Pellegrini: Lima Gol dan Menang itu PentingInternational Champions Cup

BolaSkorBolaSkor - Senin, 28 Juli 2014
Pellegrini: Lima Gol dan Menang itu Penting<!--idunk-->International Champions Cup
Pellegrini: Lima Gol dan Menang itu PentingInternational Champions Cup
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Pennsylvania - Manajer Manchester City, Manuel Pellegrini, mengakui permainan anak asuhnya cukup memuaskan usai meraih kemenangan telak 5-1 saat menghadapi AC Milan, Senin (28/7) dini hari WIB di laga lanjutan International Champions Cup.

Saat menghadapi Milan, The Citizens tampil menawan dan impresif. Bahkan di 25 menit babak pertama berjalan, anak asuh Pellegrini sudah pesta empat gol ke gawang Rossonerri dan membuat skuat asuhan Filippo Inzaghi tidak berdaya.

Penampilan positif anak asuhnya di laga pra-musim tak ayal membuat pria kelahiran Cili itu tersenyum lebar dan tidak dapat menyembunyikan kegembiraannya.

"Menurut saya ini pertandingan yang sangat bagus untuk tim kami. Selalu penting untuk meraih kemenangan dan juga penting untuk mencetak lima gol," ujar Pellegrini yang dilansir theguardian, Selasa (29/7).

Selain itu, Pellegrini juga mengungkapkan keinginannya untuk kembali meraih gelar Premier Liga Inggris. Bahkan Ia menargetkan untuk meraih prestasi di gelaran Liga Champions.

“Kami memenangkan gelar musim lalu. Tahun ini kami memiliki target baru. Kami akan mencoba membuat prestasi penting di Liga Champion dan akan memenangkan Premier League lagi,” pungkas manajer 60 tahun itu.

Pellegrini Manchester City Barclays Premier League
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Inggris
Pep Guardiola Yakin Antoine Semenyo Bisa Cepat Beradaptasi di Manchester City
Pep Guardiola memberi sinyal Antoine Semenyo akan masuk dalam daftar pemain yang dipersiapkan untuk laga putaran ketiga Piala FA melawan Exeter City
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Pep Guardiola Yakin Antoine Semenyo Bisa Cepat Beradaptasi di Manchester City
Inggris
Resmi Gabung Manchester City, Antoine Semenyo Punya Janji yang Berbahaya untuk Rival
Antoine Semenyo mengaku siap berkembang setelah bergabung dengan Manchester City. Sang penyerang berjanji memberi dampak besar di paruh musim.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Resmi Gabung Manchester City, Antoine Semenyo Punya Janji yang Berbahaya untuk Rival
Inggris
Gagal Menang Lagi, Pep Guardiola Beberkan Kelemahan Manchester City
Manchester City harus puas dengan hasil imbang 1-1 kontra Brighton & Hove Albion pada laga lanjutan Premier League di Etihad Stadium.
Yusuf Abdillah - Kamis, 08 Januari 2026
Gagal Menang Lagi, Pep Guardiola Beberkan Kelemahan Manchester City
Hasil akhir
Hasil Premier League: Duo Manchester Imbang, Chelsea Tumbang di Markas Fulham
Pekan 21 Premier League dimainkan Kamis (08/01) dini hari WIB dengan dua hasil imbang dari dua tim Manchester, serta kekalahan Chelsea.
Arief Hadi - Kamis, 08 Januari 2026
Hasil Premier League: Duo Manchester Imbang, Chelsea Tumbang di Markas Fulham
Inggris
Letih karena Jadwal Padat, Pep Guardiola Yakin Para Pemain Manchester City Akan Tampil Total
Pep Guardiola mengatakan dia yakin para pemainnya akan memberikan yang terbaik meski jadwal pertandingan pada Januari sangat padat.
Yusuf Abdillah - Rabu, 07 Januari 2026
Letih karena Jadwal Padat, Pep Guardiola Yakin Para Pemain Manchester City Akan Tampil Total
Inggris
Bournemouth vs Tottenham Hotspur Jadi Laga Perpisahan Antoine Semenyo?
Pelatih Bournemouth Andoni Iraola mengungkapkan bahwa laga melawan Tottenham Hotspur bisa menjadi momen perpisahan Antoine Semenyo.
Yusuf Abdillah - Rabu, 07 Januari 2026
Bournemouth vs Tottenham Hotspur Jadi Laga Perpisahan Antoine Semenyo?
Inggris
Manchester City vs Brighton: Tuan Rumah Selalu Cetak Gol, Tim Tamu Sulit Menang
Manchester City akan menjamu Brighton and Hove Albion di Etihad Stadium pada pekan ke-21 Premier League 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Rabu, 07 Januari 2026
Manchester City vs Brighton: Tuan Rumah Selalu Cetak Gol, Tim Tamu Sulit Menang
Italia
AC Milan Pantau Bek Manchester City yang Inginkan Menit Bermain Lebih Banyak
AC Milan dikabarkan ingin mendatangkan bek Manchester City pada bursa transfer Januari.
Yusuf Abdillah - Selasa, 06 Januari 2026
AC Milan Pantau Bek Manchester City yang Inginkan Menit Bermain Lebih Banyak
Inggris
Krisis Pemain Belakang, Manchester City Percepat Perburuan Marc Guehi
Krisis cedera di lini belakang membuat Manchester City menjadi klub terdepan merekrut kapten Crystal Palace, Marc Guehi, pada bursa transfer Januari.
Yusuf Abdillah - Selasa, 06 Januari 2026
Krisis Pemain Belakang, Manchester City Percepat Perburuan Marc Guehi
Inggris
Dikritik, Pedro Neto Tidak Akan Pernah Bisa seperti Eden Hazard di Chelsea
Pandit sepak bola, Gary Neville, mengkritik performa Pedro Neto di Chelsea dan membandingkannya dengan Eden Hazard.
Arief Hadi - Senin, 05 Januari 2026
Dikritik, Pedro Neto Tidak Akan Pernah Bisa seperti Eden Hazard di Chelsea
Bagikan