Nostalgia - 5 Momen Berkesan Derby della Madonnina
BolaSkor.com - Italia bergejolak menjelang derby della Madonnina seri pertama musim 2020-2021. Wajar, duel yang mempertemukan Inter Milan dengan AC Milan tersebut kerap dianggap sebagai rivalitas satu kota terbaik dalam dunia sepak bola.
Dibandingkan dengan kota-kota lain, dua klub asal Milan memang memiliki prestasi yang sama baiknya. Kedua tim menjadi yang pemenang baik di Italia atau Eropa.
Prestasi kedua kesebelasan menjadi alasan duel Inter Milan kontra AC Milan selalu dinanti pencinta sepak bola di seluruh dunia. Bahkan, derby della Madonnina menjadi primadona pada dekade -hingga pertengahan 2000-an.
Baca Juga:
Alessio Romagnoli Pulih, AC Milan Semakin di Atas Angin Jelang Derby della Madonnina
Cara Inter Milan Tunda Derby della Madonnina
Romelu Lukaku Vs Zlatan Ibrahimovic: Pertarungan Mentor Melawan Murid
Apalagi, pada masa lalu kedua kesebelasan sempat diperkuat nama-nama top. Sebut saja Andriy Schevchenko, Hernan Crespo, Paolo Maldini, Javier Zanetti, hingga Ricardo Kaka.
Sayangnya baik AC Milan maupun Inter Milan tengah berada dalam kondisi stagnan dalam beberapa musim terakhir. Praktis, tidak ada trofi bergengsi mendarat di Kota Milan sejak I Rossoneri meraih Scudetto 2010-2011.
Meski begitu, bukan berarti kondisi tersebut mengurangi gengsi derby della Madonnina. Inter Milan dan AC Milan tentunya siap mempertaruhkan gengsi masa lalu.
Untuk mengigat sengitnya duel derby della Madonnina, berikut ini adalah lima momen paling berkesan dari duel antara Inter Milan kontra AC Milan:
Budi Prasetyo Harsono
5.618
Berita Terkait
AC Milan Diragukan Bisa Mengejar Inter Milan
Sinyal Andre Onana Kembali ke Inter Milan
Syarat Inter Milan Melepas Luis Henrique ke Bournemouth
AC Milan Berburu Bek Jangkung Milik Bayern Munchen
Transfer Youssef En-Nesyri Batal, Juventus Alihkan Pandangan ke Randal Kolo Muani
Jadwal Lengkap Pertandingan Liga Champions Tengah Pekan Ini: Penentuan Nasib Banyak Klub Besar
Prediksi Klub Baru dari 5 Pemain Top Berkualitas yang Kontraknya Berakhir pada Akhir Musim 2025/2026
Target Bukan Scudetto, Max Allegri Tak Peduli AC Milan Tertinggal Lima Poin dari Inter Milan
Statistik Serba 21 di Liga Top Eropa: Kemenangan Manchester United, Rekor AC Milan, Kylian Mbappe Samai Catatan Cristiano Ronaldo
Jadi Pemain Kunci Juventus, Khephren Thuram Emoh Hengkang ke Inter Milan