Conte dan Diego Costa Adakan Pertemuan?
Conte dan Diego Costa Adakan Pertemuan?-Pelatih Chelsea, Antonio Conte dilaporkan telah memanggil Diego Costa untuk bertemu pada Selasa (17/1/17) hari ini.
Seperti diketahui, masa depan Costa di Stamford Bridge terus dipertanyakan setelah dirinya dicoret dari skuat untuk melawan Leicester City akhir pekan lalu. Kabarnya, Costa dicoret karena terkait keinginannya untuk pergi ke Tiongkok seiring adanya ketertarikan dari Jiangsu Suning yang menawarkan gaji super kepadanya. Conte sendiri usai pertandingan melawan Leicester City mengatakan bahwa Costa dicoret karena kondisi kebugarannya, bukan yang lain.
Starsport sebelumnya telah mengklaim bahwa Chelsea sama sekali tak akan meninggalkan Stamford Bridge meskipun ada ketertarikan dari Tiongkok. Bos Roman Abramovich sendiri disebut telah menegaskan tak ada jalan bagi penyerang Spanyol itu dijual.
Dan dilaporkan The Times baru-baru ini bahwa Costa akan bertemu dengan Conte hari ini untuk membahas apakah Costa akan kembali ke tim utama atau tidak. Pada dua hari ini, Costa sendiri berlatih sendiri.
genji
295
Berita Terkait
AC Milan Masih Coba Tahan Mike Maignan, Chelsea Pantau Situasi
Bikin Lamine Yamal Mati Kutu, Marc Cucurella Tidak Mau Besar Kepala
Enzo Maresca Ungkap Resep Chelsea Menghajar Barcelona
Liga Champions: Satu Janji Hansi Flick Usai Barcelona Jadi Bulan-bulanan Chelsea
Liga Champions: Kekalahan Lawan Chelsea Bongkar Kebobrokan Barcelona
Hasil Liga Champions: Chelsea Bantai Barcelona, Manchester City dan Juventus Beda Nasib
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Barcelona: Sama-sama Menggunakan Taktik 4-2-3-1
Prediksi Superkomputer soal Pemenang Laga Liga Champions Chelsea vs Barcelona
Jumpa Barcelona, Laga Spesial untuk Marc Cucurella
Fans MU Merapat, Cuma Main eFootball Bisa Nonton Langsung di Old Trafford