Pemain Timnas Jepang Jaga Impian Bermain di Spanyol

Shinji Kagawa punya mimpi bermain di Spanyol.
Arief HadiArief Hadi - Selasa, 27 November 2018
Pemain Timnas Jepang Jaga Impian Bermain di Spanyol
Shinji Kagawa (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com – Shinji Kagawa merupakan salah satu pesepakbola asal Jepang yang sukses menembus ketatnya persaingan di level teratas Eropa. Sejak meninggalkan Cerezo Osaka pada 2010, Kagawa sudah delapan tahun bermain di Eropa dengan Borussia Dortmund dan Manchester United.

Kagawa membela Dortmund selama dua periode, yakni 2010-2012 dan 2014 hingga saat ini. Di sela-sela tahun itu pemain kelahiran Kobe, Hyogo, 17 Maret 1989 bermain untuk Man United pada medio 2012-2014.

Kariernya pun bukan sekedar mengharumkan nama Asia di Eropa, melainkan juga berkontribusi dalam raihan dua titel Bundesliga, dua DFB-Pokal, satu Premier League, dan Community Shield.

Pengalaman dengan timnas Jepang pun sudah dilalui melalui raihan Piala Asia di tahun 2011. Jadi, pengemas 95 caps dan 31 gol untuk timnas Jepang itu sudah hampir menikmati perjalanan kariernya di Benua Biru. Kagawa panutan bagi pesepakbola Jepang yang bermpi ke Eropa.

Namun, memasuki penghujung kariernya, Kagawa masih memiliki impian untuk bermain di Spanyol. Sepanjang kariernya, Kagawa hanya bermain di Jerman dan Inggris. Apalagi di musim ini, Kagawa tidak jadi pilihan utama Lucien Favre.

“Saya ingin menemukan solusi dengan cepat, untuk berganti tim, saya ingin berganti lingkungan dan suka perasaan menantang,” tutur Kagawa kepada Nikkan Sports.

LaLiga, Spanyol, menjadi target yang ingin dicapai Kagawa berikutnya. Ia banyak mendengar hal-hal positif dari kolega Spanyol yang pernah berada di satu tim yang sama seperti: Juan Mata, David De Gea, dan Paco Alcacer.

“Saya sudah lama berpikir bahwa saya seharusnya pergi ke Spanyol untuk beberapa tahun terakhir, saya tak bisa mengakhiri karier tanpa pergi ke Spanyol dan saya jelas ingin mencapainya,” tambah Kagawa.

“Kolega Spanyol yang pernah bermain dengan saya juga hebat, De Gea, Mata, Alcacer ... semuanya bercerita dan berbagi banyak hal privasi,” lanjut pemain berusia 29 tahun itu.

Jika Kagawa jadi datang ke Spanyol, maka ia akan bertemu kompatriotnya yang telah terlebih dahulu bermain di sana seperti: Takashi Inui (Real Betis) dan Gaku Shibasaki (Getafe).

Breaking News Shinji Kagawa Borussia Dortmund Manchester United
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.195

Berita Terkait

Jadwal
Link Streaming Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026 11 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Persib Bandung akan menghadapi Persija Jakarta di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Gedebage, Minggu (11/1) pukul 15.30 sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Link Streaming Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026 11 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Italia
Superkomputer Prediksi Hasil Inter Milan vs Napoli: Kemenangan Nerazzurri Lebih dari 50 Persen
Superkomputer Opta memprediksi laga Inter Milan vs Napoli di Serie A bakal panas. Peluang menang Nerazzurri menembus 54 persen, sementara Napoli terancam terpeleset. Simak data lengkapnya!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Inter Milan vs Napoli: Kemenangan Nerazzurri Lebih dari 50 Persen
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026, 11 Januari 2026
Persib Bandung akan menghadapi Persija Jakarta di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Gedebage, Minggu (11/1) pukul 15.30 sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026, 11 Januari 2026
Liga Indonesia
Ditahan Imbang Bekasi City, Garudayaksa FC Siap Bangkit dari Panceklik Kemenangan dengan Pemain Baru
Garudayaksa FC ditahan imbang FC Bekasi City dengan skor 1-1 di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Sabtu (10/1) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Ditahan Imbang Bekasi City, Garudayaksa FC Siap Bangkit dari Panceklik Kemenangan dengan Pemain Baru
Italia
Prediksi Hasil Fiorentina vs AC Milan Versi Superkomputer: Persentase Rossoneri Kurang Meyakinkan
Superkomputer Opta merilis prediksi Fiorentina vs AC Milan di Serie A. Persentase kemenangan Rossoneri ternyata belum meyakinkan! Simak peluang menang, imbang, dan kejutan di laga ini.
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi Hasil Fiorentina vs AC Milan Versi Superkomputer: Persentase Rossoneri Kurang Meyakinkan
Spanyol
Nasib Xabi Alonso Andai Real Madrid Kalah Lawan Barcelona di Final Piala Super Spanyol
Final Piala Super Spanyol sarat tekanan! Jika Real Madrid tumbang dari Barcelona, bagaimana nasib Xabi Alonso? Simak laporan terbaru, sikap manajemen, dan spekulasi panas jelang El Clasico final.
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Nasib Xabi Alonso Andai Real Madrid Kalah Lawan Barcelona di Final Piala Super Spanyol
Prediksi
Prediksi Persib Bandung vs Persija Jakarta 11 Januari 2026, Merebutkan Takhta Juara Paruh Musim
Laga ini merupakan duel klasik sepak bola Indonesia yang punya rivalitas cukup lama sejak Perserikatan 1931.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi Persib Bandung vs Persija Jakarta 11 Januari 2026, Merebutkan Takhta Juara Paruh Musim
Prediksi
Prediksi dan Statistik Manchester United vs Brighton: Status Tuan Rumah Bukan Jaminan
Statistik serta prediksi putaran tiga Piala FA antara Manchester United vs Brighton & Hove Albion di Old Trafford.
Arief Hadi - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Manchester United vs Brighton: Status Tuan Rumah Bukan Jaminan
Prediksi
Prediksi dan Statistik Inter Milan vs Napoli: Panas di Papan Atas
Inter Milan dan Napoli bentrok dalam laga krusial Serie A. Persaingan papan atas memanas! Simak prediksi skor, statistik, kondisi tim, dan potensi penentu kemenangan di sini.
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Inter Milan vs Napoli: Panas di Papan Atas
Prediksi
Prediksi dan Statistik Fiorentina vs AC Milan: Rossoneri Rawan Tergelincir
AC Milan menghadapi ujian berat saat bertandang ke markas Fiorentina di Serie A. Rossoneri rawan tergelincir! Simak prediksi skor, statistik, kondisi tim, dan potensi kejutan laga ini.
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Fiorentina vs AC Milan: Rossoneri Rawan Tergelincir
Bagikan