Pemilik Alibaba Selangkah Lagi Kuasai Sepenuhnya Tim Papan Atas NBA

Saat ini, Tsai sudah memiliki 49 persen saham Brooklyn Nets.
Hendry WibowoHendry Wibowo - Kamis, 15 Agustus 2019
Pemilik Alibaba Selangkah Lagi Kuasai Sepenuhnya Tim Papan Atas NBA
Joseph Tsai (Istimewa)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - NBA, liga basket Amerika Serikat merupakan kompetisi basket paling bergengsi dunia. Tentu sebuah kebanggaan bila seseorang asal Benua Asia bisa memiliki sepenuhnya tim NBA.

Hal di atas diberitakan ESPN bakal selangkah lagi direalisasikan oleh pengusaha keturunan Taiwan-Kanada, Joseph Tsai. Siapa tak kenal nama ini.

Tsai merupakan pemilik grup e-commerce terbesar di dunia saat ini, Alibaba. Kini pria berusia 55 tahun itu dikabarkan selangkah lagi jadi pemegang saham utama di tim Brooklyn Nets.

Baca Juga:

Laga Perdana NBA 2019-2020: Lakers Vs Clippers, Juara Bertahan Ditantang Pelicans

Cedera Jari Belum Sembuh, Kyle Lowry Absen Perkuat Timnas Basket AS

Operasi pembelian Nets ini diyakini bakal rampung akhir pekan ini. Konon transaksi mencapai 2,35 triliun dolar AS. Jika angka tersebut benar adanya, maka Tsai akan membukukan rekor.

Pasalnya transaksi tersebut bakal jadi nilai tertinggi pembelian tim olahraga profesional di AS, yang notabene salah satu negara kiblat olahraga dunia.

Angka 2,35 triliun dolar AS mengalahkan David Tepper saat membeli Carolina Panthers dan Tilman Fertitta saat mengakuisisi tim NBA lainnya, Houston Rockets.

Tsai sendiri kini sudah berstatus pemilik 49 persen saham Nets. Negosiasi yang sedang berlangsung, ia ingin membeli sisa 51 persen dari pemilik Nets saat ini, Mikhail Prokhorov.

Sepanjang musim panas, Nets sendiri termasuk tim yang mendatangkan banyak pemain bintang. Karena NBA 2019-20, tim ini akan diperkuat Kyrie Irving, Kevin Durant, dan DeAndre Jordan.*

Joseph Tsai Breaking News Brooklyn Nets NBA
Ditulis Oleh

Hendry Wibowo

Motorsports Enthusiast and Giallorossi Fan
Posts

2.794

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Laga Serie A antara Fiorentina melawan AC Milan di Stadion Artemio Franchi, Minggu (11/1) malam WIB, berakhir imbang 1-1.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Hasil akhir
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Arsenal mengalahkan Portsmouth 4-1 pada laga putaran ketiga Piala FA yang berlangsung di Fratton Park, Minggu (11/1) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Liga Indonesia
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Persija harus bermain dengan 10 pemain, usai Bruno Tubarao mendapat kartu merah pada menit ke-53.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Liga Indonesia
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Selebrasi ini pernah berujung sanksi Komdis PSSI karena dinilai memprovokasi suporter Persija.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Spanyol
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Pemecatan Ruben Amorim oleh Manchester United sejatinya dapat memberikan jalan bagi Marcus Rashford untuk kembali ke Old Trafford.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Liga Indonesia
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Persib Bandung berhasil mengalahkan Persija Jakarta dengan skor 1-0 di Stadion GBLA, Minggu (11/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Jadwal
Link Streaming Inter Milan vs Napoli, Senin 12 Januari 2026
Inter Milan akan menghadapi Napoli pada pertandingan lanjutan Serie A 2025-2026, di Stadion Giuseppe Meazza, Senin (12/1) pukul 02.45 WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Link Streaming Inter Milan vs Napoli, Senin 12 Januari 2026
Inggris
Lolos ke Putaran Keempat Piala FA, Manchester City Berambisi Sapu Bersih Gelar
Manchester City lolos ke putaran keempat Piala FA setelah menghancurkan Exeter City 10-1 di Stadion Etihad.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Lolos ke Putaran Keempat Piala FA, Manchester City Berambisi Sapu Bersih Gelar
Italia
Juventus Pertimbangkan Barter Pemain dengan AC Milan
Juventus sedang mempertimbangkan untuk menawarkan kesepakatan pertukaran pinjaman kepada AC Milan.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Juventus Pertimbangkan Barter Pemain dengan AC Milan
Spanyol
Final Piala Super Spanyol: Xabi Alonso Siapkan Rencana untuk Redam Lamine Yamal
Real Madrid akan menghadapi Barcelona pada final Piala Super Spanyol 2026 di King Abdullah Sports City, Senin (12/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Final Piala Super Spanyol: Xabi Alonso Siapkan Rencana untuk Redam Lamine Yamal
Bagikan