Olimpiade Beijing 2008 Berkesan dan Bantu Adaptasi Marco Motta dalam Karier bersama Persija

Marco Motta langsung tampil tokcer di awal karier bersama Persija.
Hadi FebriansyahHadi Febriansyah - Jumat, 22 Mei 2020
Olimpiade Beijing 2008 Berkesan dan Bantu Adaptasi Marco Motta dalam Karier bersama Persija
Marco Motta. (BolaSkor.com/Hadi Febriansyah)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Bek sayap Persija Jakarta, Marco Motta menjadi sorotan pada kompetisi Liga 1 2020. Mantan pemain Juventus dan AS Roma ini bersedia berseragam Persija dan langsung menujunkan kualitasnya.

Sejauh ini Marco Motta memang tidak kesulitan bermain bersama Macan Kemayoran, julukan Persija. Meskipun baru pertama kali bermain di Indonesia. Motta mengaku kiprah di Timnas Italia punya peran besar untuknya melakukan adaptasi di Indonesia.

Ketika bermain untuk Timnas Italia, Marco Motta pernah bermain di Olimpiade Beijing pada 2008. Saat itu Timnas Italia hanya mampu sampai babak perempat final, mereka dikandaskan oleh Belgia.

Baca Juga:

Bambang Pamungkas Sebut Ponaryo Astaman Cocok Jadi Ketum PSSI

Mantan Dirut Persija Jakarta Gandeng Pemprov DKI untuk Salurkan Bantuan Virus Corona

Tak hanya itu, Olimpiade juga membuat dirinya mudah ketika bermain di Indonesia, bersama Persija. Sejauh ini Motta mampu menampilkan kualitasnya dengan baik, sebelum Liga 1 ditangguhkan.

“Ya saya selalu ingat pada Olimpiade 2008 di Beijing. Saat itu saya berada dengan pemain-pemain masa depan Italia," ucap Motta, seperti dilansir laman resmi Persija.

"Olimpiade di Beijing juga membuat saya tidak kaget saat tiba di Indonesia 12 tahun kemudian, karena cuaca dan kultur Asia tidak terlalu jauh berbeda,” pungkas mantan pemain Juventus itu.

Bersama Persija, dari dua pertandingannya pemain berusia 34 tahun ini sudah memperlihatkan kontribusi yang luar biasa. Ia menjadi sosok pembeda ketika Persija berhasil meraih kemenangan 3-2 atas Borneo FC pada saat itu Motta berhasil mencetak satu assist.

Persija jakarta Marco motta Liga 1 Timnas Italia Juventus AS Roma
Posts

4.870

Berita Terkait

Liga Indonesia
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Persija Jakarta kembali menelan kekalahan saat bertandang ke markas Persib Bandung. Kali ini, Macan Kemayoran kalah oleh gol tunggal Beckham Putra.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Liga Indonesia
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Persija harus bermain dengan 10 pemain, usai Bruno Tubarao mendapat kartu merah pada menit ke-53.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Liga Indonesia
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Selebrasi ini pernah berujung sanksi Komdis PSSI karena dinilai memprovokasi suporter Persija.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Liga Indonesia
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Persib Bandung berhasil mengalahkan Persija Jakarta dengan skor 1-0 di Stadion GBLA, Minggu (11/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Italia
Juventus Pertimbangkan Barter Pemain dengan AC Milan
Juventus sedang mempertimbangkan untuk menawarkan kesepakatan pertukaran pinjaman kepada AC Milan.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Juventus Pertimbangkan Barter Pemain dengan AC Milan
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persib Bandung Juara Paruh Musim Usai Kalahkan Persija Jakarta
Persib Bandung memuncaki klasemen sementara Super League 2025/2026 dengan 38 poin dari 17 laga.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Persib Bandung Juara Paruh Musim Usai Kalahkan Persija Jakarta
Hasil akhir
Beckham Putra Bawa Persib Unggul atas Persija di Babak Pertama
Beckham Putra mencetak gol pada menit kelima, dan membawa Persib unggul atas Persija 1-0.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Beckham Putra Bawa Persib Unggul atas Persija di Babak Pertama
Jadwal
Link Streaming Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026 11 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Persib Bandung akan menghadapi Persija Jakarta di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Gedebage, Minggu (11/1) pukul 15.30 sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Link Streaming Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026 11 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026, 11 Januari 2026
Persib Bandung akan menghadapi Persija Jakarta di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Gedebage, Minggu (11/1) pukul 15.30 sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026, 11 Januari 2026
Prediksi
Prediksi Persib Bandung vs Persija Jakarta 11 Januari 2026, Merebutkan Takhta Juara Paruh Musim
Laga ini merupakan duel klasik sepak bola Indonesia yang punya rivalitas cukup lama sejak Perserikatan 1931.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi Persib Bandung vs Persija Jakarta 11 Januari 2026, Merebutkan Takhta Juara Paruh Musim
Bagikan