Perempat Final Piala Dunia 2018: 3 Duel Kunci Laga Uruguay Vs Prancis
BolaSkor.com - Piala Dunia 2018 sudah memasuki perempat final. Delapan tim bersaing demi satu tempat di semifinal. Babak perempat final dibuka dengan laga seru Uruguay kontra Prancis yang dihelat di Nizhny Novgorod, Jumat (6/7) malam WIB.
Duel wakil Eropa kontra Amerika Selatan ini dipastikan bakal berjalan menarik. Laga akan mempertemukan tim dengan gaya berbeda. Sepanjang turnamen, Uruguay tampil solid, khususnya di lini belakang, yang menjadi pertahanan terkuat bersama Brasil.
Sementara Prancis, setelah tampil kurang meyakinkan di awal, mereka bermain luar biasa saat menyingkirkan Argentina di babak 16 besar. Menarik dinanti bagaimana upaya Les Bleus menembus kokohnya benteng Uruguay.
Berikut tiga pertarungan kunci pada laga Prancis melawan Uruguay.
Yusuf Abdillah
9.919
Berita Terkait
Hasil Piala FA: Debut Liam Rosenior Berakhir Manis, Chelsea Menang Telak Kontra Charlton
Gustavo Almeida Berpotensi Main Lawan Persib, Mauricio Souza Tak Pusingkan Soal Masalah Ryo Matsumura
Hasil Malaysia Open 2026: Jojo dan Fajar/Fikri Terhenti di Semifinal
Bandung bjb Tandamata Usung Target Kalahkan Jakarta Popsivo Polwan demi Jadi Penguasa Series Pontianak
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Persib vs Persija, Bojan Hodak Pertanyakan Selalu Menggunakan Wasit Asing di Bandung
Bojan Hodak Minta Skuad Persib Jaga Emosi Saat Hadapi Persija
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim
Persib Tanpa Andrew Jung dan Saddil Ramdani, Pelatih Persija Cuek dan Sebut Itu Urusan Bojan Hodak
Hindari Awak Media, John Herdman Tiba di Indonesia