves ke Barcelona dengan status pinjaman hingga musim panas dengan opsi untuk membeli sekitar 35 juta euro. Pemain internasional Spanyol berusia 26 tahun dikontrak hingga musim panas 2023," tutur koresponden The Athletic, David Ornstein.

Baca Juga:

Update Transfer Eropa: Robin Gosens Gabung Inter, Vlahovic ke Juventus

Kabar Terbaru Bursa Transfer Barcelona: Morata Sulit, Traore Lebih Dekat

Detail Tawaran Barcelona untuk Yakinkan Franck Kessie

Adama Traore

Kedatangan Traore cukup mengejutkan, mengingat belakangan ini isu transfernya mengarah ke Tottenham Hotspur arahan Antonio Conte. Traore, pada usia 26 tahun, lebih berpengalaman saat kembali ke Barcelona.

Xavi, pelatih Barca, mengenalnya karena pada saat ia menerima ban kapten dari Carles Puyol pada 2013 di saat itu Traore memainkan debutnya. Lantas, apa pertimbangan Barca merekrut Adama Traore?

Kualitas Teknik dan Serba Bisa

Menurut Sport-English Traore dibutuhkan sebagai pengganti Ansu Fati yang cedera, serta masalah kontrak Ousmane Dembele di Barcelona. Tapi selain itu juga Mateu Alemany, Direktur Olahraga Barca melihat kemampuan serba bisa Traore.

Traore dapat bermain di enam posisi berbeda dari penyerang, winger kanan-kiri, bek sayap kiri-kanan, dan juga gelandang serang. Apabila Xavi memainkan tiga bek maka Traore bisa jadi bek sayap di kala Sergi Roberto cedera, Sergino Dest melempem, dan Dani Alves berusia 38 tahun.

Apalagi, Traore kembali ke Camp Nou dengan pengalaman bermain di liga sebesar Premier League dan kemampuan fisiknya tidak diragukan lagi. Traore diharapkan bisa membantu Barca mencapai target finish di zona Liga Champions musim ini.

Breaking News Barcelona FC Barcelona Adama Traore Isu Transfer
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.183

Berita Terkait

Inggris
Ketika Pelatih Baru Chelsea Liam Rosenior Ciptakan Momen ala Jose Mourinho
Liam Rosenior telah menciptakan momen Jose Mourinho-nya sendiri selama konferensi pers pertamanya sebagai pelatih Chelsea.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Ketika Pelatih Baru Chelsea Liam Rosenior Ciptakan Momen ala Jose Mourinho
Ragam
Nostalgia - Rivalitas Satu Abad Persib Bandung vs Persija Jakarta
Persib Bandung dan Persija Jakarta memiliki catatan sejarah bertanding sejak 1931.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Nostalgia - Rivalitas Satu Abad Persib Bandung vs Persija Jakarta
Prediksi
Prediksi dan Statistik Charlton Athletic vs Chelsea: Ujian Debut Liam Rosenior
Chelsea akan menjalani laga tandang melawan Charlton Athletic pada putaran ketiga Piala FA 2025-2026 yang akan digelar di The Valley.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Charlton Athletic vs Chelsea: Ujian Debut Liam Rosenior
Bulu Tangkis
Hasil Malaysia Open 2026: Jonatan Christie dan Fajar/Fikri Tembus Semifinal
Dari lima perwakilan Indonesia di babak delapan besar, dua berhasil lolos ke semifinal.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Hasil Malaysia Open 2026: Jonatan Christie dan Fajar/Fikri Tembus Semifinal
Inggris
Dihujani Hujatan, Gabriel Martinelli Minta Maaf
Penyerang Arsenal Gabriel Martinelli telah meminta maaf kepada bek Liverpool Conor Bradley.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Dihujani Hujatan, Gabriel Martinelli Minta Maaf
Inggris
Sepakat, Arsenal Ikat Bukayo Saka dengan Kontrak Baru hingga 2031
Arsenal berhasil memagari bintang mereka Bukayo Saka dengan kontrak baru berdurasi lima tahun.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Sepakat, Arsenal Ikat Bukayo Saka dengan Kontrak Baru hingga 2031
Inggris
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United
Manchester United dikabarkan memasukkan Luis Enrique dalam daftar kandidat pelatih baru. Isu hengkang dari PSG bikin spekulasi kian panas.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United
Inggris
Sam Allardyce Klaim Hanya Carlo Ancelotti yang Bisa Menyelamatkan Manchester United
Sam Allardyce menilai hanya Carlo Ancelotti yang mampu membenahi Manchester United. Ia menyoroti kualitas manajemen manusia sang pelatih.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Sam Allardyce Klaim Hanya Carlo Ancelotti yang Bisa Menyelamatkan Manchester United
Inggris
Pilihan Mengerucut ke Dua Nama, Manchester United Sudah Tentukan Waktu Pengumuman Pelatih Baru
Manchester United dikabarkan mengerucutkan pilihan pelatih interim ke dua nama. Waktu pengumuman mulai terungkap usai laga akhir pekan.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Pilihan Mengerucut ke Dua Nama, Manchester United Sudah Tentukan Waktu Pengumuman Pelatih Baru
Inggris
Resmi Gabung Manchester City, Antoine Semenyo Punya Janji yang Berbahaya untuk Rival
Antoine Semenyo mengaku siap berkembang setelah bergabung dengan Manchester City. Sang penyerang berjanji memberi dampak besar di paruh musim.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Resmi Gabung Manchester City, Antoine Semenyo Punya Janji yang Berbahaya untuk Rival
Bagikan