Pecahkan Rekor di SEA Games 2025, Diva Renatta Juga Persembahkan Medali Emas untuk Tim Indonesia
BolaSkor.com - Tim Indonesia kembali menambah perolehan medali emas di SEA Games 2025 yang memasuki hari kedua setelah pembukaan.
Dihelat di Supachalasai Stadium, Kamis (11/12) malam WIB, atlet putri Indonesia, Diva Renatta, sukses mempersembahkan medali emas.
Diva tampil memukau pada nomor lompat galah putri dan menambah jumlah medali emas Tim Indonesia menjadi 13.
Baca Juga:
SEA Games 2025: Tambahan Dua Medali Emas dari Cabor Renang
SEA Games 2025: Setelah Tiga Kali Gagal, Tim Basket 3x3 Putri Rebut Medali Emas
SEA Games 2025: Cabor Water Ski dan Wakeboard Tambah Perolehan Medali Emas Tim Indonesia
View this post on Instagram
"Dari cabang olahraga atletik, Diva Renatta Jayadi berhasil meraih medali emas pada nomor Women’s Pole Vault sekaligus memecahkan rekor SEA Games dengan ketinggian 4.35 m," demikian pernyataan di Instagram Kemenpora.
Pecahkan Rekor SEA Games
Arief Hadi
16.134
Berita Terkait
Superkomputer Opta Bongkar Prediksi Juventus vs Lecce: Bianconeri Hampir Pasti Menang
Pep Guardiola Jawab Isu Enzo Maresca Gantikan Posisinya di Manchester City
Jadwal Siaran Langsung Persija Jakarta vs Persijap Jepara di Super League 2025/2026, Sabtu 3 Januari 2026
Inter Milan Siap Rampungkan Transfer, Joao Cancelo Masih Tunggu Keputusan Barcelona
Prediksi dan Statistik Espanyol vs Barcelona: Misi Menjaga Momentum
Prediksi dan Statistik Juventus vs Lecce: Bukan Lawan Sebanding
Massimiliano Allegri Bantah AC Milan Berada di Puncak Klasemen karena Jadwal Lebih Sepi
Unggul Statistik, Persebaya Tak Boleh Lengah Lawan Madura United
Hasil Serie A: Tumbangkan Cagliari, AC Milan Geser Inter Milan dari Puncak Klasemen