Pahami Perasaan Penggemar, Bos Liverpool Akui Kecewa Trent Alexander-Arnold Hengkang
BolaSkor.com - Promosi dari akademi dan membuat senang fans dengan performa, komitmen, dan kualitasnya, Trent Alexander-Arnold pergi dengan menyisakan luka mendalam di hati suporter Liverpool.
Berbeda dari Mohamed Salah dan Virgil van Dijk yang memilih teken kontrak baru, Alexander-Arnold membuat penggemar kecewa dengan keputusannya pergi dan menghiraukan sodoran kontrak Liverpool.
Alexander-Arnold kemudian bergabung dengan Real Madrid yang merekrutnya gratis (free agents) dan posisinya digantikan Jeremie Frimpong di Liverpool.
Baca Juga:
Gabung Liverpool, Milos Kerkez Lega Tidak Lagi Jadi Lawan Mohamed Salah
Resmi Digaet Liverpool, Milos Kerkez Diyakini Arne Slot Bakal Jadi Bagian Penting Timnya
Bintang Liverpool Alexis Mac Allister Doakan Luciano Guaycochea Sukses di Persib Bandung
View this post on Instagram
Sejak memutuskan tak memperpanjang kontraknya, Alexander-Arnold mendapatkan perlakuan yang berbeda dari fans Liverpool yang menyorakinya setiap kali bermain, baik di laga tandang atau di Anfield.
Bos Liverpool Juga Kecewa
Arief Hadi
16.175
Berita Terkait
7 Pemain yang Pernah Membela Arsenal dan Liverpool
7 Fakta Menarik Duel Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Kryptonite untuk The Gunners
Piala Super Spanyol: Barcelona Lolos ke Final, Nantikan El Clasico
Link Streaming Atletico Madrid vs Real Madrid, Jumat 9 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Arsenal vs Liverpool: Duel Krusial dalam Perebutan Titel Premier League
Prediksi dan Statistik Atletico vs Real Madrid: Derby Madrid Merebutkan Tiket Final
Bournemouth vs Tottenham Hotspur Jadi Laga Perpisahan Antoine Semenyo?
Carlos Pena Datangkan Eks Anak Asuhnya di Persija ke Persita Tangerang
Persija Jakarta Lepas 3 Pemain Termasuk Berlabel Timnas Jelang Laga Kontra Persib Bandung