Premier League
Persahabatan Bagai Kepompong Antara Manchester United dan Tottenham Hotspur
BolaSkor.com - Manchester United dan Tottenham Hotspur memiliki alur cerita yang mirip dalam dua musim terakhir. Keduanya sama-sama merosot dari sisi peringkat di klasemen.
Awan hitam masih menaungi Manchester United. Menjamu Wolverhampton Wanderers di Old Trafford, Setan Merah tumbang dengan skor tipis 1-0. Gol tendangan bebas Pablo Sarabia gagal dibalas Bruno Fernandes dan kawan-kawan.
Baca Juga:
Rasmus Hojlund Tidak Siap Memimpin Lini Depan Manchester United
Manchester United Kalah Lagi, Ruben Amorim Siapkan Resep Pertajam Lini Depan
Itu adalah kekalahan kedelapan Manchester United pada Premier League musim ini. Dari 33 pertandingan, skuad asuhan Ruben Amorim itu baru mengumpulkan 38 poin.
Oleh karena itu, tidak heran Manchester United hanya menempati peringkat ke-14 di klasemen.

Tottenham Hotspur (premierleague.com)
Kisah serupa dialami Tottenham Hotspur. The Lilywhites juga masih tampil angin-anginan pada musim ini. Teranyar, Tottenham keok di kandang sendiri melawan Nottingham Forest.
Dengan hasil itu, Tottenham terpaku pada urutan ke-16 klasemen sementara dengan 37 poin.
Naik Turun Manchester United dan Tottenham Hotspur
Johan Kristiandi
17.791
Berita Terkait
Gara-gara Hansi Flick Tidak Setuju, Barcelona Akhirnya Batal Rekrut Etta Eyong
Napoli Dihajar Virus FIFA, Aurelio De Laurentiis Marah-marah
Terungkap Rencana Manchester United saat Andre Onana Kembali Musim Depan
Untuk Gaet Pengganti Mohamed Salah, Liverpool Siap Pecahkan Rekor Transfer
Georgia vs Spanyol: Luis de la Fuente Sudah Punya Solusi Tanpa Lamine Yamal
Link Streaming Timnas Indonesia U-22 vs Mali Malam Ini 15 November 2025, Begini Cara Nontonnya
Link Streaming Georgia vs Spanyol, Minggu 16 November 2025
Gara-gara Postingan Sosmed, Eks Wonderkid Barcelona Terancam Hukuman Berat
Kroasia Lolos ke Piala Dunia 2026, Luka Modric Akan Samai Rekor Lothar Matthaeus, Cristiano Ronaldo, dan Lionel Messi