Pengganti Piala Konfederasi, Italia Vs Argentina di Piala Super?

Ada sebuah wacana untuk mempertemukan Italia melawan Argentina dalam tajuk Piala Super.
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Rabu, 14 Juli 2021
Pengganti Piala Konfederasi, Italia Vs Argentina di Piala Super?
Timnas Italia. (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Ada sebuah wacana untuk mempertemukan Italia melawan Argentina dalam tajuk Piala Super. Laga ini direncanakan sebagai pengganti Piala Konfederasi yang tidak digelar untuk menyambut Piala Dunia 2022 Qatar.

Italia berhasil menjadi juara Piala Eropa 2020, usai mengalahkan Inggris melalui adu tendangan penalti dengan skor 3-2 (1-1) di Stadion Wembley, Senin (12/7) dini hari WIB.

Sedangkan Argentina menjadi juara Copa America 2021, usai mengalahkan Brasil dengan skor 1-0 di Stadion Maracana, Minggu (11/7) pagi WIB.

Media ternama Argentina Diario Ole, mengabarkan UEFA dan COMENBOL akan bertemu untuk menggelar tajuk Piala Super ini, yang mempertemukan Italia melawan Argentina.

Baca Juga:

Rayakan Gelar Copa America 2021, Lionel Messi Singgung Maradona

Pesta Timnas Italia: Parade Keliling Roma hingga Kunjungan Presiden

Donnarumma: Buffon Kiper Terbaik Italia

Timnas Argentina
Timnas Argentina. (Twitter)

Rencananya laga ini akan digelar dua kali di Argentina dan Italia. Laga ini berlangsung di Estadio Diego Armando Maradona (Argentina) dan Stadion Diego Maradona (Napoli).

Hal ini sebagai penghormatan untuk Maradona. Di mana Maradona merupakan legenda Argentina, dan klub asal Italia, Napoli.

Meski begitu, UEFA dan COMENBOL harus memikirkan jadwal yang pas. Mengingat Piala Dunia 2022 Qatar akan berlangsung pada bulan Desember tahun depan. Jadwal kompetisi akan melakukan penyesuaian, karena biasanya Piala Dunia digelar pada musim panas atau bulan Juni.

Simak Rangkuman keseruan Piala Eropa 2020 di sini

Italia Timnas Italia Argentina Timnas Argentina UEFA Conmebol Breaking News
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.883

Berita Terkait

Italia
Superkomputer Prediksi Hasil Inter Milan vs Lecce pada Laga Serie A, Kamis 15 Januari 2026
Superkomputer Opta memprediksi hasil Inter Milan vs Lecce di Serie A. Simak peluang menang, statistik, kondisi tim, dan prediksi skor lengkap di sini.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Inter Milan vs Lecce pada Laga Serie A, Kamis 15 Januari 2026
Prediksi
Prediksi dan Statistik Albacete vs Real Madrid: Menanti Racikan Alvaro Arbeloa
Real Madrid menantang Albacete di Copa del Rey. Simak prediksi skor, statistik pertandingan, head to head, kondisi tim, dan peluang Los Blancos melaju ke babak berikutnya.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Albacete vs Real Madrid: Menanti Racikan Alvaro Arbeloa
Inggris
Alasan Antoine Semenyo Bisa Langsung Gacor di Manchester City
Antoine Semenyo kembali menunjukkan ketajamannya setelah mencetak satu gol saat Manchester City mengalahkan Newcastle United pada leg pertama semifinal Piala Liga Inggris
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Alasan Antoine Semenyo Bisa Langsung Gacor di Manchester City
Italia
Gagal Menang Beruntun, AC Milan Masih dalam Pacuan Scudetto
Massimo Ambrosini yakin AC Milan tidak bisa dikesampingkan dalam perebutan Scudetto, meski baru-baru ini kehilangan poin.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Gagal Menang Beruntun, AC Milan Masih dalam Pacuan Scudetto
Liga Indonesia
Dewa United Banten FC Datangkan Gelandang Malut United Vico Duarte
Dewa United Banten FC mendatangkan Vico Duarte dari Malut United dengan status pinjaman sampai akhir musim.
Rizqi Ariandi - Rabu, 14 Januari 2026
Dewa United Banten FC Datangkan Gelandang Malut United Vico Duarte
Sosok
Profil Michael Carrick: Fans Newcastle, Penjaga Identitas Manchester United
Michael Carrick kembali ke klub yang membesarkan namanya untuk menggantikan Ruben Amorim yang diberhentikan pekan lalu.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Profil Michael Carrick: Fans Newcastle, Penjaga Identitas Manchester United
Inggris
Steve Holland Jadi Asisten Michael Carrick, Buka Jalan untuk Gareth Southgate?
Untuk menjalankan tugasnya, Michael Carrick telah merekrut staf pendukungnya, termasuk mantan tangan kanan Gareth Southgate.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Steve Holland Jadi Asisten Michael Carrick, Buka Jalan untuk Gareth Southgate?
Spanyol
Misi Alvaro Arbeloa: Bangkitkan Mental Juara Real Madrid
Sebagai pelatih baru, Alvaro Arbeloa menyatakan misi untuk membangkitkan mental juara Real Madrid.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Misi Alvaro Arbeloa: Bangkitkan Mental Juara Real Madrid
Spanyol
Resmi Gabung Barcelona, Joao Cancelo Tak Sabar Main di Camp Nou
Bek kanan Joao Cancelo resmi kembali berseragam Barcelona sebagai pemain pinjaman hingga akhir musim ini.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Resmi Gabung Barcelona, Joao Cancelo Tak Sabar Main di Camp Nou
Prediksi
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Arsenal: Ujian Berat di Laga Kandang Pertama Liam Rosenior
Chelsea akan menjamu Arsenal di Stamford Bridge pada leg pertama semifinal Piala Liga Inggris.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Arsenal: Ujian Berat di Laga Kandang Pertama Liam Rosenior
Bagikan