Performa Yamaha Buruk, Fabio Quartararo Murka

Pada balapan yang berlangsung di Sirkuit Internasional Algarve, Quartararo gagal meraih hasil yang diharapkan.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Senin, 27 Maret 2023
Performa Yamaha Buruk, Fabio Quartararo Murka
Fabio Quartararo (twitter/YamahaMotoGP)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com – Hasil buruk yang diraih pada MotoGP Portugal, Senin (26/3) membuat Fabio Quartararo murka. Pembalap berjuluk El Diablo ini merasa dipermalukan di hadapan lawan-lawannya.

Pada balapan yang berlangsung di Sirkuit Internasional Algarve ini, Quartararo gagal meraih hasil yang diharapkan. Rider asal Perancis ini harus menelan pil pahit usai finis di posisi kedelapan.

Sementara rival abadinya, Fransesco Bagnaia justru mampu meraih hasil gemilang. Pembalap Lenovo Ducati itu berhasil finis terdepan di balapan pembuka 2023 tersebut.

Hasil ini jelas membuat Quartararo kecewa. Peraih gelar juara musim 2021 ini bahkan secara terbuka menyebut motor Yamaha M1 buruk karena tidak dapat memberikan perlawanan berarti selama menjalani balapan ini.

“Saya melakukan sesuatu dengan sangat sedikit, kami tidak memiliki kecepatan yang buruk, saya kira bisa melakukan hal lebih baik saat balapan di mulai,” ungkap Quartararo, dikutip dari tuttomotoriweb.it.

“Cara kami mengendarai motor sudah mencapai batas, tetapi nyatanya performa yang digunakan tidak seperti pembalap lain. Sangat sulit untuk menyalip. Kami memang memiliki kecepatan, tetapi kami tidak dapat melakukan apa pun untuk bersaing seimbang pada saat ini,” tambahnya.

Berkaca dari kondisi ini, Marquez ingin Yamaha segera mengambil tindakan cepat. Setidaknya untuk langkah pertama, tim berlambang garpu tala ini harus bisa mengatasi permasalahan krusialnya, yakni memperbaiki performa saat kualifikasi.

“Apakah akan lebih baik hasilnya jika memulai dari posisi depan? Saya yakin bisa, khususnya bagi kami yang kesulitan mengatasi masalah ini. Kami perlu meningkatkat performa saat flying lap di kualifikasi, namun bagaimanapun juga saat ini kami bisa sedikit lebih dekat dengan Bezzecchi, tapi bukan dalam hal kemenangan. Sebab kami menyelesaikan balapan dengan jeda jarak yang sangat jauh,” pungkasnya.

Penulis: Bintang Rahmat

Motogp Fabio Quartararo Breaking News
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.503

Berita Terkait

Klasemen
Klasemen Sementara Grup H Piala Dunia U-17 2025 Usai Timnas Indonesia U-17 Dikalahkan Brasil
Peluang Timnas Indonesia U-17 untuk lolos ke babak berikutnya tinggal dari slot 8 peringkat 3 terbaik.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Klasemen Sementara Grup H Piala Dunia U-17 2025 Usai Timnas Indonesia U-17 Dikalahkan Brasil
Hasil akhir
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Dikalahkan Brasil, Timnas Indonesia U-17 Berada di Ujung Tanduk
Timnas Indonesia U-17 kalah 0-4 dari Brasil pada laga kedua Grup H, Jumat (7/11).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Dikalahkan Brasil, Timnas Indonesia U-17 Berada di Ujung Tanduk
Liga Indonesia
Rekor Tak Terkalahkan Terhenti di Tangan Sumsel United, Garudayaksa FC Jadikan Hal Ini sebagai Evaluasi untuk Putaran Kedua
Garudayaksa FC takluk 0-1 dari Sumsel United, pada laga lanjutan Championship Indonesia 2025/2026 di Staidon Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jumat (7/11) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Rekor Tak Terkalahkan Terhenti di Tangan Sumsel United, Garudayaksa FC Jadikan Hal Ini sebagai Evaluasi untuk Putaran Kedua
Timnas
Suporter Timnas Indonesia U-17 Kesulitan Dapat Tiket Pertandingan Lawan Brasil U-17
Garuda Qatar memastikan bakal memberikan dukungan maksimal untuk Timnas Indonesia U-17 di laga kontra Brasil U-17, Jumat (7/11). Dhani Mizanna, Divisi Publikasi dan Media Garuda Qatar
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Suporter Timnas Indonesia U-17 Kesulitan Dapat Tiket Pertandingan Lawan Brasil U-17
Jadwal
Link Streaming Brasil vs Indonesia di Piala Dunia U-17 2025 7 November 2025 dan Cara Menontonnya
Skuad Garuda Muda menghadapi tim kuat Brasil di Aspire Zone - Picth 7, Qatar, Jumat (7/11) pukul 22.45 malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Link Streaming Brasil vs Indonesia di Piala Dunia U-17 2025 7 November 2025 dan Cara Menontonnya
Timnas
Piala Dunia U-17 2025: Pelatih Persija Prediksi Timnas Indonesia U-17 Akan Kesulitan Hadapi Brasil
Timnas Indonesia U-17 akan menghadapi Brasil pada laga kedua Grup H Piala Dunia U-17 2025, Jumat (7/11).
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Piala Dunia U-17 2025: Pelatih Persija Prediksi Timnas Indonesia U-17 Akan Kesulitan Hadapi Brasil
Liga Indonesia
I League Gelar Drawing Liga Nusantara 2025/2026, Format hingga Regulasi Akan Berubah
Liga Nusantara 2025/2026 rencananya akan bergulir mulai akhir November ini.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
I League Gelar Drawing Liga Nusantara 2025/2026, Format hingga Regulasi Akan Berubah
Timnas
Piala Dunia U-17 2025: Hadapi Brasil, Timnas Indonesia U-17 Diminta Tidak Kalah Sebelum Bertanding
Pelatih Timnas Indonesia U-17, Nova Arianto, meminta Evandra Florasta dan kawan-kawan tidak takut dengan Brasil.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Piala Dunia U-17 2025: Hadapi Brasil, Timnas Indonesia U-17 Diminta Tidak Kalah Sebelum Bertanding
Timnas
FIFA Jatuhkan Sanksi kepada Thom Haye, Shayne Pattynama, dan PSSI
Thom Haye dan Shayne Pattynama mendapatkan sanksi larangan bermain dan denda.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
FIFA Jatuhkan Sanksi kepada Thom Haye, Shayne Pattynama, dan PSSI
Timnas
Daftar 30 Pemain Timnas Indonesia U-22 untuk Lawan Mali: Ada Ivar Jenner dan Mauro Zijlstra
Pelatih Timnas Indonesia U-22, Indra Sjafri, memanggil 30 pemain untuk menghadapi Mali pada 15 dan 18 November 2025.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Daftar 30 Pemain Timnas Indonesia U-22 untuk Lawan Mali: Ada Ivar Jenner dan Mauro Zijlstra
Bagikan