Pelatih SPAL Bocorkan Rahasia Bekuk Juventus

SPAL di luar dugaan mampu memberikan perlawanan sengit pada Juventus.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Minggu, 14 April 2019
Pelatih SPAL Bocorkan Rahasia Bekuk Juventus
Juventus (Twitter Juventus)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pelatih SPAL, Leonardo Semplici, mengungkapkan resep mengalahkan Juventus 2-1 dalam pertandingan pekan ke-32 Serie A 2018-2019, di Stadio Paolo Mazza, Sabtu (13/4). Menurut sang pelatih, SPAL bermain berbeda pada babak kedua.

SPAL di luar dugaan mampu memberikan perlawanan sengit pada Juventus. Meskipun, tuan rumah sempat tertinggal terlebih dahulu melalui gol Moise Kean pada menit ke-30.

Babak kedua berlangsung baik untuk SPAL. Tim yang sedang menempati papan tengah tersebut mencetak dua gol melalui aksi Kevin Bonifazi pada menit ke-49 dan Sergio Floccari pada menit ke-74.

"Kami telah menampilkan performa terhebat. Itulah yang kami butuhkan untuk mendapatkan hasil baik meski melawan tim berkualitas, meski tanpa pemain terbaiknya," ungkap Smplici seperti dilaporkan Football Italia.

Baca juga:

SPAL 2-1 Juventus: Pesta Juara Bianconeri Tertunda

Bek Juventus Andrea Barzagli Gantung Sepatu

Juventus

"Saya mengatakan pada para pemain kalau memang kalah, setidaknya telah memberikan perlawanan," sambungnya.

Juventus memang tidak membawa sejumlah pemain terbaiknya pada pertandingan kontra SPAL. La Vecchia Signora sedang fokus menatap laga leg kedua perempat final Liga Champions melawan Ajax Amsterdam. Pada pertemuan pertama, kedua tim bermain sama kuat 1-1.

"Sampai pada titik itu, kami memenang tidak bisa memberikan perlawanan. Saya berteriak dan itu menggugah mereka. Kami menjadi tim yang berbeda pada babak kedua," ungkap sang pelatih.

Hasil tersebut membuat Juventus terpaksa menunda pesta juara yang sudah di depan mata. Namun, Cristiano Ronaldo dan kawan-kawan masih bisa berpesta pada pekan ke-32 andai Chievo mampu menundukkan atau mengimbangi Napoli.

Spal Juventus Breaking News Serie a
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

17.584

Berita Terkait

Jadwal
Jadwal dan Link Live Streaming Barcelona vs Girona, Sabtu 18 Oktober 2025
Barcelona akan kedatangan Girona pada pertandingan pekan kesembilan LaLiga 2025/2026, di Estadi Olimpic Lluis Companys.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025
Jadwal dan Link Live Streaming Barcelona vs Girona, Sabtu 18 Oktober 2025
Liga Indonesia
Link Streaming Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta Sabtu 18 Oktober 2025, Live Sebentar Lagi
Persebaya akan menjamu Persija di Stadion Gelora Bung Tomo, Sabtu (18/10). Simak informasi link streaming Persebaya vs Persija di sini.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Link Streaming Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta Sabtu 18 Oktober 2025, Live Sebentar Lagi
Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta, Sabtu 18 Oktober 2025
Berikut ini informasi mengenai jadwal siaran langsung Persebaya vs Persija, Sabtu (18/10).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Jadwal Siaran Langsung Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta, Sabtu 18 Oktober 2025
Italia
Jarang Bertemu Keluarga saat di Manchester United, David De Gea Kini Dapat Kedamaian bersama Fiorentina
Kiper asal Spanyol itu mengatakan akhirnya menemukan ketenagan dan kedamaian di Fiorentina.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025
Jarang Bertemu Keluarga saat di Manchester United, David De Gea Kini Dapat Kedamaian bersama Fiorentina
Inggris
Arne Slot Minta Florian Wirtz Ikuti Jejak Legenda Premier League
Florian Wirtz menjalani awal yang kurang mengesankan sejak bergabung dengan Liverpool dari Bayer Leverkusen.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025
Arne Slot Minta Florian Wirtz Ikuti Jejak Legenda Premier League
Liga Indonesia
Mauricio Souza Nantikan Atmosfer Laga Persebaya vs Persija di GBT
Ribuan pendukung Persija dikabarkan bakal mendukung langsung tim kesayangannya di Surabaya.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Mauricio Souza Nantikan Atmosfer Laga Persebaya vs Persija di GBT
Inggris
Fakta dan Statistik yang Perlu Diketahui Sebelum Menonton Duel Panas Liverpool vs Manchester United
Liverpool dan Manchester United akan bertemu di pekan kedelapan Premier League 2025-2026 di Anfield, Minggu (19/9) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025
Fakta dan Statistik yang Perlu Diketahui Sebelum Menonton Duel Panas Liverpool vs Manchester United
Liga Indonesia
Persiapan Bagus, Persija Bidik Kemenangan di Kandang Persebaya
Persija akan menghadapi Persebaya di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Sabtu (18/10).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Persiapan Bagus, Persija Bidik Kemenangan di Kandang Persebaya
Inggris
Eks Penyerang AC Milan dan Liverpool Digaet Klub Milik Gary Neville dan David Beckham
Salford City, yang dimiliki bersama oleh ikon sepak bola David Beckham dan Gary Neville, telah menyelesaikan transfer mantan striker AC Milan dan Liverpool Fabio Borini.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025
Eks Penyerang AC Milan dan Liverpool Digaet Klub Milik Gary Neville dan David Beckham
Jadwal
Link Live Streaming Nottingham Forest vs Chelsea, Sabtu 18 Oktober 2025
Nottingham Forest akan menjamu Chelsea di City Ground pada pekan kedelapan Premier League, Sabtu (18/10).
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025
Link Live Streaming Nottingham Forest vs Chelsea, Sabtu 18 Oktober 2025
Bagikan