Perempat Final Liga Champions: Dominasi Klub Spanyol dan Inggris

Spanyol dan Inggris masing-masing mengirimkan tiga wakilnya ke perempat final.
Taufik HidayatTaufik Hidayat - Kamis, 17 Maret 2022
Perempat Final Liga Champions: Dominasi Klub Spanyol dan Inggris
Liga Champions (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Babak 16 besar Liga Champions 2021-2022 telah selesai digelar. Delapan tim terbaik memastikan diri melaju ke perempat final.

Delapan tim yang dimaksud yaitu Atletico Madrid, Bayern Munchen, Benfica, Chelsea, Liverpool, Manchester City, Real Madrid, dan Villarreal. Sementara unggulan lain seperti Manchester United, Juventus, dan Paris Saint-Germain harus angkat koper.

Dominasi Premier League dan LaLiga sangat terlihat pada perempat final. Dua kompetisi elite Eropa tersebut masing-masing mengirim tiga wakil.

Baca Juga:

Hasil Pertandingan: Chelsea Melenggang, Juventus Tersingkir, Liverpool Hentikan Tren Positif Arsenal

Chelsea Kembali Menang Kontra Lille, Thomas Tuchel Ukir Catatan Spesial

Juventus Dibantai Villarreal, Allegri Tetap Anggap Sudah Bermain Bagus

Peluang terjadinya All English final atau All Spanish final pun semakin besar. Manchester City, Liverpool, Chelsea, Madrid, dan Atletico memang punya kapasitas untuk melangkah ke parati puncak.

Meski begitu, Bayern Munchen menjadi batu sandungan terbesar untuk menggagalkan momen tersebut terjadi. Kekuatan Die Roten memang berada di level yang sama dengan para raksasa Inggris dan Spanyol tersebut.

Sementara Villarreal dan Benfica akan menyandang status sebagai kuda hitam. Kekuatan keduanya tentu tak bisa diremehkan begitu saja.

Villarreal melaju ke perempat final dengan menyingkirkan Juventus. The Yellow Submarine bahkan membungkam raksasa Italia itu dengan skor 3-0 dalam laga tandang.

Sementara Benfica menghentikan langkah Ajax Amsterdam. Padahal wakil Belanda itu digadang-gadang sebagai kuda hitam paling menjanjikan.

Undian babak perempat final akan berlangsung di Nyon, Swiss, pada Jumat (18/3) waktu setempat. Pengundian ini juga meliputi semifinal dan final.

Tidak ada status unggulan dan non unggulan dalam undian nanti. Tim-tim dari satu negara juga diizinkan bertemu.

Hal ini membuat final dini sangat mungkin terjadi. Bukan tidak mungkin nantinya wakil Inggris dan Spanyol akan saling bertemu sebelum partai puncak.

Liga Champions Manchester City Bayern munchen Real Madrid Atletico Madrid Benfica Villarreal Chelsea Liverpool Breaking News
Ditulis Oleh

Taufik Hidayat

Agen rahasia yang menyamar jadi kuli tinta.
Posts

6.515

Berita Terkait

Inggris
Ruben Amorim Soroti Masalah Utama yang Menghantui Manchester United
elatih Manchester United Ruben Amorim menyoroti masalah utama yang masih menghantui tim asuhannya meski performa mereka sedang membaik.
Yusuf Abdillah - Jumat, 07 November 2025
Ruben Amorim Soroti Masalah Utama yang Menghantui Manchester United
Lainnya
Kemenpora Minta PBSI Rombak Tim dan Turunkan Skuad Terbaik di SEA Games 2025
Kemenpora berharap skuad yang diturunkan pada pesta olahraga bergengsi se-Asia Tenggara itu merupakan skuad yang terbaik.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Kemenpora Minta PBSI Rombak Tim dan Turunkan Skuad Terbaik di SEA Games 2025
Ragam
5 Kemenangan Paling Berkesan Arsenal di Markas Sunderland
Arsenal akan menghadapi Sunderland di Stadium of Light pada laga pekan ke-11 Premier League, Minggu (9/11) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Jumat, 07 November 2025
5 Kemenangan Paling Berkesan Arsenal di Markas Sunderland
Inggris
Manchester City vs Liverpool: Tidak Mau Ambil Risiko, Pep Guardiola Masih Akan Parkir Rodri
Manchester City akan menjalani laga penting saat menjamu Liverpool di Stadion Etihad pada laga pekan ke-11 Premier League.
Yusuf Abdillah - Jumat, 07 November 2025
Manchester City vs Liverpool: Tidak Mau Ambil Risiko, Pep Guardiola Masih Akan Parkir Rodri
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Brasil vs Indonesia di Piala Dunia U-17 2025 7 November 2025 dan Cara Menontonnya
Skuad Garuda Muda menghadapi tim kuat Brasil di Aspire Zone - Picth 7, Qatar, Jumat (7/11) pukul 22.45 malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Jadwal Siaran Langsung Brasil vs Indonesia di Piala Dunia U-17 2025 7 November 2025 dan Cara Menontonnya
Inggris
Punya Peran Penting, Liverpool Ingin Ikat Dominik Szoboszlai dengan Kontrak Jangka Panjang
Dominik Szoboszlai telah membuktikan dirinya sangat berharga bagi Liverpool musim ini.
Yusuf Abdillah - Jumat, 07 November 2025
Punya Peran Penting, Liverpool Ingin Ikat Dominik Szoboszlai dengan Kontrak Jangka Panjang
Bulu Tangkis
Kemenpora Rampungkan Review 52 Cabor SEA Games 2025, Potensi Rebut 78 Emas
Adapun SEA Games 2025 akan digelar di Thailand pada 9-20 Desember 2025.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Kemenpora Rampungkan Review 52 Cabor SEA Games 2025, Potensi Rebut 78 Emas
Liga Indonesia
Kata Bojan Hodak Usai Persib Lakukan Epic Comeback Melawan Selangor
Persib menang dramatis 3-2 atas Selangor FC di Stadion MBPJ, Selangor, Malaysia, Kamis (6/11) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Kata Bojan Hodak Usai Persib Lakukan Epic Comeback Melawan Selangor
Timnas
Kemenpora Tak Membebani Timnas Indonesia U-22 Pertahankan Medali Emas di SEA Games 2025 Thailand
Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) berharap cabang olahraga (cabor) sepak bola bisa membawa pulang medali dari ajang SEA Games 2025.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Kemenpora Tak Membebani Timnas Indonesia U-22 Pertahankan Medali Emas di SEA Games 2025 Thailand
Inggris
Rentetan Kemenangan Beruntun Arsenal Diprediksi Akan Terhenti di Markas Sunderland
Arsenal mengukir catatan spektakuler dengan selalu menang dalam 10 laga beruntun di semua kompetisi.
Yusuf Abdillah - Jumat, 07 November 2025
Rentetan Kemenangan Beruntun Arsenal Diprediksi Akan Terhenti di Markas Sunderland
Bagikan