NOC Indonesia
Perkuat Diplomasi Internasional, NOC Indonesia Gelar Pertemuan dengan Presiden IOC Terpilih
BolaSkor.com - Pengurus teras Komite Olimpiade Indonesia atau NOC Indonesia bertemu dengan Presiden International Olympic Committee (IOC) Terpilih, Kirsty Coventry, di sela-sela kegiatan General Assembly Olympic Council Asia (OCA) di Kuwait City (12/5).
Dalam pertemuan itu NOC Indonesia diwakili oleh ketua umum Raja Sapta Oktohari. Raja didampingi komite eksekutif Josephine Tampubolon dan wakil sekretaris jenderal (wasekjen) III, Daniel Loy.
Raja bersama Josephine dan Daniel menyampaikan pandangannya kepada Presiden Kirsty tentang masa depan olahraga dunia, termasuk perkembangan olahraga di Indonesia.
"Selain mengucapkan selamat atas terpilihnya beliau sebagai Presiden IOC, banyak perbincangan tentang olahraga Indonesia bersama Presiden Coventry."
Baca Juga:
Berhentikan Pertina, NOC Indonesia Resmi Terima American Football sebagai Anggota
Lihat postingan ini di Instagram
"Saya juga menyampaikan salam hangat dari Presiden Republik Indonesia, Bapak Prabowo Subianto, yang juga menjabat sebagai Presiden Dunia Persilat," kata Raja Sapta Oktohari.
Komitmen Indonesia untuk Berkontribusi Terhadap Olahraga Internasional
Rizqi Ariandi
7.428
Berita Terkait
Prediksi dan Statistik Atletico Madrid vs Inter Milan: Nerazzurri Limbung
Liga Champions: Eksperimen Pep Guardiola Berakhir Petaka untuk Manchester City
Liga Champions: Kekalahan Lawan Chelsea Bongkar Kebobrokan Barcelona
Hasil Liga Champions: Chelsea Bantai Barcelona, Manchester City dan Juventus Beda Nasib
Jelang HUT Ke 97, Persija Luncurkan Buku Foto Bertajuk We Rise Again
Asisten Arne Slot di Liverpool Disebut Masuk Daftar Kandidat Pelatih Timnas Indonesia
Persija vs PSIM di SUGBK, 29500 Tiket Sudah Terjual
Persija vs PSIM, Rizky Ridho Ungkap Penyesalan karena Absen Akibat Akumulasi Kartu Kuning
Fans MU Merapat, Cuma Main eFootball Bisa Nonton Langsung di Old Trafford
Stamford Bridge Panggung yang Tepat untuk Barcelona Buktikan Kemampuan