Penjelasan Kenapa Persija Selalu Bermain Tandang di Babak Eliminasi Liga Champions Asia

Persija Jakarta kembali bermain tandang di babak eliminasi kedua Liga Champions Asia (LCA).
Muhammad AdiyaksaMuhammad Adiyaksa - Selasa, 12 Februari 2019
Penjelasan Kenapa Persija Selalu Bermain Tandang di Babak Eliminasi Liga Champions Asia
Persija Jakarta. (Instagram Persija).
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Persija Jakarta kembali bermain tandang di babak eliminasi kedua Liga Champions Asia (LCA) melawan Newcastle Jets. Sebelumnya pada babak eliminasi pertama, tim berjuluk Macan Kemayoran ini juga menyambangi markas Home United.

Di kandang Home United, Persija menggila dengan mengalahkan tuan rumah 3-1. Kemenangan ini membawa Macan Kemayoran menantang Newcastle Jets, wakil dari Australia.

Lagi-lagi, Persija harus bermain away di babak eliminasi kedua yang akan berlangsung pada Selasa (12/2) di Stadion Hunter Newcastle. Lantas, apa penyebabnya?

Jawaban itu bisa ditemukan dalam regulasi LCA 2019 pada pasal 9 ayat 1. Klub peserta dari kompetisi dengan ranking yang lebih tinggi pada peringkat AFC akan memainkan laga sebagai tuan rumah dengan sistem knock-out satu leg.

Baca Juga:

Striker Persija Jakarta Marko Simic Dituduh Tidak Senonoh terhadap Wanita saat Menuju Australia

Harus Tetap di Australia Sampai 9 April, Marko Simic Terancam Absen Bela Persija Jakarta

Dari data per-20 Oktober 2018, Liga 1 hanya menempati ranking 27 dari total 46 liga yang terdaftar di AFC. Itu yang membuat Persija wajib menjalani laga tandang ke markas klub dari Singapura (peringkat 22) dan Australia (peringkat 9).

"Itu sesuai dengan ranking (Liga) Indonesia di AFC. Dimana perhitungannya dilakukan per 2 tahun sekali," ujar Chief Operating Officer (COO) PT LIB, kata Tigorshalom Boboy.

Apabila menang kontrak Newcastle Jets, Persija akan lolos ke babak play-off LCA. Lawannya adalah Kashima Antlers, wakil dari Jepang. Macan Kemayoran pun kembali bermain tandang.

PT Liga Indonesia Baru Persija jakarta Liga Champions Asia PT LIB
Posts

1.188

Berita Terkait

Liga Indonesia
Resmi, Persija Datangkan Fajar Fathurrahman Bek Berlabel Timnas Indonesia
Persija mendatangkan Fajar Fathurrahman yang sebelumnya membela Borneo FC. Fajar dikontrak selama 3,5 musim.
Rizqi Ariandi - Kamis, 15 Januari 2026
Resmi, Persija Datangkan Fajar Fathurrahman Bek Berlabel Timnas Indonesia
Liga Indonesia
Jordi Amat dan Maxwell Souza Jamin Persija Jadi Lebih Kuat Usai Kalah dari Persib
Persija Jakarta masih percaya diri untuk bisa menjadi juara Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Rabu, 14 Januari 2026
Jordi Amat dan Maxwell Souza Jamin Persija Jadi Lebih Kuat Usai Kalah dari Persib
Liga Indonesia
Ketum The Jakmania Minta Persija Contoh Persib, Datangkan Pemain Diaspora Selevel Legiun Asing
Persija Jakarta akan mendatangkan pemain diaspora pada putaran kedua Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Rabu, 14 Januari 2026
Ketum The Jakmania Minta Persija Contoh Persib, Datangkan Pemain Diaspora Selevel Legiun Asing
Timnas
Nonton Persib vs Persija, John Herdman Terpesona dengan Rizky Ridho dan Janji Perhatikan Liga Indonesia
Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, menyebut Liga Indonesia punya potensi menghasilkan pemain terbaik untuk Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
Nonton Persib vs Persija, John Herdman Terpesona dengan Rizky Ridho dan Janji Perhatikan Liga Indonesia
Liga Indonesia
Bung Ferry Diterima dengan Baik di GBLA, Ketum The Jakmania Berterima Kasih kepada Bobotoh
Upaya perdamaian The Jakmania dengan Viking terus dilakukan. Pendiri dan mantan Ketum Jakmania, Bung Ferry, diterima dengan baik di Bandung
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
Bung Ferry Diterima dengan Baik di GBLA, Ketum The Jakmania Berterima Kasih kepada Bobotoh
Liga Indonesia
Dewa United Banten FC Pastikan Belum Ada Tawaran dari Persija untuk Ricky Kambuaya dan Jaja
Persija Jakarta dikabarkan membidik sejumlah pemain baru untuk menghadapi putaran kedua. Dua di antaranya adalah Ricky Kambuaya dan Hugo Gomes.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
Dewa United Banten FC Pastikan Belum Ada Tawaran dari Persija untuk Ricky Kambuaya dan Jaja
Liga Indonesia
Persija Melawan Serangan Rasisme terhadap Allano Lima Usai Laga Kontra Persib
Winger Persija, Allano Lima, mendapatkan serangan rasisme di media sosial. Persija tegas berdiri bersama Allano untuk melawan segala tindakan diskriminasi.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Melawan Serangan Rasisme terhadap Allano Lima Usai Laga Kontra Persib
Liga Indonesia
Mauricio Souza Tanggapi Rumor Fajar Fathurrahman Gabung Persija Jakarta
Fajar Fathurrahman dikabarkan bakal bergabung ke Persija Jakarta setelah berpisah dengan Borneo FC Samarinda.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Mauricio Souza Tanggapi Rumor Fajar Fathurrahman Gabung Persija Jakarta
Liga Indonesia
Persija Kalah dari Persib Akibat Dua Kesalahan Individu
Pelatih Persija, Mauricio Souza, menilai kekalahan tim asuhannya dari Persib Bandung disebabkan oleh dua kesalahan individu.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Kalah dari Persib Akibat Dua Kesalahan Individu
Liga Indonesia
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Persija Jakarta kembali menelan kekalahan saat bertandang ke markas Persib Bandung. Kali ini, Macan Kemayoran kalah oleh gol tunggal Beckham Putra.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Bagikan