Penilaian Shin Tae-yong terhadap 4 Calon Pemain Naturalisasi

Apa kata Shin Tae-yong?
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Sabtu, 19 November 2022
Penilaian Shin Tae-yong terhadap 4 Calon Pemain Naturalisasi
Aksi Zico Soree saat melawan Slovakia. (PSSI)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pelatih Timnas Indonesia U-20, Shin Tae-yong, membeberkan penilaiannya terhadap empat calon pemain naturalisasi, yakni Ivar Jenner, Justin Hubner, Rafael Struick, dan Zico Soree.

Ivar Jenner dan Justin Hubner sudah dicoba Shin Tae-yong saat Timnas Indonesia U-20 kalah melawan Prancis U-20 dengan skor 0-6, pada pekan uji coba internasional bertitel 'Costa Calida Region de Murcia Football Week' di San Pedro del Pinatar, Murcia, Spanyol, Kamis (17/11). Keduanya sudah latihan rutin bersama Timnas Indonesia U-20.

Baca Juga:

Cetak Gol untuk Timnas U-20 saat Lawan Slovakia, Rafael Struick Ungkap Kesan

Evaluasi Timnas Indonesia U-20 Usai Dikalahkan Slovakia

Sedangkan, Rafael Struick dan Zico Soree baru latihan bersama Timnas Indonesia U-20 pada Jumat (18/11). Selanjutnya, keduanya dicoba saat Timnas Indonesia U-20 dikalahkan Slovakia U-20 dengan skor 1-2 dalam pekan uji coba internasional bertitel 'Costa Calida Region de Murcia Football Week' di San Pedro del Pinatar, Murcia, Spanyol, Sabtu (19/11).

Dalam laga tersebut, Rafael Struick yang mencetak satu-satunya gol Timnas Indonesia U-20.

"Justin dan Ivar sudah ikut latihan beberapa kali, sedangkan Rafael dan Zico belum ikut latihan tim secara normal. Setelah latihan, mereka langsung tanding bersama kami. Secara organisasi mereka masih agak kurang karena belum latihan rutin, namun kemampuan individu tentu saja lebih baik (dari pemain lain)

Setelah melawan Slovakia, Timnas Indonesia U-20 akan melanjutkan program pemusatan latihan atau TC di Spanyol yang akan berakhir pekan depan.

Shin Tae-yong Ivar Jenner Justin Hubner Timnas indonesia u-20 Slovakia Timnas Slovakia Breaking News
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.823

Berita Terkait

Italia
AS Roma Ingin Reuni dengan Mohamed Salah
AS Roma dikabarkan tengah mempertimbangkan langkah untuk memulangkan Mohamed Salah dari Liverpool.
Yusuf Abdillah - Jumat, 02 Januari 2026
AS Roma Ingin Reuni dengan Mohamed Salah
Inggris
Gagal Kalahkan Sunderland, Pep Guardiola Soroti Penyelesaian Akhir Manchester City
Pep Guardiola harus puas dengan hasil imbang 0-0 setelah menghabiskan malam pertama Tahun Baru dengan kurang produktif di markas Sunderland.
Yusuf Abdillah - Jumat, 02 Januari 2026
Gagal Kalahkan Sunderland, Pep Guardiola Soroti Penyelesaian Akhir Manchester City
Jadwal
Link Streaming Cagliari vs AC Milan, Sabtu 3 Januari 2026
AC Milan akan bertamu ke markas Cagliari pada pertandingan lanjutan Serie A 2025/2026, di Stadion Unipol Domus, Sabtu (3/1) puiul 02.45 WIB.
Yusuf Abdillah - Jumat, 02 Januari 2026
Link Streaming Cagliari vs AC Milan, Sabtu 3 Januari 2026
Liga Indonesia
Persija Berharap PSM dan Persik Bisa Adang Laju Persib serta Borneo FC
Persaingan di empat besar sangat ketat memasuki pekan ke-16 Super League musim ini. Persib yang ada di puncak klasemen hanya unggul dua poin dari Persija.
Rizqi Ariandi - Jumat, 02 Januari 2026
Persija Berharap PSM dan Persik Bisa Adang Laju Persib serta Borneo FC
Liga Indonesia
Ketua Badan Tim Nasional Sumardji Dapat Tugas Baru dari PSSI
Ketua Badan Tim Nasional, Sumardji, ditunjuk sebagai pelaksana tugas (plt) Ketua Asprov PSSI Lampung.
Rizqi Ariandi - Jumat, 02 Januari 2026
Ketua Badan Tim Nasional Sumardji Dapat Tugas Baru dari PSSI
Timnas
Masuki Hari Kedua Januari 2026, Ketua BTN Ungkap Rencana Pengumuman John Herdman
Pengumuman John Herdman sebagai pelatih Timnas Indonesia tidak akan lewat dari bulan Januari.
Rizqi Ariandi - Jumat, 02 Januari 2026
Masuki Hari Kedua Januari 2026, Ketua BTN Ungkap Rencana Pengumuman John Herdman
Italia
Superkomputer Prediksi Pemenang Pertandingan Cagliari vs AC Milan
Superkomputer Opta merilis hasil simulasi laga Cagliari vs AC Milan. Rossoneri difavoritkan menang dan berpeluang besar merebut puncak klasemen.
Johan Kristiandi - Jumat, 02 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Pemenang Pertandingan Cagliari vs AC Milan
Spanyol
Jadikan Bintang Muda AZ Alkmaar sebagai Target Utama, Real Madrid Butuh Rp1,17 Triliun
Real Madrid dikabarkan memasukkan gelandang muda AZ Alkmaar, Kees Smit, ke dalam radar transfer. El Real disebut harus menyiapkan dana fantastis demi proyek jangka panjang.
Johan Kristiandi - Jumat, 02 Januari 2026
Jadikan Bintang Muda AZ Alkmaar sebagai Target Utama, Real Madrid Butuh Rp1,17 Triliun
Italia
AC Milan Terdepan dalam Perburuan Bek Muda Brasil
AC Milan disebut berada di barisan terdepan dalam perburuan bek muda Brasil milik Santos. Tawaran pertama Rossoneri ditolak, namun negosiasi belum berhenti.
Johan Kristiandi - Jumat, 02 Januari 2026
AC Milan Terdepan dalam Perburuan Bek Muda Brasil
Inggris
Day One Jadi Pengangguran, Enzo Maresca Sudah Diperebutkan Manchester United dan Manchester City
Baru berpisah dari Chelsea, Enzo Maresca langsung jadi incaran dua raksasa Inggris. Manchester United dan Man City disebut memantau situasinya.
Johan Kristiandi - Jumat, 02 Januari 2026
Day One Jadi Pengangguran, Enzo Maresca Sudah Diperebutkan Manchester United dan Manchester City
Bagikan