Persib Bandung 1-4 Persebaya Surabaya, Maung Bandung Dibantai

Persib telan kekalahan kedua dari tiga partai terakhir,
Muhammad AdiyaksaMuhammad Adiyaksa - Sabtu, 20 Oktober 2018
Persib Bandung 1-4 Persebaya Surabaya, Maung Bandung Dibantai
Persebaya Surabaya. (Twitter Persebaya).
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Persebaya Surabaya berhasil membantai Persib Bandung 4-1 pada pekan ke-26 Liga 1 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar Bali, Sabtu (20/10).

Persebaya unggul lumayan cepat di menit ke-17. Tendangan penalti Irfan Jaya berhasil mengecoh penjaga gawang Persib, Muhammad Natshir.

Keunggulan Persebaya hanya bertahan dua menit saja. Persib sukses menyamakan kedudukan via sundulan Febri Hariyadi, yang memanfaatkan sepakan bebas Ghozali Siregar.

Tiga menit sebelum turun minum, Persebaya kembali unggul. Kali ini, Fandi Eko Utomo mampu menyelesaikan tendangan bebas Ruben Sanadi.

Di menit ke-77, Persib kembali kebobolan. Fandi Eko mencetak gol keduanya di partai ini untuk membawa Persebaya unggul jauh 3-1.

Persib semakin jauh tertinggal tatkala sepakan keras Osvaldo Haay merobek gawang Natshir. Persebaya 4-1 Persib. Skor 4-1 bertahan hingga akhir pertandingan.

Hasil ini membuat Persib masih berada di posisi kedua klasemen sementara Liga 1 2018 dengan raihan 45 poin dari 26 laga, atau selisih dua angka dari PSM Makassar di puncak. Sedangkan Persebaya naik ke posisi 12 dengan raihan 32 poin dari 26 laga.

Susunan Pemain

Persib Bandung (4-2-3-1): Muhammad Natshir; Ardi Idrus, Sabil, Victor Igbonefo, Tony Sucipto; Hariono, Dedi Kusnandar; Supardi, Atep, Febri Hariyadi; Ghozali Siregar.

Pelatih: Mario Gomez

Persebaya Surabaya (4-3-3): Miswar Saputra; Abu Rizal, Andri, Otavio Dutra, Ruben Sanadi; Misbakus Solkhin, Fandi Eko Utomo, Rendi Irwan; Irfan Jaya, Oktafianus, Osvaldo Haay.

Pelatih: Djadjang Nurdjaman

Persebaya surabaya Persib Bandung Liga 1
Posts

1.188

Berita Terkait

Timnas
Beckham Putra Sebut Gol ke Gawang Persija Jadi Pembuktian kepada John Herdman
Gelandang Persib Bandung Beckham Putra berharap golnya ke gawang Persija berhasil meluluhkan hati pelatih Timnas Indonesia, John Herdman.
Rizqi Ariandi - Selasa, 20 Januari 2026
Beckham Putra Sebut Gol ke Gawang Persija Jadi Pembuktian kepada John Herdman
Liga Indonesia
Jurnalis Prancis Kabarkan Eks Bek PSG sedang Komunikasi dengan Persib Bandung
Persib Bandung dikabarkan sedang memburu mantan bek Timnas Prancis, Layvin Kurzawa. Eks Monaco dan PSG menjadi pengganti ideal Federico Barba.
Rizqi Ariandi - Senin, 19 Januari 2026
Jurnalis Prancis Kabarkan Eks Bek PSG sedang Komunikasi dengan Persib Bandung
Liga Indonesia
Maarten Paes Bantah Capai Kesepakatan Pribadi dengan Persib Bandung
Maarten Paes membantah kabar yang menyebutkan dirinya sudah mencapai kesepakatan pribadi dengan Persib Bandung. Paes bertahan di FC Dallas.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 17 Januari 2026
Maarten Paes Bantah Capai Kesepakatan Pribadi dengan Persib Bandung
Liga Indonesia
Jordi Amat dan Maxwell Souza Jamin Persija Jadi Lebih Kuat Usai Kalah dari Persib
Persija Jakarta masih percaya diri untuk bisa menjadi juara Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Rabu, 14 Januari 2026
Jordi Amat dan Maxwell Souza Jamin Persija Jadi Lebih Kuat Usai Kalah dari Persib
Liga Indonesia
Ketum The Jakmania Minta Persija Contoh Persib, Datangkan Pemain Diaspora Selevel Legiun Asing
Persija Jakarta akan mendatangkan pemain diaspora pada putaran kedua Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Rabu, 14 Januari 2026
Ketum The Jakmania Minta Persija Contoh Persib, Datangkan Pemain Diaspora Selevel Legiun Asing
Timnas
Nonton Persib vs Persija, John Herdman Terpesona dengan Rizky Ridho dan Janji Perhatikan Liga Indonesia
Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, menyebut Liga Indonesia punya potensi menghasilkan pemain terbaik untuk Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
Nonton Persib vs Persija, John Herdman Terpesona dengan Rizky Ridho dan Janji Perhatikan Liga Indonesia
Liga Indonesia
Bung Ferry Diterima dengan Baik di GBLA, Ketum The Jakmania Berterima Kasih kepada Bobotoh
Upaya perdamaian The Jakmania dengan Viking terus dilakukan. Pendiri dan mantan Ketum Jakmania, Bung Ferry, diterima dengan baik di Bandung
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
Bung Ferry Diterima dengan Baik di GBLA, Ketum The Jakmania Berterima Kasih kepada Bobotoh
Liga Indonesia
Persija Melawan Serangan Rasisme terhadap Allano Lima Usai Laga Kontra Persib
Winger Persija, Allano Lima, mendapatkan serangan rasisme di media sosial. Persija tegas berdiri bersama Allano untuk melawan segala tindakan diskriminasi.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Melawan Serangan Rasisme terhadap Allano Lima Usai Laga Kontra Persib
Liga Indonesia
Persija Kalah dari Persib Akibat Dua Kesalahan Individu
Pelatih Persija, Mauricio Souza, menilai kekalahan tim asuhannya dari Persib Bandung disebabkan oleh dua kesalahan individu.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Kalah dari Persib Akibat Dua Kesalahan Individu
Liga Indonesia
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Persija Jakarta kembali menelan kekalahan saat bertandang ke markas Persib Bandung. Kali ini, Macan Kemayoran kalah oleh gol tunggal Beckham Putra.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Bagikan