Pengorbanan Robert Lewandowski demi Perkuat Barcelona

Rupanya, untuk membela Barca, Lewandowski harus berkorban.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Senin, 18 Juli 2022
Pengorbanan Robert Lewandowski demi Perkuat Barcelona
Robert Lewandowski (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Striker asal Polandia, Robert Lewandowski, menuntaskan proses transfernya dari Bayern Munchen menuju Barcelona. Rupanya, untuk membela Barca, Lewy harus berkorban. Lantas, apa pengorbanan tersebut?

Isu transfer Robert Lewandowski sudah beredar sejak beberapa pekan lalu. Sang striker dikabarkan sudah merasa kariernya di Bayern mencapai garis finis. Secara spesifik, Lewandowski memilih Barcelona sebagai tujuan berikutnya.

Namun, bukan berarti perjalanan sang striker menjadi lancar menuju Camp Nou. Bayern tidak begitu saja melepas Lewandowski ke Barcelona. Die Roten baru melunak usai mendapatkan Sadio Mane sebagai pengganti.

Baca Juga:

Bernardo Silva Beri Kepastian kepada Barcelona

Diminati Barcelona, Bernardo Silva Tak Bisa Menjawab

Barcelona Jadikan Bernardo Silva Target Teratas, Guardiola Beri Respons

Akhirnya, kedua tim sepakat dengan nilai transfer 42,5 juta pounds. Striker 33 tahun itu mengakhiri perjalanan delapan tahun di Bavaria.

Menariknya, untuk bisa bergabung dengan Barcelona, Lewandowski harus rela gajinya dipangkas. Jika sebelumnya Lewandowski mendapatkan upah bersih 200 ribu pounds per pekan, kali ini uang yang diterimanya adalah 150 ribu pounds per pekan.

Dengan begitu, gaji Lewandowski masih lebih rendah daripada sejumlah pemain yang sedang kesulitan bersinar di Premier League. Sebut saja Anthony Martial yang digaji Manchester United sebanyak 250 ribu pounds per pekan. Sementara itu, Tanguy Ndombele menerima 200 ribu pounds per pekan dari Tottenham Hotspur.

Kedatangan Robert Lewandowski semakin menempatkan Barcelona sebagai satu di antara klub LaLiga yang paling sibuk pada bursa transfer musim panas kali ini.

Sebelumnya, Barcelona telah menggaet Andreas Christensen, Franck Kessie, dan Raphinha. Dari ketiga nama itu, hanya Raphinha yang membuat Barca merogoh kocek untuk biaya transfer.

Barcelona diprakirakan belum akan menyetop aktivitas di bursa transfer. Kali ini, Barcelona ingin memperkuat lini pertahanan. Kabarnya, Jules Kounde adalah pemain yang paling diburu.

Barcelona Breaking News Robert Lewandowski
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

17.732

Berita Terkait

Klasemen
Klasemen Sementara Grup H Piala Dunia U-17 2025 Usai Timnas Indonesia U-17 Dikalahkan Brasil
Peluang Timnas Indonesia U-17 untuk lolos ke babak berikutnya tinggal dari slot 8 peringkat 3 terbaik.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Klasemen Sementara Grup H Piala Dunia U-17 2025 Usai Timnas Indonesia U-17 Dikalahkan Brasil
Hasil akhir
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Dikalahkan Brasil, Timnas Indonesia U-17 Berada di Ujung Tanduk
Timnas Indonesia U-17 kalah 0-4 dari Brasil pada laga kedua Grup H, Jumat (7/11).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Dikalahkan Brasil, Timnas Indonesia U-17 Berada di Ujung Tanduk
Sosok
7 Wonderkids Terbaik dengan Rating 90 Plus di Football Manager 26
Pemandu bakat Football Manager (FM) memiliki penilaian soal pemain-pemain muda ber-rating 90 plus di Football Manager 26.
Arief Hadi - Jumat, 07 November 2025
7 Wonderkids Terbaik dengan Rating 90 Plus di Football Manager 26
Liga Indonesia
Rekor Tak Terkalahkan Terhenti di Tangan Sumsel United, Garudayaksa FC Jadikan Hal Ini sebagai Evaluasi untuk Putaran Kedua
Garudayaksa FC takluk 0-1 dari Sumsel United, pada laga lanjutan Championship Indonesia 2025/2026 di Staidon Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jumat (7/11) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Rekor Tak Terkalahkan Terhenti di Tangan Sumsel United, Garudayaksa FC Jadikan Hal Ini sebagai Evaluasi untuk Putaran Kedua
Timnas
Suporter Timnas Indonesia U-17 Kesulitan Dapat Tiket Pertandingan Lawan Brasil U-17
Garuda Qatar memastikan bakal memberikan dukungan maksimal untuk Timnas Indonesia U-17 di laga kontra Brasil U-17, Jumat (7/11). Dhani Mizanna, Divisi Publikasi dan Media Garuda Qatar
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Suporter Timnas Indonesia U-17 Kesulitan Dapat Tiket Pertandingan Lawan Brasil U-17
Jadwal
Link Streaming Brasil vs Indonesia di Piala Dunia U-17 2025 7 November 2025 dan Cara Menontonnya
Skuad Garuda Muda menghadapi tim kuat Brasil di Aspire Zone - Picth 7, Qatar, Jumat (7/11) pukul 22.45 malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Link Streaming Brasil vs Indonesia di Piala Dunia U-17 2025 7 November 2025 dan Cara Menontonnya
Timnas
Piala Dunia U-17 2025: Pelatih Persija Prediksi Timnas Indonesia U-17 Akan Kesulitan Hadapi Brasil
Timnas Indonesia U-17 akan menghadapi Brasil pada laga kedua Grup H Piala Dunia U-17 2025, Jumat (7/11).
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Piala Dunia U-17 2025: Pelatih Persija Prediksi Timnas Indonesia U-17 Akan Kesulitan Hadapi Brasil
Liga Indonesia
I League Gelar Drawing Liga Nusantara 2025/2026, Format hingga Regulasi Akan Berubah
Liga Nusantara 2025/2026 rencananya akan bergulir mulai akhir November ini.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
I League Gelar Drawing Liga Nusantara 2025/2026, Format hingga Regulasi Akan Berubah
Timnas
Piala Dunia U-17 2025: Hadapi Brasil, Timnas Indonesia U-17 Diminta Tidak Kalah Sebelum Bertanding
Pelatih Timnas Indonesia U-17, Nova Arianto, meminta Evandra Florasta dan kawan-kawan tidak takut dengan Brasil.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Piala Dunia U-17 2025: Hadapi Brasil, Timnas Indonesia U-17 Diminta Tidak Kalah Sebelum Bertanding
Timnas
FIFA Jatuhkan Sanksi kepada Thom Haye, Shayne Pattynama, dan PSSI
Thom Haye dan Shayne Pattynama mendapatkan sanksi larangan bermain dan denda.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
FIFA Jatuhkan Sanksi kepada Thom Haye, Shayne Pattynama, dan PSSI
Bagikan