Penerima Gaji Tertinggi yang Dapat Dijual Arsenal pada Januari

Arsenal bisa merampingkan skuad dengan menjual penerima gaji tertinggi di klub.
Arief HadiArief Hadi - Jumat, 01 Januari 2021
Penerima Gaji Tertinggi yang Dapat Dijual Arsenal pada Januari
Arsenal (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Bursa transfer musim dingin telah dibuka pada Januari 2021. Arsenal salah satu klub yang ingin merampingkan skuad seperti yang telah dikatakan sang manajer, Mikel Arteta sebelumnya.

"Ya kami memiliki pasukan yang besar. Kami tahu itu," tutur Mikel Arteta. "Banyak hal yang seharusnya terjadi di musim panas, kami tidak dapat melakukannya karena alasan yang berbeda. Ada banyak pemain yang akan dipinjamkan."

"Mereka akan pergi. Dan itu adalah prioritas saat ini karena kami tidak dapat mempertahankan angka yang kami miliki di posisi tertentu."

Dengan kata lain Arteta telah memberi indikasi akan adanya pemain-pemain yang pergi dari Arsenal pada Januari 2021, menyusul kepergian Lucas Torreira, Matteo Guendouzi pada musim panas 2020.

Baca Juga:

Kalahkan Brighton, Arsenal Diklaim Sudah 'Sembuh'

Mikel Arteta Klaim Bisa Lebih Cepat Adaptasi di Arsenal

Maaf Arsenal, Juventus Tak Tertarik dengan Ozil Meskipun Gratis

Arsenal

Belum diketahui siapa pemain yang berpotensi hengkang. Akan tapi dari data gaji yang dimuat Sportac serta analisis Mirror, Arsenal berpeluang melepas pemain-pemain dengan gaji tinggi apabila ingin merekrut pemain baru.

Mereka di antaranya adalah Mesut Ozil, Sokratis, Hector Bellerin, Sead Kolasinac, Shkodran Mustafi, dan Cedric Soares. Nama-nama yang disebutkan paling berpeluang besar hengkang karena kondisi mereka saat ini.

Ozil dan Sokratis sudah dicoret oleh Arteta dari skuad Arsenal di Liga Europa dan Premier League. Sementara Mustafi dan Soares masuk daftar jual karena bukan pilihan utama Arteta dalam susunan pemain reguler.

Sead Kolasinac kabarnya akan dipinjamkan kembali ke Schalke mengingat posisinya saat ini ditempati Kieran Tierney pada peran bek atau bek sayap kiri. Menjual mereka bisa menambah keuangan Arsenal untuk merekrut pemain-pemain baru.

Berikut penerima gaji-gaji terbesar di Arsenal:

1. Mesut Ozil - 350.000 Poundsterling.
2. Pierre-Emerick Aubameyang - 250.000 Poundsterling.
3. Thomas Partey - 250.000 Poundsterling.
4. Willian - 192.308 Poundsterling.
5. Alexandre Lacazette - 182.063 Poundsterling.
6. Hector Bellerin - 110.000 Poundsterling.
7. David Luiz - 100.962 Poundsterling.
8. Sead Kolasinac - 100.000 Poundsterling.
9. Bernd Leno - 100.000 Poundsterling.
10. Nicolas Pepe - 100.000 Poundsterling.
11. Granit Xhaka - 100.000 Poundsterling.
12. Sokratis - 92.000 Poundsterling.
13. Gabriel Martinelli - 90.000 Poundsterling.
14. Shkodran Mustafi - 90.000 Poundsterling.
15. Pablo Mari - 85.000 Poundsterling.
16. Kieran Tierney - 80.769 Poundsterling.
17. Cedric Soares - 75.000 Poundsterling.
18. Dani Ceballos - 51.923 Poundsterling.
19. Calum Chambers - 50.000 Poundsterling.
20. Mohamed Elneny - 50.000 Poundsterling.

Arsenal Breaking News Transfer Isu Transfer Bursa transfer
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.307

Berita Terkait

Spanyol
Kabar Transfer Barcelona: Dro Fernandez Cabut, Bintang Manchester City Ingin Gabung Blaugrana
FC Barcelona dihadapkan pada transfer produk La Masia, Dro Fernandez, yang ingin pergi sementara bintang Manchester City ingin gabung klub pada musim panas 2026.
Arief Hadi - Senin, 26 Januari 2026
Kabar Transfer Barcelona: Dro Fernandez Cabut, Bintang Manchester City Ingin Gabung Blaugrana
Berita
Rayakan HUT ke-42, RS Setia Mitra Gelar Turnamen Futsal untuk Dorong Gaya Hidup Sehat
RS Setia Mitra merayakan HUT-42 dengan spesial. Mereka merayakannya dengan menggelar turnamen futsal perdana.
Rizqi Ariandi - Senin, 26 Januari 2026
Rayakan HUT ke-42, RS Setia Mitra Gelar Turnamen Futsal untuk Dorong Gaya Hidup Sehat
Italia
Ada Udang di Balik Batu, Real Madrid Berharap Mario Gila Dibeli AC Milan
AC Milan membidik bek Lazio, Mario Gila, di bursa transfer. Diam-diam Real Madrid ikut tersenyum karena klausul penjualan yang bisa menghadirkan dana segar. Ada skenario tersembunyi?
Johan Kristiandi - Senin, 26 Januari 2026
Ada Udang di Balik Batu, Real Madrid Berharap Mario Gila Dibeli AC Milan
Inggris
Manchester United Tekuk Manchester City dan Arsenal, Legenda Klub Masih Meragukan Michael Carrick
Baru datang melatih Manchester United, Michael Carrick membawa klub mengalahkan Manchester City dan Arsenal. Tapi, Roy Keane belum yakin kepadanya.
Arief Hadi - Senin, 26 Januari 2026
Manchester United Tekuk Manchester City dan Arsenal, Legenda Klub Masih Meragukan Michael Carrick
Italia
Juventus Bantai Napoli 3-0, Luciano Spalletti Masih Minta Striker Baru
Juventus menang telak 3-0 atas Napoli pada lanjutan laga Serie A di Allianz Stadium. Kendati pesta gol, Luciano Spalletti tetap menginginkan striker baru.
Arief Hadi - Senin, 26 Januari 2026
Juventus Bantai Napoli 3-0, Luciano Spalletti Masih Minta Striker Baru
Inggris
Kalah, Arsenal Disebut Tak Berani Ambil Risiko dan Butuh Pemimpin Sejati
Arsenal kalah 2-3 melawan Manchester United pada pekan 23 Premier League di Emirates Stadium. The Gunners dikritik sang legenda, Patrick Vieira.
Arief Hadi - Senin, 26 Januari 2026
Kalah, Arsenal Disebut Tak Berani Ambil Risiko dan Butuh Pemimpin Sejati
Inggris
Bawa Manchester United Menang Derby dan Tekuk Arsenal, Michael Carrick Jawab Peluang Dipermanenkan
Manchester United menang beruntun atas Manchester City dan Arsenal. Michael Carrick bicara peluang dipermanenkan usai Setan Merah tembus empat besar Premier League.
Johan Kristiandi - Senin, 26 Januari 2026
Bawa Manchester United Menang Derby dan Tekuk Arsenal, Michael Carrick Jawab Peluang Dipermanenkan
Klasemen
Klasemen Terkini LaLiga: Barcelona Ogah Terlalu Lama di Belakang Real Madrid
Barcelona kembali ke puncak klasemen LaLiga 2025/2026 usai menggeser Real Madrid. Selisih tipis di papan atas membuat persaingan juara kian memanas jelang pekan krusial.
Johan Kristiandi - Senin, 26 Januari 2026
Klasemen Terkini LaLiga: Barcelona Ogah Terlalu Lama di Belakang Real Madrid
Italia
Massimiliano Allegri Bersyukur Milan Mampu Menahan Roma
Massimiliano Allegri mensyukuri hasil imbang AC Milan kontra AS Roma di Stadio Olimpico. Rossoneri gagal menang, jarak dengan Inter Milan kini makin mengkhawatirkan!
Johan Kristiandi - Senin, 26 Januari 2026
Massimiliano Allegri Bersyukur Milan Mampu Menahan Roma
Klasemen
Klasemen Terkini Premier League: Manchester United Tembus Empat Besar, Manchester City Dekati Arsenal
Premier League makin panas! Manchester United naik ke posisi empat besar usai menang dramatis di markas Arsenal. Manchester City terus membayangi, persaingan puncak klasemen kian sengit.
Johan Kristiandi - Senin, 26 Januari 2026
Klasemen Terkini Premier League: Manchester United Tembus Empat Besar, Manchester City Dekati Arsenal
Bagikan