Pelatih Bali United Tetap Apresiasi Pemain meski Kalah dari Persija

Eko Purdjianto melihat Stefano Lilipaly dkk. punya keinginan bangkit dan meraih kemenangan.
Frengky AruanFrengky Aruan - Senin, 03 Desember 2018
Pelatih Bali United Tetap Apresiasi Pemain meski Kalah dari Persija
Partai Bali United Vs Persija Jakarta. (Media Persija)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pelatih sementara Bali United, Eko Purdjianto, mengapresiasi pemain Serdadu Tridatu meski kalah 1-2 dari Persija Jakarta dalam laga pekan ke-33 Liga 1 2018 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Minggu (3/12).

Kekalahan ini membuat Bali United belum keluar dari keterpurukan setelah menerima tiga kekalahan secara beruntun. Masing-masing-masing saat bertemu Persipura Jayapura (0-1), Persebaya Surabaya (2-5), dan PSM Makassar (0-4).

Apresiasi disampaikan karena anak asuh menunjukkan keinginan bangkit untuk meraih kemenangan. Menurutnya, Serdadau Tridatu punya peluang untuk selamat dari kekalahan dalam laga melawan Persija.

Baca Juga:

Persija Kalahkan Bali United, Teco Singgung Dugaan Sebelum Laga

Gol untuk Persija Jakarta Terasa Istimewa bagi Sandi Sute

Para pemain Persija Jakarta merayakan kemenangan atas Bali United. (Media Persija)

Upaya Bali United untuk mengejar ketertinggalan tak tercapai. Diakui dipengaruhi ulah suporter yang menyalakan flare serta kembang api, yang membuat laga berkali-kali dihentikan.

"Saya mencoba menumbuhkan motivasi setelah menelan kekalahan tiga kali beruntun. Tidak mudah bagi kami, tapi saya mengapresiasi pemain karena mau bangkit dan menang," kata Eko Purdjianto.

"Kami sudah lama tak menang. Laga melawan Persija merupakan partai kandang terakhir, jadi kami butuh kemenangan dan kemenangan juga untuk Semeton," sambungnya.

Bali United sempat tertinggal 0-2 dari Persija Jakarta. Masing-masing lewat gol Sandi Sute (7') dan Marko Simic (84'). Bali United hanya membuat satu gol melalui Stefano Lilipaly (95').

Breaking News Bali United Persija jakarta Liga 1
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Newcastle United vs Manchester City, Live Sebentar Lagi
Newcastle United akan menjamu Manchester City pada leg pertama semifinal Piala Liga Inggris. Simak jadwal siaran langsung dan link streaming pertandingannya di sini.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Newcastle United vs Manchester City, Live Sebentar Lagi
Timnas
John Herdman Bicara soal Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
John Herdman berkomitmen untuk membawa sebanyak mungkin pelatih lokal ke tim kepelatihannya di Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
John Herdman Bicara soal Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
Italia
Cari Pemain Gratisan, AC Milan Intip Peluang Rekrut Leon Goretzka
AC Milan dikabarkan memantau peluang merekrut Leon Goretzka dengan status bebas transfer. Minim menit bermain di Bayern Munchen bikin masa depannya disorot.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Cari Pemain Gratisan, AC Milan Intip Peluang Rekrut Leon Goretzka
Galeri Foto
Galeri Foto: John Herdman Diperkenalkan sebagai Pelatih Timnas Indonesia
John Herdman resmi menangani Timnas Indonesia untuk dua tahun ke depan.
Tengku Sufiyanto - Selasa, 13 Januari 2026
Galeri Foto: John Herdman Diperkenalkan sebagai Pelatih Timnas Indonesia
Timnas
Timnas Indonesia Ditargetkan Juara AFF 2026 dan 8 Besar Piala Asia 2027, John Herdman Menjawab
Selain itu, pelatih Timnas Indonesia John Herdman juga menjawab target babak 8 besar Piala Asia 2027.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
Timnas Indonesia Ditargetkan Juara AFF 2026 dan 8 Besar Piala Asia 2027, John Herdman Menjawab
Spanyol
Menilik Performa Xabi Alonso sebagai Pelatih Real Madrid: Keok pada Beberapa Laga Besar
Xabi Alonso harus mengakhiri petualangannya bersama Real Madrid lebih cepat dari dugaan. Kekalahan di laga-laga besar hingga final Piala Super Spanyol jadi sorotan. Begini rapor lengkapnya!
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Menilik Performa Xabi Alonso sebagai Pelatih Real Madrid: Keok pada Beberapa Laga Besar
Spanyol
Xabi Alonso Kirim Pesan Mengharukan Usai Berpisah dengan Real Madrid
Xabi Alonso menyampaikan pesan emosional usai berpisah dengan Real Madrid. Pelatih asal Spanyol itu mengungkap rasa hormat, terima kasih, dan kebanggaannya.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Xabi Alonso Kirim Pesan Mengharukan Usai Berpisah dengan Real Madrid
Inggris
Breaking News: Michael Carrick Teken Kontrak sebagai Manajer Anyar Manchester United
Michael Carrick dikabarkan telah meneken kontrak sebagai manajer anyar Manchester United. Fabrizio Romano disebut melaporkan kesepakatan hingga akhir musim.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Breaking News: Michael Carrick Teken Kontrak sebagai Manajer Anyar Manchester United
Timnas
Kemiripan Timnas Indonesia dengan Timnas Kanada untuk Modal Lolos Piala Dunia
Asisten pelatih Timnas Indonesia, Cesar Meylan, menilai potensi Skuad Garuda mirip Kanada sebelum lolos Piala Dunia 2022. Ini alasan keyakinannya.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Kemiripan Timnas Indonesia dengan Timnas Kanada untuk Modal Lolos Piala Dunia
Timnas
Sudah Hubungi Lebih dari 60 Pemain, John Herdman Ungkap Target Jangka Pendek Bersama Timnas Indonesia
John Herdman membeberkan target jangka pendeknya bersama Timnas Indonesia. Pelatih asal Inggris itu fokus analisis, komunikasi pemain, dan evaluasi kegagalan ke Piala Dunia 2026.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Sudah Hubungi Lebih dari 60 Pemain, John Herdman Ungkap Target Jangka Pendek Bersama Timnas Indonesia
Bagikan