Optimisme Tinggi Timnas Basket di FIBA Asia Cup 2022

Tim nasional basket Indonesia ingin menyapu bersih kemenangan di FIBA Asia Cup 2022.
Andhika PutraAndhika Putra - Kamis, 30 Juni 2022
Optimisme Tinggi Timnas Basket di FIBA Asia Cup 2022
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pelatih tim nasional basket Indonesia, Rajko Toroman, mematok target tinggi pada FIBA Asia Cup 2022. Pria asal Serbia itu ingin Andakara Prastawa dkk. menyapu bersih kemenangan di fase grup.

Di FIBA Asia Cup 2022, tim nasional basket Indonesia tergabung di Grup A. Tim Garuda akan berhadapan dengan Saudi Arabia, Yordania, dan Australia.

Bila berhasil menyapu bersih kemenangan, maka tim nasional basket Indonesia akan keluar sebagai juara grup dan melaju ke perempat final FIBA Asia Cup 2022. Artinya tiket menuju FIBA World Cup 2023 sudah ditangan.

Baca Juga:

Menang Atas West Bandits, Dewa United Surabaya Semakin Utuh

Golden State Warriors Juara NBA, Stephen Curry MVP Final

“Saya menargetkan tiga kemenangan (di penyisihan grup). Dengan tiga kemenangan Indonesia aman ke perempat final dan lolos ke Piala Dunia," ucap Rajko.

Target yang berbeda justru diucap manajer tim nasional basket Indonesia, Jeremy Santoso. Pria yang juga memiliki jabatan di RANS PIK Basketball itu hanya menargetkan dua kemenangan.

"Kami menargetkan menang dua kali. Nggak mau mepet-mepet harus dua kali menang," ujar Jeremy.

Breaking News FIBA FIBA Asia Cup 2022
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Prediksi
Prediksi Manchester City vs Borussia Dortmund: Etihad Stadium Angker untuk Tim Jerman
Manchester City punya rekor ganas di Etihad saat menghadapi tim Jerman. Mampukah Dortmund mematahkan dominasi The Citizens?
Johan Kristiandi - Rabu, 05 November 2025
Prediksi Manchester City vs Borussia Dortmund: Etihad Stadium Angker untuk Tim Jerman
Timnas
Pesan Nova Arianto untuk Timnas Indonesia U-17 Jelang Melawan Brasil
Skuad Garuda Muda takluk 1-3 dari Zambia U-17, pada laga perdana Grup H Piala Dunia U-17 2025 di Aspire Zone - Picth 7, Qatar, Rabu (5/11) dini hari WIB.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 05 November 2025
Pesan Nova Arianto untuk Timnas Indonesia U-17 Jelang Melawan Brasil
Liga Champions
Prediksi dan Statistik Inter Milan vs Kairat Almaty: Nerazzurri di Atas Angin
Inter diunggulkan saat menjamu Kairat Almaty di Liga Champions. Kondisi tim, prediksi susunan pemain, dan peluang kemenangan besar Nerazzurri.
Johan Kristiandi - Rabu, 05 November 2025
Prediksi dan Statistik Inter Milan vs Kairat Almaty: Nerazzurri di Atas Angin
Timnas
Timnas Indonesia U-17 Kalah Lawan Zambia, Nova Sesalkan Penampilan Para Pemainnya di Babak Pertama
Timnas Indonesia U-17 harus takluk 1-3 dari Zambia, pada laga perdana Grup H Piala Dunia U-17 2025 di Aspire Zone - Picth 7, Qatar, Rabu (5/11) dini hari WIB.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 05 November 2025
Timnas Indonesia U-17 Kalah Lawan Zambia, Nova Sesalkan Penampilan Para Pemainnya di Babak Pertama
Hasil akhir
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Sempat Unggul, Timnas Indonesia U-17 Kalah oleh Zambia
Pada laga berikutnya Timnas Indonesia U-17 akan bertemu Brasil yang menang 7-0 atas Honduras.
Rizqi Ariandi - Rabu, 05 November 2025
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Sempat Unggul, Timnas Indonesia U-17 Kalah oleh Zambia
Jadwal
Jadwal dan Link Streaming PSG vs Bayern Munchen, Rabu 5 November 2025
Paris Saint-Germain (PSG) menjamu Bayern Munchen pada lanjutan Liga Champions 2025-2026 di Parc des Princes.
Yusuf Abdillah - Selasa, 04 November 2025
Jadwal dan Link Streaming PSG vs Bayern Munchen, Rabu 5 November 2025
Timnas
Link Streaming Piala Dunia U-17 2025 Timnas Indonesia U-17 vs Zambia U-17, Live Sebentar Lagi
Laga Timnas Indonesia U-17 vs Zambia U-17 tidak ditayangkan televisi nasional.
Rizqi Ariandi - Selasa, 04 November 2025
Link Streaming Piala Dunia U-17 2025 Timnas Indonesia U-17 vs Zambia U-17, Live Sebentar Lagi
Liga Champions
Liverpool vs Real Madrid: Teror Mulai Terasa, Mural Alexander-Arnold Dekat Anfield Dirusak
Kepulangan Trent Alexander-Arnold ke Anfield sebagai pemain Real Madrid diwarnai perusakan mural ikoniknya. Sentimen pengkhianat dan tulisan 'Adios El Rata' menghiasi Sybil Street jelang laga UCL.
Johan Kristiandi - Selasa, 04 November 2025
Liverpool vs Real Madrid: Teror Mulai Terasa, Mural Alexander-Arnold Dekat Anfield Dirusak
Italia
Kabar Terkini soal Kontrak Baru Mike Maignan
Kontrak baru Mike Maignan di AC Milan belum juga menemui kata sepakat. Meski tampil gemilang lawan AS Roma, sang kiper justru dikabarkan enggan bertahan di San Siro!
Johan Kristiandi - Selasa, 04 November 2025
Kabar Terkini soal Kontrak Baru Mike Maignan
Liga Champions
Fabrizio Romano Ungkap Masa Depan Arne Slot jika Liverpool Kalah Lawan Real Madrid
Liverpool vs Real Madrid: Laga Champions penentu karier Arne Slot. Simak update eksklusif dari Fabrizio Romano soal posisi Slot di Anfield.
Johan Kristiandi - Selasa, 04 November 2025
Fabrizio Romano Ungkap Masa Depan Arne Slot jika Liverpool Kalah Lawan Real Madrid
Bagikan