Liga 1

Persib Bandung Pinjamkan Zalnando dan Reky Rahayu

Salah satunya ke PSIS Semarang.
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Kamis, 08 Agustus 2024
Persib Bandung Pinjamkan Zalnando dan Reky Rahayu
Zalnando. (Media Persib)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Persib Bandung resmi melepas kedua pemainnya jelang menghadapi Liga 1 2024/2025. Mereka adalah Zalnando dan Reky Rahayu.

Interim Sporting Director PT Persib Bandung Bermartabat (PBB), Adhitia Putra Herawan menjelaskan keputusan tersebut atas rekomendasi pelatih Bojan Hodak. Keduanya dilepas dengan status pinjaman.

Zalnando dipinjamkan ke PSIS Semarang dengan durasi 6 bulan. Sementara Reky Rahayu masih dalam tahap pembicaraan dengan klub yang dituju.

“Persib sangat memperhatikan perkembangan karier pemain. Karena itu, tim pelatih merekomendasikan peminjaman pemain tersebut agar bisa terus berkembang bersama klub yang meminjamnya,” kata Adhit.

Baca Juga:

Catat! Ini Jadwal Pertemuan Persib Lawan Persija serta Arema Kontra Persebaya Musim Ini

Persib Bandung Gelar Launching Tim dan Jersey Musim 2024/2025

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Adhit mengatakan Zalnando dan Reky Rahayu kesulitan dalam mendapatkan menit bermain. Bahkan sudah terjadi di musim-musim sebelumnya.

Tercatat, Zalnando hanya bermain sebanyak 9 pertandingan di musim 2022/2023. Dan kembali menurun di musim selanjutnya dengan catatan lima pertandingan.

Memasuki musim 2024/2025, Zalnando masih belum mendapatkan kepercayaan bermain. Termasuk di Piala Presiden 2024.

Pemilik nomor punggung 27 itu hanya mendapatkan jatah bermain beberapa menit di pertandingan pertama Persib di Piala Presiden 2024 saat melawan PSM Makassar. Ia masuk di menit 90+3 menggantikan Kakang Rudianto.

Lalu di laga selanjutnya melawan Borneo FC Samarinda, Zalnando tak masuk dalam daftar susunan pemain. Termasuk saat melawan Persis Solo di laga terakhir fase grup Piala Presiden 2024.

Kondisi ini tak jauh beda dengan Reky Rahayu. Sejak bergabung dengan Persib di Liga 1 2022/2023, ia hanya menjadi kiper pelapis.

Reky Rahayu bahkan mengalami cedera di awal Liga 1 2023/2024 hingga mengharuskan beristirahat cukup lama sampai akhirnya tidak mendapatkan jatah bermain. (Laporan Kontributor Gigi Gaga/Bandung)

Persib Bandung Liga 1 Zalnando Breaking News
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.935

Berita Terkait

Inggris
Frimpong dan Bradley Cedera, Berikut 4 Pemain Liverpool yang Bisa Jadi Bek Kanan Darurat
Kemenangan telak 6-0 atas Qarabag di Liga Champions menyisakan kekhawatiran Liverpool dengan cederanya Jeremie Frimpong.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Frimpong dan Bradley Cedera, Berikut 4 Pemain Liverpool yang Bisa Jadi Bek Kanan Darurat
Liga Indonesia
Janji Shayne Pattynama kepada The Jakmania, Memberikan Segalanya untuk Persija
Shayne Pattynama ingin mencuri hati The Jakmania dengan bertekad membuktikan dengan aksinya bersama Persija di atas lapangan hijau.
Rizqi Ariandi - Jumat, 30 Januari 2026
Janji Shayne Pattynama kepada The Jakmania, Memberikan Segalanya untuk Persija
Italia
Tottenham Tutup Pintu Randal Kolo Muani, Juventus Cari Alternatif
Keinginan Juventus mendapatkan Randal Kolo Muani menemui jalan buntu setelah Tottenham Hotspur dikabarkan menutup pintu rapat-rapat.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Tottenham Tutup Pintu Randal Kolo Muani, Juventus Cari Alternatif
Liga Indonesia
Mauricio Souza Pastikan Shayne Pattynama Siap Main di Laga Persita vs Persija
Shayne Pattynama berpeluang besar dimainkan Persija ketika menghadapi Persita. Laga itu akan menjadi debut Shayne Pattynama di Persija dan Super League.
Rizqi Ariandi - Jumat, 30 Januari 2026
Mauricio Souza Pastikan Shayne Pattynama Siap Main di Laga Persita vs Persija
Liga Champions
Manchester City Lolos Langsung ke 16 Besar Liga Champions, Pep Guardiola: Terima Kasih, Jose Mourinho
Bos Manchester City Pep Guardiola mengatakan akan menyampaikan terima kasih kepada mantan musuh bebuyutannya, Jose Mourinho.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Manchester City Lolos Langsung ke 16 Besar Liga Champions, Pep Guardiola: Terima Kasih, Jose Mourinho
Liga Indonesia
Jelang Lawan Persita, Pemain Anyar Persija Diminta Cepat Beradaptasi
Persija menghadapi Persita Tangerang, pada pekan ke-19 Super League 2025/2026 di Indomilk Arena, Tangerang, Jumat (30/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 30 Januari 2026
Jelang Lawan Persita, Pemain Anyar Persija Diminta Cepat Beradaptasi
Liga Europa
Daftar Tim yang Lolos ke Fase Gugur Europa League 2025-2026
Dari 24 tim yang lolos ke fase gugur, delapan di antaranya otomatis mendapatkan tempat di babak 16 besar.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Daftar Tim yang Lolos ke Fase Gugur Europa League 2025-2026
Hasil akhir
Hasil Liga Europa: AS Roma Nyaris Terpeleset, Calvin Verdonk Bantu Lille ke Playoff
Liga Europa 2025-2026 sudah selesai menggelar Matchday 8 fase liga, Jumat (30/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Hasil Liga Europa: AS Roma Nyaris Terpeleset, Calvin Verdonk Bantu Lille ke Playoff
Liga Indonesia
Mulai Berlatih, Layvin Kurzawa Janji Tunjukan Kualitas Bersama Persib Bandung
Layvin Kurzawa akhirnya menjalani latihan perdananya bersama tim anyarnya Persib Bandung. Sesi latihan digelar di lapangan pendamping Stadion GBLA, Rabu (28/1).
Tengku Sufiyanto - Jumat, 30 Januari 2026
Mulai Berlatih, Layvin Kurzawa Janji Tunjukan Kualitas Bersama Persib Bandung
Hasil akhir
Hasil Piala Asia Futsal 2026: Indonesia Lolos ke Perempat Final Usai Hajar Kirgizstan
Selanjutnya Indonesia akan menghadapi Irak pada Sabtu (31/1) mendatang untuk menentukan juara Grup A.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 30 Januari 2026
Hasil Piala Asia Futsal 2026: Indonesia Lolos ke Perempat Final Usai Hajar Kirgizstan
Bagikan