Penyerang Liverpool Merapat ke Fenerbahce

Liverpool berencana melepas satu di antara pemain mudanya.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Minggu, 12 Agustus 2018
Penyerang Liverpool Merapat ke Fenerbahce
Divock Origi (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Liverpool dikabarkan Mirror, Minggu (12/8), telah setuju untuk meminjamkan Divock Origi ke Fenerbahce. Keputusan itu diambil untuk menyelamatkan karier sang pemain.

Divock Origi sudah menjadi bagian dari Liverpool pada musim 2014-2015. Namun, pemain asal Belgia tersebut lebih banyak dipinjamkan ke sejumlah klub seperti LOSC Lille hingga Vfl Wolfsburg.

Liverpool berharap penampilan Origi akan semakin berkembang seiring dengan jam terbang yang terus bertambah. Namun, manajer Liverpool, Jurgen Klopp, menilai Origi masih memiliki kualitas yang berbeda dengan para pemain lainnya.

Guna menyelamatkan karier sang pemain, Liverpool memutuskan untuk meminjamkan Origi ke klub lain. Mirror mengabarkan, saat ini Fenerbahce unggul satu langkah dari Valencia yang juga tertarik. Kabarnya, Fenerbache memiliki opsi untuk menebus sang pemain pada masa akhir peminjaman.

Awalnya, Liverpool menginginkan pembelian permanen di angka 26 juta pounds. Namun, banderol tersebut tak menarik perhatian klub lain.

Kedua klub masih memiliki waktu untuk negosiasi cukup lama. Sebab, kendati bursa transfer Premier League telah ditutup, namun klub masih bisa melego pemainnya.

Liverpool akan memulai langkah mereka di Premier League 2018-2019 dengan menjamu West Ham United, di Stadion Anfield, Minggu (12/8). Pada pertandingan itu, Origi diperkirakan hanya akan menjadi cadangan.

Liverpool Fenerbahce Breaking News Divock Origi Bursa transfer
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

17.584

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persija Jakarta Permalukan Persebaya di GBT
Persija Jakarta menang 3-1 atas Persebaya Surabaya.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 18 Oktober 2025
Hasil Super League 2025/2026: Persija Jakarta Permalukan Persebaya di GBT
Inggris
Waspada Manchester United, Liverpool Siap Bangkit di Anfield
Usai kalah tiga kali beruntun di seluruh kompetisi, Liverpool ingin bangkit kala menjamu Manchester United di Anfield.
Arief Hadi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Waspada Manchester United, Liverpool Siap Bangkit di Anfield
Inggris
Fans Manchester United Harus Menerima Fakta: Roda Berputar, Liverpool Kini di Atas Red Devils
Bak roda yang berputar di dalam kehidupan, Manchester United berbeda dari dulu dan kini berada di bawah Liverpool.
Arief Hadi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Fans Manchester United Harus Menerima Fakta: Roda Berputar, Liverpool Kini di Atas Red Devils
Inggris
Belum Tampil Sesuai Standar Liverpool, Arne Slot Disarankan Cadangkan Jeremie Frimpong
Ketimbang Jeremie Frimpong, Liverpool disarankan oleh pandit sepak bola untuk lebih sering memainkan Conor Bradley.
Arief Hadi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Belum Tampil Sesuai Standar Liverpool, Arne Slot Disarankan Cadangkan Jeremie Frimpong
Jadwal
Jadwal dan Link Live Streaming Barcelona vs Girona, Sabtu 18 Oktober 2025
Barcelona akan kedatangan Girona pada pertandingan pekan kesembilan LaLiga 2025/2026, di Estadi Olimpic Lluis Companys.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025
Jadwal dan Link Live Streaming Barcelona vs Girona, Sabtu 18 Oktober 2025
Liga Indonesia
Link Streaming Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta Sabtu 18 Oktober 2025, Live Sebentar Lagi
Persebaya akan menjamu Persija di Stadion Gelora Bung Tomo, Sabtu (18/10). Simak informasi link streaming Persebaya vs Persija di sini.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Link Streaming Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta Sabtu 18 Oktober 2025, Live Sebentar Lagi
Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta, Sabtu 18 Oktober 2025
Berikut ini informasi mengenai jadwal siaran langsung Persebaya vs Persija, Sabtu (18/10).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Jadwal Siaran Langsung Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta, Sabtu 18 Oktober 2025
Italia
Jarang Bertemu Keluarga saat di Manchester United, David De Gea Kini Dapat Kedamaian bersama Fiorentina
Kiper asal Spanyol itu mengatakan akhirnya menemukan ketenagan dan kedamaian di Fiorentina.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025
Jarang Bertemu Keluarga saat di Manchester United, David De Gea Kini Dapat Kedamaian bersama Fiorentina
Inggris
Arne Slot Minta Florian Wirtz Ikuti Jejak Legenda Premier League
Florian Wirtz menjalani awal yang kurang mengesankan sejak bergabung dengan Liverpool dari Bayer Leverkusen.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025
Arne Slot Minta Florian Wirtz Ikuti Jejak Legenda Premier League
Liga Indonesia
Mauricio Souza Nantikan Atmosfer Laga Persebaya vs Persija di GBT
Ribuan pendukung Persija dikabarkan bakal mendukung langsung tim kesayangannya di Surabaya.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Mauricio Souza Nantikan Atmosfer Laga Persebaya vs Persija di GBT
Bagikan