Penuh Kontroversi, Samir Nasri Siap Kembali Merumput dengan West Ham United

Samir Nasri siap bereuni dengan Manuel Pellegrini di West Ham United.
Arief HadiArief Hadi - Selasa, 13 November 2018
Penuh Kontroversi, Samir Nasri Siap Kembali Merumput dengan West Ham United
Samir Nasri (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com – Gelandang serang asal Prancis berusia 31 tahun, Samir Nasri, akan segera menyelesaikan larangan bermain selama 18 bulannya pada Januari mendatang. Saat ini ia sudah boleh berlatih dan mulai mencari klub baru pasca kontraknya diputus oleh Antalyaspor Januari lalu.

Diberitakan oleh Telegraph dan Guardian, Nasri kabarnya akan bereuni dengan mantan manajernya di Manchester City, Manuel Pellegrini, di West Ham United. Nasri akan menjalani tes medis dan dikontrak selama enam bulan. Artinya, ia akan dikontrak sampai akhir musim 2018-19.

Pellegrini dan Nasri sama-sama punya hubungan yang baik. Keduanya bekerja sama membantu The Citizens menjuarai Premier League 2013/14. West Ham menginginkan Nasri karena pengalaman dan memiliki kualitas bermain, meski ia juga dikenal sebagai pemain yang kontroversial.

Nasri sebelumnya pernah bertengkar dengan Didier Deschamps, pelatih timnas Prancis, hingga ia pensiun membela Les Bleus. Lalu, ia juga dikenai sanksi larangan bermain selama 18 bulan karena ketahuan menggunakan doping yang dilarang FIFA dan UEFA.

The Hammers membutuhkan Nasri untuk menggantikan Andriy Yarmolenko yang cedera achilles dan harus menepi hingga akhir musim. Nasri dapat bermain di seluruh posisi, dari sisi sayap dan tengah permainan sebagai gelandang serang.

Sepanjang karier profesionalnya, Nasri sudah bermain untuk Olympique Marseille, Arsenal, Man City, Sevilla, dan Antalyaspor. Kabarnya, West Ham tidak keberatan memenuhi tuntutan gaji sebesar 80.000 poundsterling pemain kelahiran Septemes les Vallons, 26 Juni 1987.

Breaking News Samir Nasri West ham united Manchester City Arsenal Manuel Pellegrini
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

15.753

Berita Terkait

Italia
Prediksi dan Statistik Parma vs AC Milan: Mumpung Gialloblu Sedang Terpuruk
AC Milan menantang Parma pada lanjutan Serie A 2025/2026. Parma sedang dalam tren negatif, sementara Milan memburu posisi puncak. Simak prediksi skor, kondisi tim, dan head to head lengkap.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Prediksi dan Statistik Parma vs AC Milan: Mumpung Gialloblu Sedang Terpuruk
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Bhayangkara FC Kalahkan Bali United di Lampung, Derby Jawa Timur Persik vs Persebaya Imbang
Bhayangkara Presisi Lampung FC berhasil mengalahkan Bali United 2-1, pada laga yang berlangsung di Stadion Sumpah Pemuda, Lampung, Jumat (7/11) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: Bhayangkara FC Kalahkan Bali United di Lampung, Derby Jawa Timur Persik vs Persebaya Imbang
Jadwal
Link Streaming Juventus vs Torino, Kick-off Minggu 9 November 2025 Pukul 00.00 WIB
Simak link streaming Juventus vs Torino pada Derby della Mole, Minggu 9 November 2025 pukul 00.00 WIB. Juventus butuh kemenangan, tetapi Torino siap membuat kejutan. Cek jadwal dan link nontonnya di sini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Juventus vs Torino, Kick-off Minggu 9 November 2025 Pukul 00.00 WIB
Prediksi
Prediksi dan Statistik Juventus vs Torino: Bianconeri Mendominasi Derby della Mole
Juventus menjamu Torino pada Derby della Mole di pekan ke-11 Serie A 2025/2026. Bianconeri unggul jauh dalam catatan head to head. Apakah Torino mampu membuat kejutan?
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Prediksi dan Statistik Juventus vs Torino: Bianconeri Mendominasi Derby della Mole
Jadwal
Link Streaming Tottenham Hotspur vs Manchester United, Sabtu 8 November 2025
Saksikan laga Tottenham Hotspur vs Manchester United di lanjutan Premier League 2025/2026, Sabtu 8 November 2025 pukul 19.30 WIB. Cek jadwal, kondisi skuad, dan link streaming resmi di sini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Tottenham Hotspur vs Manchester United, Sabtu 8 November 2025
Prediksi
Prediksi dan Statistik Sunderland vs Arsenal: Kuda Hitam Siap Menghantam
Sunderland jadi kejutan besar Premier League 2025/2026 dan siap menjamu Arsenal yang sedang melaju sempurna. Siapa yang lebih kuat? Simak prediksi skor, statistik, dan kondisi pemain terbaru.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Prediksi dan Statistik Sunderland vs Arsenal: Kuda Hitam Siap Menghantam
Prediksi
Prediksi dan Statistik Tottenham Hotspur vs Manchester United: The Red Devils Sering Terbentur
Tottenham Hotspur menjamu Manchester United di lanjutan Premier League 2025/2026. MU belum menang dari Spurs sejak 2022. Simak prediksi skor, kondisi tim, dan head to head lengkap.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Prediksi dan Statistik Tottenham Hotspur vs Manchester United: The Red Devils Sering Terbentur
Klasemen
Klasemen Sementara Grup H Piala Dunia U-17 2025 Usai Timnas Indonesia U-17 Dikalahkan Brasil
Peluang Timnas Indonesia U-17 untuk lolos ke babak berikutnya tinggal dari slot 8 peringkat 3 terbaik.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Klasemen Sementara Grup H Piala Dunia U-17 2025 Usai Timnas Indonesia U-17 Dikalahkan Brasil
Hasil akhir
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Dikalahkan Brasil, Timnas Indonesia U-17 Berada di Ujung Tanduk
Timnas Indonesia U-17 kalah 0-4 dari Brasil pada laga kedua Grup H, Jumat (7/11).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Dikalahkan Brasil, Timnas Indonesia U-17 Berada di Ujung Tanduk
Sosok
7 Wonderkids Terbaik dengan Rating 90 Plus di Football Manager 26
Pemandu bakat Football Manager (FM) memiliki penilaian soal pemain-pemain muda ber-rating 90 plus di Football Manager 26.
Arief Hadi - Jumat, 07 November 2025
7 Wonderkids Terbaik dengan Rating 90 Plus di Football Manager 26
Bagikan