Ole Gunnar Solskjaer Bikin PSG Waspadai Man United

Eric-Maxim Choupo-Mouting mengungkapkan kewaspadaan PSG terhadap Manchester United.
Budi Prasetyo HarsonoBudi Prasetyo Harsono - Selasa, 15 Januari 2019
Ole Gunnar Solskjaer Bikin PSG Waspadai Man United
Ole Gunnar Solksjaer dan Paul Pogba. (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Penyerang PSG, Eric-Maxim Choupo-Mouting, mengungkapkan timnya mewaspadai Manchester United. Kehadiran Ole Gunnar Solskjaer menjadi alasan.

Ole Gunnar Solskjaer menjadi manajer sementara Manchester United sejak pertengahan Desember 2018. Saat itu, Solskjaer menggantikan posisi Jose Mourinho.

Bersama Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer mampu menunjukkan kualitas. The Red Devils selalu meraih kemenangan di bawah asuhannya.

Baca Juga:

Edinson Cavani Ungkap Rencana Pensiun pada 2020

Manchester United Akan Permanenkan Ole Gunnar Solskjaer

PSG

Catatan apik Ole Gunnar Solskjaer tersebut membuat Manchester United kembali ditakuti oleh lawan-lawannya. Tidak terkecuali PSG yang akan mereka hadapi pada ajang Liga Champions.

Eric-Maxim Choupo-Mouting menilai Ole Gunnar Solskjaer membawa perubahan di tubuh Manchester United. Namun, Choupo-Mouting mengungkapkan PSG berkonsentrasi terhadap tim mereka sendiri.

"Menurut saya Manchester United telah mengalami perubahan. Namun, memang seperti itu apabila kesebelasan berganti pemimpin," ujar Eric-Maxim Choupo-Mouting kepada RMC.

"Terdapat cara berpikir baru dan semua orang ingin unjuk kemampuan. Namun, PSG tidak peduli dengan tim lain. Kami hanya memikirkan diri sendiri."

"PSG memiliki kualitas untuk mengalahkan semua tim, tetapi Manchester United merupakan lawan sulit. Mereka memiliki tim hebat dengan pemain berkualitas," imbuh Eric-Maxim Choupo-Mouting.

PSG bakal terlebih dulu melawat ke markas Manchester United di Old Trafford pada 16 besar Liga Champions 2018-2019. Setelah itu, Parc des Princes akan menjadi saksi duel leg kedua.

PSG Manchester United Liga Champions Ole gunnar Solskjaer Eric Maxim Choupo-Moting Breaking News
Ditulis Oleh

Budi Prasetyo Harsono

Falling in love with the beauty of football because of Alessandro Del Piero and Paolo Maldini. Part time musician, full time journalist.
Posts

5.618

Berita Terkait

Spanyol
Bersikeras Mainkan High Line, Barcelona Terima Konsekuensi Pertahanan Terbuka dari Serangan Balik Lawan
Barcelona menderita dari serangan balik lawan dan terbukti dengan hasil akhir 3-3 kontra Club Brugge di Liga Champions.
Arief Hadi - Kamis, 06 November 2025
Bersikeras Mainkan High Line, Barcelona Terima Konsekuensi Pertahanan Terbuka dari Serangan Balik Lawan
Italia
Presiden AC Milan Blak-blakan Bicara tentang Laga Melawan Como di Australia
Presiden AC Milan Paolo Scaroni menegaskan bahwa bermain di pertandingan Serie A dengan Como di Perth bukan tentang uang.
Yusuf Abdillah - Kamis, 06 November 2025
Presiden AC Milan Blak-blakan Bicara tentang Laga Melawan Como di Australia
Liga Champions
Barcelona Ditahan Club Brugge, Lini Pertahanan Dapat Kritik Pedas dari Thierry Henry
Barcelona hanya bermain imbang 3-3 lawan Club Brugge. Thierry Henry mengecam lini pertahanan Barca yang dinilai terlalu mudah ditembus.
Johan Kristiandi - Kamis, 06 November 2025
Barcelona Ditahan Club Brugge, Lini Pertahanan Dapat Kritik Pedas dari Thierry Henry
Inggris
Liga Champions: Chelsea Seharusnya Menang di Markas Qarabag
Kapten Chelsea, Reece James, menyesalkan sekaligus kecewa timnya gagal meraih tiga poin kala bermain di markas Qarabag.
Arief Hadi - Kamis, 06 November 2025
Liga Champions: Chelsea Seharusnya Menang di Markas Qarabag
Klasemen
Klasemen Terkini Liga Champions 2025/2026: Bayern Munchen, Arsenal, dan Inter Milan Masih Sempurna
Klasemen Liga Champions 2025/2026 matchday 4: Bayern Munchen, Arsenal, dan Inter Milan masih sempurna. Liverpool dan Real Madrid bersaing ketat di papan atas.
Johan Kristiandi - Kamis, 06 November 2025
Klasemen Terkini Liga Champions 2025/2026: Bayern Munchen, Arsenal, dan Inter Milan Masih Sempurna
Inggris
Qarabag Ukir Rekor Lawan Tim Inggris, Chelsea Dinilai Lengah Hadapi Tuan Rumah
Chelsea gagal meraih tiga poin dan harus puas dengan hasil akhir 2-2 kala melawan Qarabag pada lanjutan laga Liga Champions.
Arief Hadi - Kamis, 06 November 2025
Qarabag Ukir Rekor Lawan Tim Inggris, Chelsea Dinilai Lengah Hadapi Tuan Rumah
Liga Indonesia
Ryo Matsumura dan Rayhan Hannan Belum Akan Comeback saat Persija Lawan Arema FC
Persija juga tidak akan diperkuat Gustavo Almeida.
Rizqi Ariandi - Kamis, 06 November 2025
Ryo Matsumura dan Rayhan Hannan Belum Akan Comeback saat Persija Lawan Arema FC
Spanyol
Lini Pertahanan Barcelona Rapuh, Hansi Flick Ngotot Pertahankan Filosofi
Meski terlihat rapuh, Hansi Flick menegaskan masalah dari Barcelona bukan hanya di lini pertahanan.
Yusuf Abdillah - Kamis, 06 November 2025
Lini Pertahanan Barcelona Rapuh, Hansi Flick Ngotot Pertahankan Filosofi
Liga Indonesia
Persija Belum Dapat Kepastian Main di Jakarta atau Tidak Lawan Persik dan PSIM Bulan Ini
Persija kembali terancam jadi tim musafir.
Rizqi Ariandi - Kamis, 06 November 2025
Persija Belum Dapat Kepastian Main di Jakarta atau Tidak Lawan Persik dan PSIM Bulan Ini
Italia
Inter Milan Cuma Menang Tipis, Cristian Chivu Gagal Tularkan Mentalitas yang Tepat
Inter Milan hanya memetik kemenangan tipis 2-1 saat menjamu Kairat Almaty pada laga lanjutan Liga Champions di Giuseppe Meazza.
Yusuf Abdillah - Kamis, 06 November 2025
Inter Milan Cuma Menang Tipis, Cristian Chivu Gagal Tularkan Mentalitas yang Tepat
Bagikan