Pelatih Rockets Usai Tim Kalah Lagi: 'Kami Bermain Seperti Sampah'

Memulai NBA 2018-19 sebagai kandidat juara, kini Houston Rockets berubah menjadi tim pesakitan
Hendry WibowoHendry Wibowo - Rabu, 31 Oktober 2018
Pelatih Rockets Usai Tim Kalah Lagi: 'Kami Bermain Seperti Sampah'
Mike D'Antoni bersama Chris Paul (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Memulai NBA 2018-19 sebagai kandidat juara, kini Houston Rockets berubah menjadi tim pesakitan. Terbaru, tim dikalahkan Portland Trail Blazers dengan skor 85-104 meski bermain di kandang sendiri, Rabu pagi WIB.

Praktis Rockets sudah menderita empat kekalahan beruntun dan dua laga terakhir dirasakan tanpa pemain bintang mereka yang cedera, James Harden.

Kini rapor Rockets setelah enam pertandingan adalah 1-5 dan menempati posisi buncit bersama Phoenix Suns di Wilayah Barat.

Yang perlu jadi catatan empat pertandingan kandang di mana tim kalah, rata-rata selisih poin tertinggal tim mencapai 17 poin. Sebuah fakta buruknya pertahanan tim.

Pelatih Mike D'Antoni pun seakan lelah menjawab pertanyaan media terkait apa yang salah di Rockets. "Saat ini kami bermain seperti sampah," kata D'Antoni.

"Kamia hanya tidak bermain bagus. Anda (media) tahu, saya tidak punya banyak jawaban untuk kalian sekarang. Kami akan mencari solusinya dan bakal melawannya," tambah D'Antoni.

Saat Rockets dikalahkan Los Angeles Clippers beberapa waktu lalu, D'Antoni mengindikasikan harus ada perubahan drastis saat tim bertahan. Karena skema yang digunakan musim lalu tidak cocok kembali diterapkan musim ini.*

Houston Rockets Breaking News NBA Chris Paul James Harden
Ditulis Oleh

Hendry Wibowo

Motorsports Enthusiast and Giallorossi Fan
Posts

2.794

Berita Terkait

Jadwal
Link Streaming Sunderland vs Manchester City, Jumat 2 Januari 2026
Manchester City mengawali 2026 dengan ujian berat saat tandang ke markas Sunderland pada lanjutan Premier League 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Kamis, 01 Januari 2026
Link Streaming Sunderland vs Manchester City, Jumat 2 Januari 2026
Inggris
Pep Guardiola Tidak Yakin Tinggal Dua Tim yang Berpacu di Jalur Juara Premier League
Pep Guardiola mempertanyakan anggapan yang menyebut persaingan gelar Premier League musim ini hanya melibatkan Manchester City dan Arsenal.
Yusuf Abdillah - Kamis, 01 Januari 2026
Pep Guardiola Tidak Yakin Tinggal Dua Tim yang Berpacu di Jalur Juara Premier League
Liga Indonesia
Jordi Amat Bicara Laga Persib vs Persija di Tengah Ketatnya Persaingan Papan Atas
Persija Jakarta akan bertandang ke markas Persib Bandung pada pekan ke-17 Super League 2025/2026, Minggu (11/1).
Rizqi Ariandi - Kamis, 01 Januari 2026
Jordi Amat Bicara Laga Persib vs Persija di Tengah Ketatnya Persaingan Papan Atas
Inggris
Kai Havertz dan Gabriel Jesus Kembali, Mikel Arteta Dihadapkan pada Keputusan Sulit soal Viktor Gyokeres
Viktor Gyokeres telah memberikan dilema besar bagi Arsenal dalam upaya mereka meraih gelar juara.
Yusuf Abdillah - Kamis, 01 Januari 2026
Kai Havertz dan Gabriel Jesus Kembali, Mikel Arteta Dihadapkan pada Keputusan Sulit soal Viktor Gyokeres
Liga Indonesia
Dirumorkan ke Persija Jakarta, Ezra Walian Pilih Fokus Bantu Persik Kediri
Ezra Walian musim ini memegang peran sentral di Persik. Tak hanya jadi kapten, Ezra juga produktif dalam mencetak gol dan assist.
Rizqi Ariandi - Kamis, 01 Januari 2026
Dirumorkan ke Persija Jakarta, Ezra Walian Pilih Fokus Bantu Persik Kediri
Italia
Terungkap, Luka Modric Berencana Gantung Sepatu di Real Madrid, Bukan AC Milan
Mengakhiri karier bersama Real Madrid merupakan rencana ideal yang tidak bisa diwujudkan Luka Modric.
Yusuf Abdillah - Kamis, 01 Januari 2026
Terungkap, Luka Modric Berencana Gantung Sepatu di Real Madrid, Bukan AC Milan
Liga Indonesia
Diinisiasi Pramono Anung, Persija Bakal Hadapi Hertha Berlin pada 2027
Laga uji coba Persija vs Hertha Berlin digelar untuk memperingati ulang tahun ke-500 Jakarta pada 2027.
Rizqi Ariandi - Kamis, 01 Januari 2026
Diinisiasi Pramono Anung, Persija Bakal Hadapi Hertha Berlin pada 2027
Jadwal
Link Streaming Liverpool vs Leeds United, 2 Januari 2026
Liverpool akan menjamu Leeds United di Stadion Anfield pada pertandingan pekan ke-19 Premier League 2025-2026, Jumat (2/1) pukul 00.30 WIB.
Yusuf Abdillah - Kamis, 01 Januari 2026
Link Streaming Liverpool vs Leeds United, 2 Januari 2026
Italia
Demi Pertahankan Mike Maignan, AC Milan Siap Beri Gaji Tinggi
AC Milan dilaporkan bersedia mengalah dalam negosiasi perpanjangan kontrak Mike Maignan.
Yusuf Abdillah - Kamis, 01 Januari 2026
Demi Pertahankan Mike Maignan, AC Milan Siap Beri Gaji Tinggi
Inggris
7 Statistik Menarik Jelang Laga Liverpool vs Leeds United
Liverpool datang dengan modal tanpa terkalahkan dalam tujuh pertandingan terakhir di semua kompetisi.
Yusuf Abdillah - Kamis, 01 Januari 2026
7 Statistik Menarik Jelang Laga Liverpool vs Leeds United
Bagikan