Penampakan Jersey Anyar Chelsea Musim 2020-21, Logo Sponsor Dikritik Fans

Bocoran jersey anyar Chelsea untuk musim 2020-21 sudah ada dan beberapa fans tidak menyukainya.
Arief HadiArief Hadi - Sabtu, 27 Juni 2020
Penampakan Jersey Anyar Chelsea Musim 2020-21, Logo Sponsor Dikritik Fans
Chelsea (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Biru identik dengan warna utama yang selalu digunakan Chelsea tiap musimnya. Warna itu masih jadi pilihan utama The Blues untuk musim depan dan bocoran jersey untuk musim 2020-21 sudah bisa dilihat di media sosial.

Menilik foto jersey anyar Chelsea di Footy-Headlines warna biru tetap dominan menjadi warna utama Chelsea. Nike terinspirasi dengan Kota London sebagai pusat fashion lelaki. Terdapat dua warna biru di baju kandang Chelsea: biru gelap dan biru tua.

Pola dua garis terlihat di baju Chelsea dan warna biru gelap berada di bagian leher dan ujung lengan. Warna itu juga digunakan di celana pendek namun tidak untuk kaos kaki yang berwarna dominan putih.

Baca Juga:

Chelsea Coba Bajak Dean Henderson dari Manchester United

Timo Werner Bakal Buat Persaingan Lini Depan Chelsea Kian Kompetitif

5 Pemain yang Berpeluang Menjadi Korban Revolusi Chelsea

Jersey anyar Chelsea untuk musim 2021-22

Selain logo Chelsea yang berada di kiri depan baju anyar klub ada juga tulisan Hyundai di lengan kiri dan logo Three di tengah baju. Sponsor Three itu mencuat perhatian fans yang menganggapnya terlalu besar dan membuat jelek jersey tersebut.

"Terlepas dari logo Three yang terlalu mencolok, saya suka bajunya," ucap pengguna Twitter @LDNFootball.

Komentar itu disetujui oleh warganet lainnya. Setidaknya jika tak bisa dihilangkan maka logo Three itu dikecilkan di bagian depan baju.

"Ya, segalanya sempurna kecuali angka gendut Three bukan Three kecil," imbuh @Raylee19970771. "Begitu besar logo Three itu," tambah @fits4_

"Tolong mereka seharusnya mengurangi ukuran Three atau menuliskannya sebagai Three yang normal," ucap @kenzico.

Menurut kabar yang santer beredar jersey baru Chelsea itu akan dikenakan oleh dua rekrutan anyar tim, Hakim Ziyech dan Timo Werner, dalam acara peluncuran jersey baru. Chelsea bisa jadi berharap Kai Havert dan Ben Chilwell juga bisa direkrut tim dan dikenalkan dengan jersey itu.

Breaking News Chelsea Jersey
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.214

Berita Terkait

Italia
Luciano Spalletti: Juventus Belum Selevel dengan Inter Milan dan Napoli
Luciano Spalletti merasa Juventus asuhannya masih belum selevel dengan Inter Milan dan Napoli.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Luciano Spalletti: Juventus Belum Selevel dengan Inter Milan dan Napoli
Timnas
John Herdman Jadikan Tekanan dari Suporter Timnas Indonesia sebagai Kekuatan
John Herdman menyatakan kesiapannya menanggung beban sekaligus harapan tinggi dari suporter Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
John Herdman Jadikan Tekanan dari Suporter Timnas Indonesia sebagai Kekuatan
Inggris
Siap Hadapi Arsenal, Liam Rosenior Yakin Chelsea Punya Modal untuk Raih Kemenangan
Pelatih baru Chelsea Liam Rosenior yakin sudah memiliki sumber daya untuk meraih kemenangan saat bersiap menjamu Arsenal.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Siap Hadapi Arsenal, Liam Rosenior Yakin Chelsea Punya Modal untuk Raih Kemenangan
Timnas
Nonton Persib vs Persija, John Herdman Terpesona dengan Rizky Ridho dan Janji Perhatikan Liga Indonesia
Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, menyebut Liga Indonesia punya potensi menghasilkan pemain terbaik untuk Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
Nonton Persib vs Persija, John Herdman Terpesona dengan Rizky Ridho dan Janji Perhatikan Liga Indonesia
Timnas
John Herdman Akan Keliling Eropa Akhir Januari, Bertemu Diaspora Sekaligus Cari Pemain Naturalisasi Baru
Pelatih asal Inggris itu mengaku sudah menjalin komunikasi secara virtual dengan beberapa pemain Timnas Indonesia selepas dirinya resmi menahkodai Skuad Garuda.
Tengku Sufiyanto - Selasa, 13 Januari 2026
John Herdman Akan Keliling Eropa Akhir Januari, Bertemu Diaspora Sekaligus Cari Pemain Naturalisasi Baru
Timnas
John Herdman Ungkap Alasan Pilih Tangani Timnas Indonesia, Percaya Bisa Tembus Piala Dunia
John Herdman itu yakin Skuad Garuda punya potensi besar lolos ke Piala Dunia.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
John Herdman Ungkap Alasan Pilih Tangani Timnas Indonesia, Percaya Bisa Tembus Piala Dunia
Timnas
Ikut John Herdman ke Timnas Indonesia, Alasan Cesar Meylan Bukan Sekadar Melanjutkan Kisah 15 Tahun Bersama
Cesar Meylan buka suara soal keputusannya mengikuti John Herdman ke Timnas Indonesia. Bukan sekadar 15 tahun bekerja bersama, ini alasan sesungguhnya sang asisten pelatih.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Ikut John Herdman ke Timnas Indonesia, Alasan Cesar Meylan Bukan Sekadar Melanjutkan Kisah 15 Tahun Bersama
Liga Indonesia
Bung Ferry Diterima dengan Baik di GBLA, Ketum The Jakmania Berterima Kasih kepada Bobotoh
Upaya perdamaian The Jakmania dengan Viking terus dilakukan. Pendiri dan mantan Ketum Jakmania, Bung Ferry, diterima dengan baik di Bandung
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
Bung Ferry Diterima dengan Baik di GBLA, Ketum The Jakmania Berterima Kasih kepada Bobotoh
Liga Indonesia
Dewa United Banten FC Pastikan Belum Ada Tawaran dari Persija untuk Ricky Kambuaya dan Jaja
Persija Jakarta dikabarkan membidik sejumlah pemain baru untuk menghadapi putaran kedua. Dua di antaranya adalah Ricky Kambuaya dan Hugo Gomes.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
Dewa United Banten FC Pastikan Belum Ada Tawaran dari Persija untuk Ricky Kambuaya dan Jaja
Inggris
Newcastle United vs Manchester City: Pep Guardiola Waspadai Ancaman Gol Telat
Pep Guardiola menyatakan dirinya cemas terhadap ancaman Newcastle United yang sering menentukan hasil pertandingan pada menit-menit akhir.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Newcastle United vs Manchester City: Pep Guardiola Waspadai Ancaman Gol Telat
Bagikan