Pep Guardiola Tidak Tutup Kemungkinan Latih Timnas Inggris

Timnas Inggris dilatih Pep Guardiola?
Arief HadiArief Hadi - Senin, 14 Oktober 2024
Pep Guardiola Tidak Tutup Kemungkinan Latih Timnas Inggris
Pep Guardiola (Foto: @AlbicelesteTalk)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - FA selaku Federasi Sepak Bola Inggris masih melakukan seleksi untuk mencari pelatih baru timnas Inggris, pasca Gareth Southgate mengundurkan diri selepas Euro 2024. Pep Guardiola jadi salah satu opsi.

Kontrak Guardiola sebagai pelatih Man City akan habis pada 2025. Belum ada kabar ia akan teken kontrak baru dan jika pergi, Guardiola sudah meninggalkan warisan besar dengan dominasi kesuksesan di Premier League, juga satu titel Liga Champions.

Seakan memanaskan rumornya melatih timnas Inggris, Guardiola tidak menutup kemungkinan tersebut dengan menyebutkan segalanya dapat terjadi.

Baca Juga:

Inggris Selayaknya Ditangani Pelatih Kelas Dunia

Hasil UEFA Nations League: Inggris Kalahkan Finlandia 3-1

Akal-akalan Agen, Kabar Thomas Tuchel Latih Inggris Hanya untuk Menekan Manchester United

Pep Guardiola (x/ManCity)

"Itu (melatih Inggris) tidak benar. Saya pelatih Manchester City. Saya belum memutuskan apapun, segalanya dapat terjadi. Jadi, saya tidak tahu," papar Guardiola kepada Tempo Che Fa.

"Saya masih harus merefleksikan diri dan memutuskan apa yang ingin saya lakukan," tambahnya.

Inggris saat ini dibesut pelatih interim, Lee Carsley, tetapi tak ada jaminan kontraknya dipermanenkan. Pandit sepak bola asal Republik Irlandia, Roy keane, menyarankan FA melakukan segalanya untuk merekrut Guardiola.

"Kejar Pep, lakukan yang terbaik. Kontrak Pep akan habis pada musim panas (2025). FA harus memilih orang terbaik, saya tidak tahu apakah keuangan akan berperan dalam hal itu," imbuh Keane.

"Jika Lee jelas-jelas mencoret dirinya sendiri dan dia tidak tertarik (melatih Inggris), dan sepertinya itulah yang terdengar, maka FA sebaiknya segera sibuk dan mencari sosok yang tepat."

Bahkan menurut Carsley, Inggris butuh sosok pelatih yang pernah memenangi trofi.

"Orang-orang akan selalu mencoba dan mengesampingkan hal-hal lain. Saya benar-benar berada di tengah-tengah," tambah Carsley.

"Ini adalah pekerjaan yang pantas untuk dilakukan oleh pelatih kelas dunia yang telah memenangkan trofi, saya masih dalam jalur untuk melakukan hal itu," urainya.

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Inggris Timnas Inggris Guardiola Pep Guardiola
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

15.766

Berita Terkait

Inggris
Sederet Statistik Jelang Laga Manchester City vs Liverpool: Erling Haaland dan Mohamed Salah di Ambang Pecahkan Rekor Baru
Pekan 11 Premier League akan menghadirkan laga Manchester City vs Liverpool di Etihad Stadium. Berikut sederet statistik menarik jelang laga.
Arief Hadi - Minggu, 09 November 2025
Sederet Statistik Jelang Laga Manchester City vs Liverpool: Erling Haaland dan Mohamed Salah di Ambang Pecahkan Rekor Baru
Inggris
Hadapi Liverpool di Laga Ke-1.000, Pep Guardiola: Lawan yang Sempurna
Pep Guardiola akan melakoni laga ke-1.000 dalam keriernya sebagai pelatih saat mendampingi Manchester City menghadapi Liverpool di Etihad Stadium, Minggu (9/11) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Hadapi Liverpool di Laga Ke-1.000, Pep Guardiola: Lawan yang Sempurna
Inggris
Jelang Laga Ke-1.000, Pep Guardiola Rindukan Jurgen Klopp
Pep Guardiola akan menjalani laga ke-1.000 dalam kariernya sebagai pelatih saat Manchester City menjamu Liverpool di Premier League.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Jelang Laga Ke-1.000, Pep Guardiola Rindukan Jurgen Klopp
Inggris
Manchester City vs Liverpool: Tidak Mau Ambil Risiko, Pep Guardiola Masih Akan Parkir Rodri
Manchester City akan menjalani laga penting saat menjamu Liverpool di Stadion Etihad pada laga pekan ke-11 Premier League.
Yusuf Abdillah - Jumat, 07 November 2025
Manchester City vs Liverpool: Tidak Mau Ambil Risiko, Pep Guardiola Masih Akan Parkir Rodri
Inggris
Cetak Gol Ke-20 di Liga Champions, Phil Foden Pantas Dipanggil Kembali ke Timnas Inggris
Dalam kemenangan 4-1 Manchester City atas Borussia Dortmund pada lanjutan Liga Champions, Phil Foden muncul sebagai bintang dengan menyumbang dua gol.
Yusuf Abdillah - Kamis, 06 November 2025
Cetak Gol Ke-20 di Liga Champions, Phil Foden Pantas Dipanggil Kembali ke Timnas Inggris
Liga Champions
Manchester City Bekuk Dortmund, Pep Guardiola Senang Gol Tidak Hanya dari Erling Haaland
Erling Haaland kembali menghantui Borussia Dortmund dengan penyelesaian klinis, sementara Phil Foden mencetak dua gol brilian saat Manchester City meraih kemenangan telak 4-1.
Yusuf Abdillah - Kamis, 06 November 2025
Manchester City Bekuk Dortmund, Pep Guardiola Senang Gol Tidak Hanya dari Erling Haaland
Inggris
Guardiola Klaim Haaland Sudah Bermain di Level Messi dan Ronaldo
Total, Haaland sudah menambah koleksi golnya musim ini menjadi 26 untuk City dan timnas Norwegia di semua kompetisi.
Yusuf Abdillah - Senin, 03 November 2025
Guardiola Klaim Haaland Sudah Bermain di Level Messi dan Ronaldo
Inggris
Perburuan Titel Premier League: Berjarak Enam Poin, Manchester City Belum Menyerah Kejar Arsenal
Manchester City kalah 0-1 melawan Aston Villa dan berjarak enam poin, tetapi Man City belum menyerah berburu titel Premier League.
Arief Hadi - Senin, 27 Oktober 2025
Perburuan Titel Premier League: Berjarak Enam Poin, Manchester City Belum Menyerah Kejar Arsenal
Inggris
Soal Tren Lemparan ke Dalam Jarak Jauh, Pep Guardiola Akan Beli Pemain dengan Bahu dan Lengan yang Kuat
Bos Manchester City Pep Guardiola berbicara tentang tren yang terjadi dalam sepak bola saat ini, lemparan ke dalam jarak jauh.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 25 Oktober 2025
Soal Tren Lemparan ke Dalam Jarak Jauh, Pep Guardiola Akan Beli Pemain dengan Bahu dan Lengan yang Kuat
Inggris
Erling Haaland Samai Cristiano Ronaldo, Pep Guardiola Pilih Puji Pemain Lain
Dengan 12 pertandingan beruntun selalu mencetak gol, Haaland sukses menyamai pencapaian Cristiano Ronaldo.
Yusuf Abdillah - Rabu, 22 Oktober 2025
Erling Haaland Samai Cristiano Ronaldo, Pep Guardiola Pilih Puji Pemain Lain
Bagikan