Pep Guardiola Tidak Menyesali Perpanjangan Kontraknya dengan Manchester City

Man City hanya meraih satu kemenangan sejak Guardiola menandatangani kontrak baru.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Minggu, 15 Desember 2024
Pep Guardiola Tidak Menyesali Perpanjangan Kontraknya dengan Manchester City
Pep Guardiola (premierleague.com)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pelatih Manchester City Pep Guardiola mengatakan dia tidak menyesal telah menandatangani perpanjangan kontrak dua tahun meskipun saat ini klub sedang menghadapi kesulitan.

Man City hanya meraih satu kemenangan dalam enam pertandingan di semua kompetisi sejak Guardiola menandatangani kontrak baru yang akan membuatnya bertahan di klub hingga 2027.

Setelah serangkaian hasil buruk, sang juara bertahan berada di posisi kelima dengan 27 poin, tertinggal sembilan poin dari pemuncak klasemen Liverpool.

Selain itu, mereka sudah tersingkir dari Piala FA dan berada di posisi ke-22 dalam klasemen Liga Champions.

Baca Juga:

Mantan Pemain Manchester City Jadi Presiden Georgia

Anggap Manchester United Lebih Buruk, Ruben Amorim Enggan Jadi Korban Kebangkitan Manchester City

Ruben Amorim: Manchester City Masih Lebih Baik

Pep Guardiola (x/ManCity)

Guardiola mengakui bahwa performa timnya akhir-akhir ini telah memengaruhi tidur dan pola makannya, tetapi dia tidak menyesali perpanjangan kontraknya.

"tidak sama sekali," jawab Guardiola apakah dia menyesal sudah memperpanjang kontraknya seperti dikutip Reuters.

"Saya tidak akan bisa tidur, bahkan lebih buruk dari sekarang, jika saya pikir akan pergi saat klub berada dalam situasi ini. Mustahil. Mereka mungkin memecat saya, itu bisa saja terjadi. Tetapi pergi sekarang, dalam posisi ini? Tidak mungkin," kata Guardiola.

Guardiola bergabung dengan City pada 2016 dari Bayern Munchen dan telah membimbing mereka meraih 18 trofi utama.

Setelah mengklaim Treble pada 2023, Guardiola menganggap warisannya di klub itu aman. Namun, pelatih berusia 53 tahun itu tetap berambisi untuk mempertahankan timnya di antara elite sepak bola dunia.

"Dalam situasi ini, saya tidak bisa pergi. Ada banyak hal yang harus kami lakukan," ujarnya.

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Premier League Manchester City Pep Guardiola Breaking News
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.477

Berita Terkait

Spanyol
Klasemen Terkini LaLiga 2025/2026: Barcelona Terus Kejar Real Madrid
Update klasemen LaLiga 2025/2026 usai pekan ke-11! Real Madrid masih di puncak, tapi Barcelona terus menekan setelah menang atas Elche.
Johan Kristiandi - Senin, 03 November 2025
Klasemen Terkini LaLiga 2025/2026: Barcelona Terus Kejar Real Madrid
Timnas
Pemilihan Pelatih Baru Timnas Indonesia Harus Matang, PSSI Minta Publik Bersabar
PSSI tidak terburu-buru menunjuk pengganti Patrick Kluivert.
Rizqi Ariandi - Senin, 03 November 2025
Pemilihan Pelatih Baru Timnas Indonesia Harus Matang, PSSI Minta Publik Bersabar
Timnas
Nova Arianto Relakan Nicholas Mjosund demi Jaga Soliditas Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2025
Nicholas Mjosund baru bisa bergabung beberapa hari jelang Piala Dunia U-17 2025 bergulir.
Rizqi Ariandi - Senin, 03 November 2025
Nova Arianto Relakan Nicholas Mjosund demi Jaga Soliditas Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2025
Klasemen
Klasemen Terkini Premier League 2025/2026: Arsenal Melaju Sendirian, Manchester United Kembali di Bawah Liverpool
Update klasemen Premier League 2025/2026 usai pekan ke-10! Arsenal makin perkasa di puncak, Liverpool bangkit, sementara Manchester United kembali merosot.
Johan Kristiandi - Senin, 03 November 2025
Klasemen Terkini Premier League 2025/2026: Arsenal Melaju Sendirian, Manchester United Kembali di Bawah Liverpool
Italia
Nyaris Gagal Menang, AC Milan Harus Lebih Percaya Diri
Pelatih AC Milan Massimiliano Allegri mengakui saat ini tim asuhannya harus lebih percaya diri.
Yusuf Abdillah - Senin, 03 November 2025
Nyaris Gagal Menang, AC Milan Harus Lebih Percaya Diri
Klasemen
Klasemen Terkini Serie A 2025/2026: Duo Milan Tempel Ketat Napoli
Klasemen terbaru Serie A 2025/2026 usai pekan ke-10. Napoli masih memimpin, tapi Inter Milan dan AC Milan terus menekan! Siapa yang bakal geser puncak?
Johan Kristiandi - Senin, 03 November 2025
Klasemen Terkini Serie A 2025/2026: Duo Milan Tempel Ketat Napoli
Inggris
Guardiola Klaim Haaland Sudah Bermain di Level Messi dan Ronaldo
Total, Haaland sudah menambah koleksi golnya musim ini menjadi 26 untuk City dan timnas Norwegia di semua kompetisi.
Yusuf Abdillah - Senin, 03 November 2025
Guardiola Klaim Haaland Sudah Bermain di Level Messi dan Ronaldo
Bulu Tangkis
Juara Hylo Open 2025, Jonatan Christie Tak Percaya Rebut 3 Gelar Dari 4 Turnamen
Tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie sukses menjuarai Hylo Open 2025.
Tengku Sufiyanto - Senin, 03 November 2025
Juara Hylo Open 2025, Jonatan Christie Tak Percaya Rebut 3 Gelar Dari 4 Turnamen
Lainnya
Janice Tjen Ukir Sejarah, Kawinkan Gelar Tunggal dan Ganda Putri di Chennai Open 2025
Janice Tjen juara WTA 250 Chennai Open 2025.
Tengku Sufiyanto - Senin, 03 November 2025
Janice Tjen Ukir Sejarah, Kawinkan Gelar Tunggal dan Ganda Putri di Chennai Open 2025
Timnas
PSSI Pilih Fokus ke SEA Games 2025 daripada Berpolemik soal Shin Tae-yong
PSSI mengajak untuk move on dari Shin Tae-yong.
Rizqi Ariandi - Senin, 03 November 2025
PSSI Pilih Fokus ke SEA Games 2025 daripada Berpolemik soal Shin Tae-yong
Bagikan