Pelita Jaya Alami Malam Minggu Kelabu

Pelita Jaya kalah secara menyakitkan dari Satria Muda Pertamina Jakarta.
Andhika PutraAndhika Putra - Minggu, 09 Desember 2018
Pelita Jaya Alami Malam Minggu Kelabu
Pelita Jaya (IBL)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pelatih Pelita Jaya, Fictor Roring, tak menampik anak asuhnya bermain sangat buruk saat berjumpa Satria Muda Pertamina Jakarta pada seri kedua IBL 2018/2019 di Britama Arena, Minggu (8/12). Pelita Jaya dipaksa bertekuk lutut dari Satria Muda dengan skor 53-70.

Pelita Jaya tampil sangat buruk saat menghadapi Satria Muda. Juara IBL 2016/2017 itu tak bisa memanfaatkan kedalaman skuat yang ada.

Memiliki penembak tiga angak handal seperti Xaverius Prawiro dan Andakara Prastawa, Pelita Jaya hanya mampu mencatatkan 33 persen keberhasilan dari 21 percobaan.

Baca Juga:

Sahabat Semarang Tutup Seri Pertama Srikandi Cup dengan Tiga Kemenangan

Raih Kemenangan Kedua, GMC Cirebon Masih Punya Masalah Komunikasi

"Malam yang sangat panjang untuk kami. Benar-benar kami tak bisa tunjukan permainan terbaik. Rasanya malam ini panjang sekali. Dari awal tak bisa menemukan form ," tutur pelatih yang akrab disapa Ito tersebut.

"Semuanya seperti tak berjalan sesuai rencana. Tapi saya harus kasih pujian untuk Satria Muda, mereka benar-benar siap untuk gim hari ini. Mereka main luar biasa," sambungnya.

Pelita Jaya juga tak bisa memanfaatkan keunggulan di paint area dengan adanya Adhi Pratama dan Kore White. Pelita Jaya kalah telak dalam rebound dari Satria Muda.

"Sebenarnya kami punya kemewahan dari sisi line up. Skuat kami diisi pemain yang kualitasnya sama dari cadangan maupun starting five. Pelita Jaya gagal memanfaatkan itu yang akhirnya menyakiti diri sendiri," ujar Ito.

Breaking News Indonesia Pelita jaya Satria Muda Pertamina Jakarta Basket
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Inggris
Liverpool Harus Fokus Raih Hasil, Bukan Perebutan Juara
Liverpool merosot ke posisi kedelapan klasemen Premier League setelah 11 pertandingan, tertinggal delapan poin dari Arsenal di puncak.
Yusuf Abdillah - Senin, 10 November 2025
Liverpool Harus Fokus Raih Hasil, Bukan Perebutan Juara
Timnas
Harga dan Cara Mendapatkan Tiket Uji Coba Timnas Indonesia U-22 vs Mali U-22
Simak informasi lengkap mengenai harga dan cara mendapatkan tiket laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali U-22.
Rizqi Ariandi - Senin, 10 November 2025
Harga dan Cara Mendapatkan Tiket Uji Coba Timnas Indonesia U-22 vs Mali U-22
Italia
AS Roma Pantas Bermimpi Raih Scudetto Musim Ini
Pelatih AS Roma Gian Piero Gasperini menyebut tim asuhannya pantas bermimpi untuk meraih Scudetto musim ini.
Yusuf Abdillah - Senin, 10 November 2025
AS Roma Pantas Bermimpi Raih Scudetto Musim Ini
Jadwal
Link Streaming Indonesia vs Honduras di Piala Dunia U-17 2025 10 November 2025, Live Sebentar Lagi di FIFA+
Skuad Garuda Muda menghadapi laga hidup mati melawan Honduras U-17 di Aspire Zone - Picth 7, Qatar, Senin (10/11) pukul 21.45 malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Senin, 10 November 2025
Link Streaming Indonesia vs Honduras di Piala Dunia U-17 2025 10 November 2025, Live Sebentar Lagi di FIFA+
Timnas
Bojan Hodak Dinilai Layak Jadi Pelatih Timnas Indonesia, Nama Park Hang-seo Turut Disebut
Rumor Bojan Hodak menjadi pelatih Timnas Indonesia menguat akhir-akhir ini.
Rizqi Ariandi - Senin, 10 November 2025
Bojan Hodak Dinilai Layak Jadi Pelatih Timnas Indonesia, Nama Park Hang-seo Turut Disebut
Timnas
Piala Dunia U-17 2025: Timnas Indonesia U-17 Diminta Tampil Lepas Lawan Honduras
Kemenangan atas Honduras U-17 tidak otomatis membuat Timnas Indonesia U-17 lolos ke 32 besar.
Rizqi Ariandi - Senin, 10 November 2025
Piala Dunia U-17 2025: Timnas Indonesia U-17 Diminta Tampil Lepas Lawan Honduras
Spanyol
Setelah Ibrahima Konate, Kini Real Madrid Coba Goda Pemain Liverpool Lain
Real Madrid kembali dikabarkan membidik pemain yang memperkuat Liverpool.
Yusuf Abdillah - Senin, 10 November 2025
Setelah Ibrahima Konate, Kini Real Madrid Coba Goda Pemain Liverpool Lain
Inggris
Secara Statistik, Sunderland Merupakan Klub Premier League dengan Performa Terbaik
Hingga pekan ke-11, Sunderland masih bertahan di empat besar klasemen sementara Premier League.
Yusuf Abdillah - Senin, 10 November 2025
Secara Statistik, Sunderland Merupakan Klub Premier League dengan Performa Terbaik
Timnas
Lolos atau Tidak ke 32 Besar Piala Dunia U-17 2025, Nova Arianto Minta Timnas Indonesia U-17 Menang atas Honduras
Timnas Indonesia U-17 akan menghadapi Honduras malam nanti.
Rizqi Ariandi - Senin, 10 November 2025
Lolos atau Tidak ke 32 Besar Piala Dunia U-17 2025, Nova Arianto Minta Timnas Indonesia U-17 Menang atas Honduras
Italia
Inter Milan dan AC Milan Jajaki Kesepakatan Penamaan Stadion Baru
Inter Milan dan AC Milan dikabarkan mulai melakukan penjajakan kesepakatan hak penamaan stadion baru mereka.
Yusuf Abdillah - Senin, 10 November 2025
Inter Milan dan AC Milan Jajaki Kesepakatan Penamaan Stadion Baru
Bagikan