Pellegrini: City Belum Mau Nyerah!Manchester City 0-2 Barcelona
Pellegrini: City Belum Mau Nyerah!Manchester City 0-2 Barcelona
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Manchester – Manchester City harus mengakui keunggulan Barcelona pada babak 16 besar Liga Champions, (Rabu(19/2) dini hari WIB. Meski tampil sebagai tuan rumah pada leg pertama ini, City takluk dengan skor 2-0.
Tampil di depan publik Etihad, Man City sebenarnya sanggup mengimbangi permainan Barca pada paruh pertama. Namun petaka hadir pada menit 53 saat Martin Demichelis diusir wasit akibat melanggar Lionel Messi.
Praktis, keunggulan pemain membuat Azulgrana semakin leluasa dalam membangun serangan. Berawal dari gol penalti Messi setelah pelanggaran Demichelis, tim besutan Gerardo Martino berhasil menggandakan keunggulan jelang pertandingan berakhir melalui Dani Alvez.
“Kami bermain sangat baik dan berusaha menyamakan kedudukan namun kemudian mereka mencetak gol kedua di menit akhir. Barcelona tidak punya peluang untuk mencetak sampai terjadi penalti,” kata Pellegrini seperti dilansir laman resmi UEFA.
“Ini penting untuk tetap bermain seperti ini (ketika City bermain dengan 10 pemain) dan berusaha mencetak gol. Dengan kurang satu pemain ini sulit untuk mencetak gol namun kami punya dua taua tiga peluang.”
Hasil ini membuat langkah The Citizens semakin berat dalam menghadapi pertemuan kedua yang akan berlangsung di Stadion Camp Nou pada 12 Maret nanti. Itu berarti, pasukan Pellegrini membutuhkan keunggulan lebih dari tiga gol untuk bisa memastikan langkah ke fase permpat final.
“Kami akan berusaha, tentu saja, di Camp Nou – kami lakukan hal ini di Bayern (fase grup) ketika kami kalah di kandang. Gol kedua bikin keadaan jadi sulit karena pertandingan hampir berakhir dan sekarang (Barcelona) punya keuntungan besar namun lihat saja apa yang bisa kami lakukan di sana,”
“kami tak pernah meraih trofi – kami berusaha memenangkan setiap laga, di setiap kompetisi, dan lihat apakah kami bisa memenangkan trofi pada akhirnya.” Pungkas Pellegrini.
Posts
11.190
Berita Terkait
Inggris
Samai Sergio Aguero, Debut Antoine Semenyo di Manchester City Tuai Pujian
Antoine Semenyo memulai lembaran barunya di Manchester City dengan menjadi pemain terbaik.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil akhir
Hasil Piala FA: Lolos ke Putaran Empat dengan Meyakinkan, Manchester City Menang 10-1 atas Exeter
Manchester City menunjukkan kekuatan mereka saat menang telak 10-1 atas Exeter City di Etihad Stadium pada putaran tiga Piala FA.
Arief Hadi - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal
Jadwal Live Streaming Piala FA Manchester City vs Exeter, Kick-off Sabtu (10/01) Pukul 22.00 WIB
Jadwal siaran langsung dan link live streaming putaran tiga Piala FA antara Manchester City vs Exeter City di Etihad Stadium.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
Inggris
Pep Guardiola Yakin Antoine Semenyo Bisa Cepat Beradaptasi di Manchester City
Pep Guardiola memberi sinyal Antoine Semenyo akan masuk dalam daftar pemain yang dipersiapkan untuk laga putaran ketiga Piala FA melawan Exeter City
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Inggris
Resmi Gabung Manchester City, Antoine Semenyo Punya Janji yang Berbahaya untuk Rival
Antoine Semenyo mengaku siap berkembang setelah bergabung dengan Manchester City. Sang penyerang berjanji memberi dampak besar di paruh musim.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Inggris
Gagal Menang Lagi, Pep Guardiola Beberkan Kelemahan Manchester City
Manchester City harus puas dengan hasil imbang 1-1 kontra Brighton & Hove Albion pada laga lanjutan Premier League di Etihad Stadium.
Yusuf Abdillah - Kamis, 08 Januari 2026
Hasil akhir
Hasil Premier League: Duo Manchester Imbang, Chelsea Tumbang di Markas Fulham
Pekan 21 Premier League dimainkan Kamis (08/01) dini hari WIB dengan dua hasil imbang dari dua tim Manchester, serta kekalahan Chelsea.
Arief Hadi - Kamis, 08 Januari 2026
Inggris
Letih karena Jadwal Padat, Pep Guardiola Yakin Para Pemain Manchester City Akan Tampil Total
Pep Guardiola mengatakan dia yakin para pemainnya akan memberikan yang terbaik meski jadwal pertandingan pada Januari sangat padat.
Yusuf Abdillah - Rabu, 07 Januari 2026
Inggris
Bournemouth vs Tottenham Hotspur Jadi Laga Perpisahan Antoine Semenyo?
Pelatih Bournemouth Andoni Iraola mengungkapkan bahwa laga melawan Tottenham Hotspur bisa menjadi momen perpisahan Antoine Semenyo.
Yusuf Abdillah - Rabu, 07 Januari 2026
Inggris
Manchester City vs Brighton: Tuan Rumah Selalu Cetak Gol, Tim Tamu Sulit Menang
Manchester City akan menjamu Brighton and Hove Albion di Etihad Stadium pada pekan ke-21 Premier League 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Rabu, 07 Januari 2026