Pelatih Malaysia Lega Mohamadou Sumareh Mulai Pulih Jelang Hadapi Timnas Indonesia

Pemain naturalisasi kelahiran Gambia berusia 27 tahun itu sebelumnya mengalami cedera pangkal paha.
Frengky AruanFrengky Aruan - Senin, 02 September 2019
Pelatih Malaysia Lega Mohamadou Sumareh Mulai Pulih Jelang Hadapi Timnas Indonesia
Pelatih Timnas Malaysia, Tan Cheng Hoe. (AFC)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pelatih Timnas Malaysia, Tan Cheng Hoe, lega Mohamadou Sumareh menunjukkan tanda positif pulih dari cedera. Pemain naturalisasi kelahiran Gambia berusia 27 tahun itu sebelumnya mengalami cedera pangkal paha.

Karena cedera tersebut, Sumareh tak tampil di dua pertandingan Pahang FA di Piala Malaysia. Ia juga tak turun saat Timnas Malaysia beruji coba dengan Yordania di Stadion Nasional Bukit Jalil, Jumat lalu.

Meski begitu, namanya tetap dimasukkan oleh Tan Cheng Hoe untuk laga melawan Indonesia. Hal ini pula yang membuat Tan Cheng Hoe membawa 24 pemain, di mana satu di antaranya untuk antisipasi apabila Sumareh tetap tak bisa diturunkan.

Baca Juga:

Pelatih Timnas Malaysia Bawa 24 Pemain untuk Laga Melawan Indonesia

Pelatih Timnas Thailand Umumkan 23 Pemain untuk Hadapi Vietnam dan Indonesia

Tanda-tanda membaik ditunjukkan Sumareh dengan turun berlatih bersama skuat Harimau Malaya, Minggu (1/9).

"Saya sedang memantau perkembangan Sumareh. Nampaknya ia menunjukkan tanda positif untuk pulih," kata Tan Cheng Hoe dikutip dari Utusan.

Timnas Malaysia akan menghadapi Indonesia dalam laga pertama Grup G putaran kedua kualifikasi bersama Piala Dunia 2022 dan Piala Asia 2023. Laga akan digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta pada 5 September.

"Kami berharap ia pulih sepenuhnya sebelum laga melawan Indonesia nanti."

Malaysia Timnas Indonesia Breaking News Kualifikasi Piala Dunia 2022
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Timnas
Resmi, Berikut Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala AFF 2026
Timnas Indonesia akan memainkan laga perdananya di Piala AFF 2026 menghadapi Kamboja pada 27 Juli mendatang.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Resmi, Berikut Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala AFF 2026
Italia
Laga Lawan Como Bukti AC Milan Membutuhkan Mike Maignan
Mike Maignan tampil luar biasa dengan berhasil mengamankan tujuh dari delapan tembakan on target Como.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Laga Lawan Como Bukti AC Milan Membutuhkan Mike Maignan
Timnas
Bertekad Akhiri Kutukan, Rizky Ridho Pasang Target Juara Piala AFF 2026 di Era John Herdman
Rizky Ridho percaya diri menatap Piala AFF 2026 bersama pelatih baru Timnas Indonesia asal Inggris, John Herdman.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Bertekad Akhiri Kutukan, Rizky Ridho Pasang Target Juara Piala AFF 2026 di Era John Herdman
Berita
Sarga.co Sukses Gelar Indonesia Rising Stars Award 2026, Panggung Apresiasi Insan Berkuda Nasional
Indonesia Rising Stars Award menjadi terobosan cemerlang dari Sarga.co untuk mengapresiasi insan berkuda di Indonesia.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Sarga.co Sukses Gelar Indonesia Rising Stars Award 2026, Panggung Apresiasi Insan Berkuda Nasional
Lainnya
Bertekad Bangkit, Bandung bjb Tandamata Ingin Sapu Bersih Kemenangan pada Seri Medan
Bandung bjb Tandamata akan menghadapi Medan Falcons (16/1) dan Jakarta Electric PLN Mobile (17/1) di seri Medan.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Bertekad Bangkit, Bandung bjb Tandamata Ingin Sapu Bersih Kemenangan pada Seri Medan
Spanyol
5 Kandidat Pelatih Baru Real Madrid
Beberapa nama muncul sebagai opsi potensial menjadi kandidat pelatih baru di Real Madrid.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
5 Kandidat Pelatih Baru Real Madrid
Spanyol
Debut Buruk Alvaro Arbeloa, Real Madrid Cari Pelatih Baru
Setelah tersingkir dari Copa del Rey, Real Madrid mencari pelatih baru untuk musim depan.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Debut Buruk Alvaro Arbeloa, Real Madrid Cari Pelatih Baru
Lainnya
XSeries 2 Indonesia, Pertarungan Dua Goat Futsal Ricardinho dan Falcao
XSeries-2 juga menghadirkan banyak influncer, hingga pemain sepak bola profesional di Indonesia.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 16 Januari 2026
XSeries 2 Indonesia, Pertarungan Dua Goat Futsal Ricardinho dan Falcao
Spanyol
Calon Lawan Barcelona di Perempat Final Copa del Rey
Barcelona akan diundi bersama enam klub Divisi Pertama lainnya dengan satu perwakilan dari Divisi Kedua.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Calon Lawan Barcelona di Perempat Final Copa del Rey
Italia
AC Milan Kesulitan Kalahkan Como, Allegri Beberapa Kali Ubah Taktik
AC Milan harus bekerja keras untuk bisa mengalahkan Como 3-1 pada laga lanjutan Serie A, Jumat (16/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
AC Milan Kesulitan Kalahkan Como, Allegri Beberapa Kali Ubah Taktik
Bagikan