Persiraja Banda Aceh Bertekad Sulitkan Madura United

Persiraja Banda Aceh bersiap menghadapi partai sulit saat melawat ke markas Madura United
Hadi FebriansyahHadi Febriansyah - Senin, 09 Maret 2020
Persiraja Banda Aceh Bertekad Sulitkan Madura United
Skuad Persiraja Banda Aceh. (Instagram)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Persiraja Banda Aceh bersiap menghadapi partai sulit saat melawat ke markas Madura United, dalam lanjutan Liga 1 2020 di Stadion Gelora Madura, Pamekasan (9/3).

Sempat menahan imbang Bhayangkara FC di laga perdana, pelatih Persiraja, Hendri Susilo, enggan jumawa. Apalagi lawan yang dihadapinya saat ini menjadi klub terbaik di pekan pertama seusai membungkam Barito Putera dengan skor telak 4-0 (29/2).

Perjalanan jauh yang ditempuh klub berjuluk Laskar Rencong untuk sampai di pulau Garam juga menjadi faktor lain yang akan menyulitkan langkah Fery Komul dan kawan-kawan. Namun Hendri tak mau pesimis dengan peluang timnya.

Baca Juga:

Pujian Robert Alberts untuk Teja Paku Alam saat Persib Menang atas Arema FC

Mario Gomez Akui Arema FC Main Keras Lawan Persib dan Terancam Sanksi Denda Komdis PSSI

"Seperti kita ketahui start pertama Madura United luar biasa dan tim yang dikalahkan juga bukan tim kemarin sore. Tapi bagi kami tak ada masalah, meski kami tahu mereka salah satu tim unggulan juara. Saya punya prinsip di sepak bola, semua bisa terjadi," ungkap Hendri dalam sesi jumpa pers sebelum laga.

"Saya pikir yang penting anak-anak tak jumawa karena kita tahu tim kami ini, tim kecil. Saya pernah main sama pak Rahmad (Darmawan) dan Kurnia (Sandy) lama, saya pikir saya tahu (strateginya). Terpenting anak-anak mau melawan dan kerja keras, itu cukup. Masalah hasil nanti," imbuhnya.

Hendri mengaku tidak memiliki strategi khusus untuk mematikan Bruno Matos ataupun Alberto Goncalves yang 'menggila' di pekan perdana. Pelatih berdarah batak tersebut menilai seluruh pemain Madura United merupakan yang terbaik di posisinya.

"Saya pikir dari belakang sampe depan, Madura tim yang sangat siap. Kita tahu pemainya jadi tak usah saya cerita. Tapi bagi kami fokus bagaimana caranya menghambat laju Madura. Insya Allah kita buat seperti di Aceh (lawan Bhayangkara FC) terulang kembali. Tapi ini sepak bola semua bisa terjadi," pungkasnya. (Laporan Kontributor Bima Pamungkas/Madura)

Persiraja banda aceh Liga 1 Madura united
Posts

4.870

Berita Terkait

Liga Indonesia
Persebaya Surabaya Sempat Kaget Taktik Bertahan Madura United
Persebaya Surabaya mengalahkan Madura United dengan skor tipis 1-0 di Stadion Ratu Pamelingan, Sabtu (3/1) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Senin, 05 Januari 2026
Persebaya Surabaya Sempat Kaget Taktik Bertahan Madura United
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persebaya Menang Tipis dari Madura United, Borneo FC ke Puncak Klasemen
Borneo FC Samarinda mengalahkan PSM Makassar 2-1.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 03 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Persebaya Menang Tipis dari Madura United, Borneo FC ke Puncak Klasemen
Liga Indonesia
Unggul Statistik, Persebaya Tak Boleh Lengah Lawan Madura United
Persebaya Surabaya menantang Madura United di Gelora Madura Ratu Pamelingan, Pamekasan, Sabtu (3/1) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 03 Januari 2026
Unggul Statistik, Persebaya Tak Boleh Lengah Lawan Madura United
Liga Indonesia
Madura United CLBK dengan Striker Asal Brasil
Siapa striker asal Brasil yang kembali direkrut Madura United?
Tengku Sufiyanto - Senin, 29 Desember 2025
Madura United CLBK dengan Striker Asal Brasil
Liga Indonesia
Tutup Tahun 2025 dengan Imbang Lawan Persiraja, Garudayaksa FC Lakukan Evaluasi Lini Depan
Garudayaksa FC hanya bermain imbang melawan Persiraja Banda Aceh dengan skor 1-1.
Tengku Sufiyanto - Senin, 29 Desember 2025
Tutup Tahun 2025 dengan Imbang Lawan Persiraja, Garudayaksa FC Lakukan Evaluasi Lini Depan
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persebaya Bungkam Persijap 4-0, Madura United Permalukan Semen Padang
Madura United mengalahkan Semen Padang 5-1 di Gelora Madura Ratu Pamelingan, Pamekasan, Minggu (28/12).
Rizqi Ariandi - Minggu, 28 Desember 2025
Hasil Super League 2025/2026: Persebaya Bungkam Persijap 4-0, Madura United Permalukan Semen Padang
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Derbi Jawa Timur Arema FC vs Madura United Berakhir Imbang
Laga Arema FC vs Madura United berakhir imbang 2-2. Hasil imbang juga terjadi dalam duel sesama tim promosi, Persijap vs PSIM.
Rizqi Ariandi - Selasa, 23 Desember 2025
Hasil Super League 2025/2026: Derbi Jawa Timur Arema FC vs Madura United Berakhir Imbang
Liga Indonesia
Kiper Madura United Asal Aceh Sempat Kehilangan Kontak dengan Keluarga Selama Bencana Banjir Bandang
Bagaimana tidak, kiper Madura United itu berasal dari Kabupaten Aceh Besar, salah satu tempat yang terdampak bencana tersebut.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 03 Desember 2025
Kiper Madura United Asal Aceh Sempat Kehilangan Kontak dengan Keluarga Selama Bencana Banjir Bandang
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Thom Haye Cetak Gol, Persib Cukur Madura United
Persib Bandung menang 4-1 atas Madura United, dan di mana Thom Haye menciptakan satu gol.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 30 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: Thom Haye Cetak Gol, Persib Cukur Madura United
Jadwal
Link Streaming Madura United vs Persib Bandung di Super League 2025/2026 30 November 2025, Live Sebentar Lagi
Pertandingan ini akan berlangsung di Stadion Ratu Pamelingan, Pamekasan, Madura, Minggu (30/11) pukul 19.00 malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 30 November 2025
Link Streaming Madura United vs Persib Bandung di Super League 2025/2026 30 November 2025, Live Sebentar Lagi
Bagikan