Piala AFF U-23 2025

Pelatih Timnas Indonesia U-23 Gerald Vanenburg Tak Merasa Tertekan Jelang Final Piala AFF U-23 2025

Timnas Indonesia U-23 akan menantang Vietnam U-23 pada final Piala AFF U-23 2025 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Selasa (29/7).
Rizqi AriandiRizqi Ariandi - Selasa, 29 Juli 2025
Pelatih Timnas Indonesia U-23 Gerald Vanenburg Tak Merasa Tertekan Jelang Final Piala AFF U-23 2025
Starting XI Timnas Indonesia saat menghadapi Thailand U-23 di SUGBK, Jakarta, Jumat (25/7). (BolaSkor/MP Media/Didik Setiawan)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pelatih Timnas Indonesia U-23, Gerald Vanenburg, tak merasa tertekan jelang final Piala AFF U-23 2025.

Timnas Indonesia U-23 akan menantang Vietnam U-23 pada final Piala AFF U-23 2025 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Selasa (29/7).

Jelang laga itu, Timnas Indonesia U-23 dihantui kegagalan dua tahun lalu di turnamen yang sama dengan lawan yang sama juga.

Timnas Indonesia U-23 harus merelakan gelar juara Piala AFF U-23 2023 ke tangan Vietnam setelah kalah dalam babak adu penalti.

Baca Juga:

Jadwal Final Piala AFF U-23 2025 antara Timnas Indonesia U-23 vs Vietnam U-23

Galeri Foto: Timnas Indonesia U-23 Gasak Thailand, Melaju ke Final Piala AFF U-23 2025

Timnas Indonesia U-23 ke Final Piala AFF U-23, Erick Thohir Minta Balas Kekalahan dari Vietnam 2 Tahun Lalu

Selain itu, dikhawatirkan para pemain Timnas Indonesia U-23 terbebani status sebagai tuan rumah untuk menjadi juara pada edisi kali ini.'

Namun, Gerald tidak mau memikirkan soal itu dan lebih memilih untuk fokus ke pertandingan.

"Saya tidak tertekan akan hal itu, tidak peduli," kata Gerald Vanenburg.

"Satu hal yang terpenting menurut saya bagaimana kita memainkan permainan kita."

"Saya tidak peduli dengan apa yang dibicarakan orang, saya di sini untuk Indonesia, untuk tim ini, untuk melakukan yang terbaik," ujarnya.

Gerald Vanenburg Ingin Selesaikan Laga dalam 90 Menit, tapi Siap Jika Harus Adu Penalti

Timnas indonesia u-23 Vietnam Gerald Vanenburg Piala AFF U-23 Piala AFF U-23 2025 Breaking News
Ditulis Oleh

Rizqi Ariandi

Menjadi jurnalis sejak 2016. Pernah meliput Asian Games 2018, SEA Games 2023, dan Piala Dunia U-17 2023
Posts

7.417

Berita Terkait

Klasemen
Klasemen Terkini Serie A 2025/2026: AS Roma Capolista, AC Milan Membuntuti
Klasemen Serie A 2025/2026 terkini mengejutkan! AS Roma memimpin puncak klasemen, AC Milan membuntuti, sementara Juventus makin tercecer. Cek update lengkapnya di sini sebelum berubah lagi!
Johan Kristiandi - Senin, 24 November 2025
Klasemen Terkini Serie A 2025/2026: AS Roma Capolista, AC Milan Membuntuti
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Tak Ada Gol Tercipta di Laga Persita vs Malut dan Bali United vs Persis
Lanjutan Super League 2025/2026 agak membosankan ketika dua pertandingan berlangsung pada Minggu (23/11).
Tengku Sufiyanto - Senin, 24 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: Tak Ada Gol Tercipta di Laga Persita vs Malut dan Bali United vs Persis
Hasil akhir
Hasil Premier League: Eberechi Eze Hat-trick, Arsenal Hajar Tottenham 4-1
Arsenal makin mantap di puncak klasemen Premier League setelah mengalahkan rival sekota mereka Tottenham Hotspur.
Yusuf Abdillah - Senin, 24 November 2025
Hasil Premier League: Eberechi Eze Hat-trick, Arsenal Hajar Tottenham 4-1
Basket
Bandung Menutup LIMA Basketball 2025 dengan Cerita Besar
ITHB kembali menjadi yang terbaik di divisi 1 putra edisi Bandung, sedangkan di sektor putri Universitas Kristen Maranatha jadi yang terbaik.
Rizqi Ariandi - Senin, 24 November 2025
Bandung Menutup LIMA Basketball 2025 dengan Cerita Besar
Klasemen
Klasemen Super League 2025/2026 hingga Pekan 13: Borneo FC Masih Sempurna, Persija dan Persib Mengekor
Borneo FC terus melaju sendirian, sedangkan persaingan Persija dan Persib juga semakin ketat.
Rizqi Ariandi - Minggu, 23 November 2025
Klasemen Super League 2025/2026 hingga Pekan 13: Borneo FC Masih Sempurna, Persija dan Persib Mengekor
Lainnya
Burngreave United Juara, Asian Champions League 2025 Berjalan Sukses
Pemain Indonesia, Hamsa Lestaluhu, terpilih sebagai pemain terbaik turnamen Asian Champions League (ACL) 2025.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 23 November 2025
Burngreave United Juara, Asian Champions League 2025 Berjalan Sukses
Timnas
Ditargetkan Medali Perak di SEA Games 2025, Penyerang Timnas Indonesia U-22 Ingin Pertahankan Emas
Hokky Caraka mempertanyakan keputusan PSSI yang hanya memberikan target medali perak SEA Games 2025 kepada Timnas Indonesia U-22.
Rizqi Ariandi - Minggu, 23 November 2025
Ditargetkan Medali Perak di SEA Games 2025, Penyerang Timnas Indonesia U-22 Ingin Pertahankan Emas
Italia
Inter Milan vs AC Milan: Cristian Chivu Tegaskan Tidak Ada Favorit dalam Derby della Madonnina
Pelatih Inter Milan Cristian Chivu menegaskan tidak ada favorit dalam laga Derby della Madonnina.
Yusuf Abdillah - Minggu, 23 November 2025
Inter Milan vs AC Milan: Cristian Chivu Tegaskan Tidak Ada Favorit dalam Derby della Madonnina
Jadwal
Link Streaming Elche vs Real Madrid, Senin 24 November 2025
Real Madrid akan bertandang ke markas Elche pada pertandingan pekan ke-13 LaLiga 2025-2026, di Stadion Manuel Martinez Valero.
Yusuf Abdillah - Minggu, 23 November 2025
Link Streaming Elche vs Real Madrid, Senin 24 November 2025
Inggris
Manchester City Kalah, Pep Guardiola Bungkam soal Wasit
Bos Manchester City Pep Guardiola menolak menyalahkan wasit setelah timnya dikalahkan Newcastle United 1-2 dalam laga lanjutan Premier League.
Yusuf Abdillah - Minggu, 23 November 2025
Manchester City Kalah, Pep Guardiola Bungkam soal Wasit
Bagikan