Persebaya Batal TC di Bali

BolaSkorBolaSkor - Senin, 24 Maret 2014
Persebaya Batal TC di Bali
Persebaya Batal TC di Bali
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Surabaya - Persebaya Surabaya dipastikan batal menggelar pemusatan latihan (TC) di Pulau Bali. Sebagai gantinya, rencana berlatih di Pulau Dewata akan ditunda hingga jeda putaran pertama kompetisi Indonesia Super League (ISL) mendatang. Kepastian pembataan pemusatan latihan di Bali diumumkan oleh Direktur Utama PT Mitra Muda Inti Berlian, Diar Kusuma Putra. "Kita tidak jadi ke Bali. Agendanya akan kita tunda hingga jeda putaran pertama mendatang," kata Diar, Senin (24/3). Kondisi tim yang belum lengkap juga menjadi salah satu alasan pembatalan uji coba di Pulau Dewata. Saat ini, Persebaya harus kehilangan sejumlah pemain akibat bergabung dengan Tim Nasional (Timnas), baik di level senior maupun U-23. Pada Timnas senior, Persebaya mengirimkan tiga pemain. Ketiga penggawa tersebut antara lain, Ricardo Salampessy, Manahati Lestusen dan kapten tim Greg Nwokolo. Pemain-pemain ini turut serta terbang ke Spanyol bersama Timnas Garuda dan baru akan kembali ke Indonesia, 5 April mendatang Sedangkan di Timnas U-23, Persebaya menyumbangkan lima nama, yaitu Alfin Tualasamony, Fandi Eko Utomo, Dedi Kusnandar, Novri Setiawan dan Ahmad Hisyam Tolle. Kelima pemain ini menjalani pemusatan latihan bersama Garuda Muda di Yogyakarya. "Penundaan ini juga dikarenakan tim kami belum lengkap. Delapan pemain kami ada di Timnas," terang pria berkacamata ini. Diar menambahkan, sebagai gantinya, Persebaya hanya akan menghabiskan waktu di Surabaya. Tim asuhan Rahmad Darmawan bakal mengagendakan sejumlah uji coba. "Sebagai gantinya, sepertinya akan ada agenda uji coba dengan beberapa tim. Uji coba kemungkinan akan dilakukan di sekitar Surabaya saja," imbuh Diar.
Rahmad darmawan Persebaya Batal TC di Bali Ricardo salampessy Greg nwokolo Diar kusuma putra Isl Bajul ijo Persebaya surabaya Persebaya
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim
Malut United kalah di kandang Persebaya, sehingga laga Persib vs Persija jadi penentu siapa juara paruh musim Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim
Liga Indonesia
Link Streaming Persebaya Surabaya vs Malut United, Sabtu 10 Januari 2025
Persebaya Surabaya akan menjamu Malut United di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Sabtu (10/1). Ini adalah debut Bernardo Tavares sebagai pelatih Persebaya.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Link Streaming Persebaya Surabaya vs Malut United, Sabtu 10 Januari 2025
Liga Indonesia
Bernardo Tavares Tak Akan Bajak Pemain PSM, Datangkan Dua Pemain Asing Anyar ke Persebaya
Persebaya Surabaya mendatangkan dua pemain asing berposisi gelandang tengah dan bek kiri.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 08 Januari 2026
Bernardo Tavares Tak Akan Bajak Pemain PSM, Datangkan Dua Pemain Asing Anyar ke Persebaya
Liga Indonesia
Tiba di Surabaya, Bernardo Tavares Bicara Satu Abad Persebaya Surabaya
Tavares baru tiba di Surabaya Minggu (4/1) malam, dan datang bersama sang asisten Renato Duarte.
Tengku Sufiyanto - Senin, 05 Januari 2026
Tiba di Surabaya, Bernardo Tavares Bicara Satu Abad Persebaya Surabaya
Liga Indonesia
Persebaya Surabaya Sempat Kaget Taktik Bertahan Madura United
Persebaya Surabaya mengalahkan Madura United dengan skor tipis 1-0 di Stadion Ratu Pamelingan, Sabtu (3/1) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Senin, 05 Januari 2026
Persebaya Surabaya Sempat Kaget Taktik Bertahan Madura United
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persebaya Menang Tipis dari Madura United, Borneo FC ke Puncak Klasemen
Borneo FC Samarinda mengalahkan PSM Makassar 2-1.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 03 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Persebaya Menang Tipis dari Madura United, Borneo FC ke Puncak Klasemen
Liga Indonesia
Unggul Statistik, Persebaya Tak Boleh Lengah Lawan Madura United
Persebaya Surabaya menantang Madura United di Gelora Madura Ratu Pamelingan, Pamekasan, Sabtu (3/1) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 03 Januari 2026
Unggul Statistik, Persebaya Tak Boleh Lengah Lawan Madura United
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persebaya Bungkam Persijap 4-0, Madura United Permalukan Semen Padang
Madura United mengalahkan Semen Padang 5-1 di Gelora Madura Ratu Pamelingan, Pamekasan, Minggu (28/12).
Rizqi Ariandi - Minggu, 28 Desember 2025
Hasil Super League 2025/2026: Persebaya Bungkam Persijap 4-0, Madura United Permalukan Semen Padang
Liga Indonesia
Persebaya Surabaya Resmi Perkenalkan Bernardo Tavares sebagai Pelatih Baru
Pelatih asal Portugal tersebut harus bisa mengangkat performa Persebaya yang kini berada di urutan ke-9 klasemen sementara.
Tengku Sufiyanto - Selasa, 23 Desember 2025
Persebaya Surabaya Resmi Perkenalkan Bernardo Tavares sebagai Pelatih Baru
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Imbang di Kandang Persebaya, Borneo FC Gagal Menang Tiga Laga Beruntun
Laga Persebaya vs Borneo FC berakhir imbang 2-2. Dengan hasil ini, Borneo FC gagal meraih kemenangan dalam tiga laga beruntun.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 20 Desember 2025
Hasil Super League 2025/2026: Imbang di Kandang Persebaya, Borneo FC Gagal Menang Tiga Laga Beruntun
Bagikan