Perburuan Dimulai, Arsenal dan Bayern Munchen Kejar Gelandang Real Sociedad

Siapa gelandang tersebut?
Arief HadiArief Hadi - Jumat, 26 Januari 2024
Perburuan Dimulai, Arsenal dan Bayern Munchen Kejar Gelandang Real Sociedad
Martin Zubimendi (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Bursa transfer musim dingin 2024 akan segera berakhir menjelang akhir Januari. Manuver transfer tahun ini tidak besar seperti edisi-edisi sebelumnya, klub-klub Eropa justru bersiap untuk musim panas.

Satu nama yang diprediksi jadi komoditas panas di bursa transfer musim panas 2024 adalah Martin Zubamendi. Pemain berusia 24 tahun membela Real Sociedad dan menjadi pusat perhatian pemandu bakat klub-klub top Eropa.

Bayer Leverkusen, Bayern Munchen, dan Arsenal membidik produk akademi Sociedad tersebut. Zubamendi sejauh ini sudah bermain 30 kali di seluruh kompetisi, mencetak empat gol dan memberikan satu assist.

Bayern menginginkannya lebih dari gelandang Fulham, Joao Palhinha. Namun, mereka khawatir Zubamendi lebih memilih Arsenal karena dilatih peramu taktik dari Spanyol, Mikel Arteta. Tak ayal perburuan kedua klub itu diprediksi memanas.

Baca Juga:

Amunisi Meriam London Tak Bergantung kepada Satu Pemain

Jangan Dulu Coret Arsenal dari Perburuan Gelar

Arsenal 5-0 Crystal Palace: Lalui Periode Negatif, The Gunners Kembali Menang

"Martin Zubimendi adalah target nomor satu untuk Bayern di depan Joao Palhinha,” kata kepala sepak bola di grup BILD secara eksklusif kepada CaughtOffside.

"Dia memiliki klausul pelepasan sebesar 60 juta euro, itulah mengapa dia sangat menarik. Bayern Munchen mendorongnya dan menarik juga bahwa Xabi Alonso berada di agensi yang sama."

"Para eksekutif Bayern mengamatinya dengan cermat sebagai calon pelatih untuk klub Bavaria tersebut."

"Bayern juga mendengar bahwa Mikel Arteta sudah berbicara dengan sang pemain. Mereka berdua juga orang Spanyol, yang merupakan keuntungan besar bagi Arsenal!"

"Bayern sangat yakin bahwa mereka akan memimpin perebutan Zubimendi tetapi sekarang Arsenal ada di sana, mereka takut pada The Gunners dan takut Mikel Arteta akan mengambil pemain ini, yang merupakan rencana kepindahan mereka di musim panas," terangnya.

Talenta yang dimiliki Zubimendi juga dipuji oleh pelatih timnas Spanyol, Luis de la Fuente.

"Tentu saja mereka bisa bermain bersama, bagi saya mereka adalah gelandang terbaik di dunia di posisinya dan mereka sangat cocok,” pungkas De La Fuente.

Bayern munchen Arsenal Real Sociedad Bursa transfer Martin Zubimendi
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

15.568

Berita Terkait

Inggris
Arne Slot Beruntung Jadi 'Pewaris', Mikel Arteta Berjuang sebagai 'Perintis'
Mantan pemain Arsenal Sol Campbell menyatakan bahwa Arne Slot beruntung mewarisi skuad Liverpool yang sudah matang di tangan Jurgen Klopp.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 11 Oktober 2025
Arne Slot Beruntung Jadi 'Pewaris', Mikel Arteta Berjuang sebagai 'Perintis'
Inggris
Membandingkan 50 Laga Pertama Ruben Amorim dan Mikel Arteta sebagai Pelatih Klub Premier League
Bagaimana statistik perbandingan 50 laga pertama Ruben Amorim dengan Mikel Arteta sebagai pelatih klub Premier League?
Arief Hadi - Kamis, 09 Oktober 2025
Membandingkan 50 Laga Pertama Ruben Amorim dan Mikel Arteta sebagai Pelatih Klub Premier League
Inggris
Cedera, Martin Odegaard Diperkirakan Absen Dua Bulan Bela Arsenal
Kapten Arsenal, Martin Odegaard kembali bergelut dengan cedera dan diperkirakan absen selama dua bulan.
Arief Hadi - Kamis, 09 Oktober 2025
Cedera, Martin Odegaard Diperkirakan Absen Dua Bulan Bela Arsenal
Spanyol
Teken Kontrak Baru, William Saliba Ungkap Alasan Bertahan Lebih Lama di Arsenal
William Saliba menegaskan komitmennya dengan Arsenal dan teken kontrak baru bertahan selama lima tahun ke depan, mengecilkan kansnya ke Real Madrid.
Arief Hadi - Kamis, 09 Oktober 2025
Teken Kontrak Baru, William Saliba Ungkap Alasan Bertahan Lebih Lama di Arsenal
Inggris
Statistik Apik yang Bikin Arsenal Perbarui Kontrak David Raya
Arsenal telah menghadiahkan kiper David Raya kontrak yang lebih baik untuk menegaskan statusnya sebagai salah satu pemain kunci Mikel Arteta.
Yusuf Abdillah - Kamis, 09 Oktober 2025
Statistik Apik yang Bikin Arsenal Perbarui Kontrak David Raya
Inggris
Dalam 10 Laga yang Telah Dijalani Musim Ini, Mikel Arteta Ukir Sejarah Baru Arsenal
Dengan 10 pertandingan yang telah dilalui di musim 2025-2026, Mikel Arteta telah mencapai sesuatu yang belum pernah dicapai tim Arsenal lainnya dalam sejarah.
Yusuf Abdillah - Kamis, 09 Oktober 2025
Dalam 10 Laga yang Telah Dijalani Musim Ini, Mikel Arteta Ukir Sejarah Baru Arsenal
Inggris
Leandro Trossard Bantah Rumor Ingin Tinggalkan Arsenal
Leandro Trossard mengatakan tidak pernah berpikir untuk pergi dari Arsenal meski ada spekulasi tentang masa depannya.
Yusuf Abdillah - Rabu, 08 Oktober 2025
Leandro Trossard Bantah Rumor Ingin Tinggalkan Arsenal
Inggris
Arsenal Pertimbangkan Pindah ke Stadion Wembley
Arsenal telah mengadakan diskusi internal mengenai perluasan kapasitas Stadion Emirates.
Yusuf Abdillah - Rabu, 08 Oktober 2025
Arsenal Pertimbangkan Pindah ke Stadion Wembley
Inggris
Rekor Menyedihkan Kapten Arsenal Martin Odegaard Bikin Mikel Arteta Frustrasi
Arsenal harus dibayar mahal kemenangan atas West Ham dengan kembali cederanya sang kapten Martin Odegaard.
Yusuf Abdillah - Minggu, 05 Oktober 2025
Rekor Menyedihkan Kapten Arsenal Martin Odegaard Bikin Mikel Arteta Frustrasi
Inggris
300 Laga Mikel Arteta dengan Arsenal dan Penampilan Ke-200 Bukayo Saka di Premier League
Di balik kemenangan 2-0 Arsenal atas West Ham United di Premier League, ada pencapaian fantastis yang diukir Mikel Arteta dan Bukayo Saka.
Arief Hadi - Minggu, 05 Oktober 2025
300 Laga Mikel Arteta dengan Arsenal dan Penampilan Ke-200 Bukayo Saka di Premier League
Bagikan